Kakanwil Kemenkumham Sumut Semangati Dan Pantau Langsung Samapta CPNS Kemenkumham 2024 di Stadion UNIMED

RULI SISWEMI

- Redaksi

Rabu, 4 Desember 2024 - 15:52 WIB

2060 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT KANWIL KEMENKUMHAM

04/12/2024

TIMELINES INEWS INVESTIGASI, Medan Kepala Kantor Wilayah Kemenkumham Sumatera Utara, Agung Krisna didampingi Kepala Divisi Administrasi Sahata Marlen Situngkir beserta Dansat Brimob Polda Sumut, Kombes Pol. Rantau Isnur Eka, S.IK.,M.H., M.Han., dan Kabag watpersro SDM Polda Sumut, AKBP. Drs. Zulfikar pantau dan monitoring pelaksanaan samapta CPNS Kemenkumham tahun anggaran 2024.

Saat melaksanakan pemantauan dan monitoring Agung Krisna juga memberikan semangat langsung kepada para peserta samapta. “Tetap semangat, berikan yang terbaik untuk hasil yang maksimal” ujar Anak Agung kepada para peserta di lapangan Stadion UNIMED (Universitas Negeri Medan) Rabu, (4/12/24)

Baca Juga :  Kapolsek Tanahjawa Gercep Ungkap GS Pelajar Gugurkan Bayinya yang Dikandung 6 Bulan di Toilet RS Balimbingan

Hari ini merupakan pelaksanaan samapta hari ke-2 yang telah dimulai dari hari Selasa 3 Desember 2024. Peserta yang hadir mengikuti samapta di hari ini sebanyak 445 orang dari 450 orang yang telah dijadwalkan. 5 orang peserta tidak hadir mengikuti samapta sesuai jadwal yang telah ditentukan.

Baca Juga :  PELINDO REGIONAL 1 BELAWAN BERBAGI KEBAHAGIAAN: SANTUNAN ANAK YATIM DALAM PROGRAM TJSL 2025

Seluruh panitia samapta memberikan pelayanan terbaik bagi para peserta samapta, mulai dari petugas pengarah, absensi, penitipan barang hingga para petugas medis. Samapta merupakan bagian dari seleksi kompetensi bidang (SKB) yang akan menjaring calon pegawai negeri sipil yang berkompeten. Terangnya.

Sumber : Humas Kanwil Kemenkumham Sumut

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah
Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61
Lapas Perempuan Kelas IIA Medan dan Puskesmas Helvetia Gelar Sosialisasi dan Pemeriksaan Kesehatan untuk Cegah HIV dan Kanker Sejak Dini
Kapolres Pelabuhan Belawan Berikan Bantuan kepada Korban Kebakaran di Marelan V
Pelindo Multi Terminal Terima Kunjungan Mahasiswa UNIKA St. Thomas
Kafe Bambu Yang Berada Dijalan Kamboja Desa Laut Dendang Diduga Jual Miras Tanpa Izin, Dan Memperkerjakan Wanita Dibawah Umur
Semarak HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gelar Donor Darah dan Pemekrisaan Kesehatan Pegawai
Polres Pematangsiantar Ringkus 2 Pria Di Tanjung Tonga ,Sita 6,35 Gram Sabu

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 16:29 WIB

Pemerintah Aceh Lakukan Pertemuan Tindak Lanjut dengan Kemenko Infrastruktur dan Pembangunan Wilayah RI

Jumat, 18 April 2025 - 16:27 WIB

Wagub Aceh Bahas Rencana Investasi dengan Dubes UEA

Jumat, 18 April 2025 - 16:23 WIB

Wakil Gubernur Aceh Bertemu Direktur Islamic Development Bank: Perkuat Komitmen Pembangunan Ekonomi dan SDM

Jumat, 18 April 2025 - 16:00 WIB

Kepala BPKA: Pemerintah Aceh Dukung Digitalisasi Keuangan Daerah

Jumat, 18 April 2025 - 15:54 WIB

Hadiri Haul ke-4 Abu Usman Pedeung, Mualem Siap Bantu Pembangunan Masjid Seribu Tiang

Jumat, 18 April 2025 - 15:29 WIB

Panen Perdana Di Nusakambangan: Bangun Lumbung Ketahanan Pangan Dan Berikan Kesempatan Bagi Warga Binaan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Jumat, 18 April 2025 - 00:48 WIB

Konferensi Pers: Polres Pidie Jaya Tuntaskan Kasus Pembunuhan

Berita Terbaru

Keterangan Foto: Wagub Aceh, Fadlullah dan Duta Besar Uni Emirat Arab (UEA) untuk Indonesia, Abdulla Salem Al Dhaheri, berbincang hangat Kamis, 17 April 2025. (Foto: Humas BPPA)

ACEH

Wagub Aceh Bahas Rencana Investasi dengan Dubes UEA

Jumat, 18 Apr 2025 - 16:27 WIB