Kakanwil Kemenkumham Sumut Lepas Jenazah Alm. Suabdi, Pengabdian yang Terakhir di Lapas Lubuk Pakam SUMUT 

REDAKSI

- Redaksi

Kamis, 22 Februari 2024 - 18:05 WIB

20165 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kakanwil Kemenkumham Sumut Lepas Jenazah Alm. Suabdi, Pengabdian yang Terakhir di Lapas Lubuk Pakam SUMUT 

TLII | SUMUT – DELI SERDANG,  Mhd. Jahari Sitepu, Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara, pimpin upacara pelepasan jenazah alm. Suabdi, Kepala Urusan Tata Usaha dan Umum di Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Lubuk Pakam, yang meninggal dunia pada 22 Februari 2024. Suasana duka cita begitu terasa dikediaman almarhum. Kamis, 22/02/2024

Baca Juga :  POPDA ke XVII, Atlit Kota Langsa Kantongi Medali Emas dan Perak

Mhd. Jahari Sitepu, dalam sambutannya, mengungkapkan kehilangan besar yang dirasakan oleh keluarga besar Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara. “Kita kehilangan seorang pejuang, sahabat, dan pemimpin yang telah menunjukkan dedikasi serta pengabdian yang tulus dalam menjalankan tugas,” ujarnya. Beliau juga menekankan bahwa kepergian Suabdi adalah kehilangan bagi bangsa, khususnya dalam upaya pembenahan dan peningkatan kualitas layanan di lembaga pemasyarakatan.

Baca Juga :  Polantas Hadir, Satlantas Polresta Banda Aceh laksanakan Pam Gatur Lalin Kunker Kapolda Aceh ke Kantor Kajati

Upacara pelepasan jenazah dihadiri oleh Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Lubuk Pakam, Alanta I. Ketaren beserta jajaran, serta keluarga dan kerabat dekat almarhum. Dalam upacara tersebut, Mhd. Jahari Sitepu menyerahkan secara simbolis tali asih dari jajaran Lapas Kelas IIB Lubuk Pakam kepada keluarga almarhum sebagai bentuk penghormatan terakhir negara kepada jasa dan pengabdian Suabdi. (Permadi Nata Negara,S.H)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kini hadir mie kocok Bang Ayi di Rungkom city Pidie jaya
Pangdam IM kerahkan Prajurit Bantu Penanganan longsor Di Kab. Bener Meriah.
Dukung Wujudkan Asta Cita, Kapolres Pidie Jaya Tinjau Kesiapan Lahan Jagung
Kalapas Narkotika Samarinda Ikuti Coffee Morning Bersama Kadivpas Kaltim untuk Percepatan Rencana Kerja 2025
Lapas Perempuan Medan Ikuti Ibadah Natal Nasional Bersama Bagi WBP Kristani Serentak Di Seluruh Indonesia
“Kasih Dan Pengampunan Membawa Pemulihan” WBP Lapas Pancur Batu Mengikuti Natal Nasional Bersama Seluruh Indonesia.
Pastikan Progres Pertumbuhan Cabe, Ka’Lapas Kontrol Dan Terjun Langsung Membersihkan Area Batang Cabe
IPM Kota Langsa Terus Meningkat Capai Nilai 80.96 Dengan Kategori Sangat Tinggi

Berita Terkait

Minggu, 29 Desember 2024 - 10:07 WIB

Golok Ciomas: Warisan Budaya Khas Banten dengan Nilai Sejarah dan Keagamaan

Senin, 16 Desember 2024 - 08:57 WIB

Aceh Seuramoe Mekkah: Harmonisasi Tradisi Peradaban, Syariat, dan Lingkungan

Rabu, 4 Desember 2024 - 22:51 WIB

KPU Kabupaten Toba Tetapkan Perolehan Suara Pada Pilkada di Toba Tahun 2024

Jumat, 6 September 2024 - 22:04 WIB

Budaya Tidur Siang “Eh Leuho” di Sabang, Warisan Kearifan Lokal yang Menarik Perhatian Turis

Berita Terbaru

NASIONAL

TNI AU Akan Tempatkan Batalyon Rudal untuk Perkuat IKN

Selasa, 7 Jan 2025 - 23:19 WIB

INTERNASIONAL

Indonesia Masuk BRICS, Cita-cita dan Penantian 11 Tahun Prabowo

Selasa, 7 Jan 2025 - 23:06 WIB

Exit mobile version