Jumat Berkah,Kapolsek Siantar Utara Berikan Bansos kepada Anak Yatim Piatu

SAHAT HALOMOAN TAMPUBOLON

- Redaksi

Sabtu, 10 Agustus 2024 - 10:59 WIB

20170 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|SUMUT|SIANTAR| – Kapolsek Siantar Utara AKP Nelson Aritonang, SH didampingi Wakapolsek IPTU Irfansyah Siregar dan Kanit Intel IPDA M. Pardede memberikan Bantuan sosial (Bansos) kepada para anak yatim sebanyak 30 orang yang tinggal di sekitar lingkungan Jalan Nagur Gang Gajah Mada, Kelurahan Martoba Kecamatan Siantar Utara tepatnya di rumah Ibu Nursari Lubis pada hari Jumat 09 Agustus 2024 sore pukul 15.00 Wib.

Baca Juga :  Viral Kakek Jemaah Haji Minta Turun dari Pesawat untuk Beri Makan Ayam

Pemberian Bantuan Sosial tersebut dilaksankan dalam rangka Jumat Berkah bersama Anak didampingi tokoh masyarakat setempat bapak Alfianto.

Adapaun Bantuan sosial yang diberikan berupa 20 karton mie instan dan10 papan telur ayam

Baca Juga :  Dandim 0113/ Gayo Lues bertindak sebagai irup hari lahir nya Pancasila

Dalam kesempatan tersebut Kapolsek Siantar Utara AKP Nelson Aritonang, SH menyampaikan bahwa Bantuan sosial tersebut adalah bentuk Kepedulian Polri khususnya Polsek Siantar Utara terhadap Masyarakat terkhusus anak anak yatim yang perlu bantuan.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

IPPAFest 2025: Panggung Kreativitas dan Harapan dari Balik Jeruji
Patroli Presisi Rutin, Strategi Humanis Polres Pidie Jaya Jaga Stabilitas Kamtibmas
Kapolri Ajak Mahasiswa Jaga Persatuan hingga Dukung Program Pemerintah 
Polres Pidie Jaya Sergap Pelaku Saat Kembali ke Lokasi Sembunyi Barang Curian
Melalui Pelaksanaan KRYD Polres Pematangsiantar Tindaklanjuti Keresahan Masyarakat
Panen Perdana Di Nusakambangan: Bangun Lumbung Ketahanan Pangan Dan Berikan Kesempatan Bagi Warga Binaan
Konferensi Pers: Polres Pidie Jaya Tuntaskan Kasus Pembunuhan
Gerebek Sarang Narkoba di Jalan Cokro Aminoto, 3 Laki Laki Diamankan Polres Pematangsiantar

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 16:10 WIB

Lagi Santai Menunggu Pembeli, Polres Pematangsiantar Ringkus Pengedar Sabu Jalan Pisang

Senin, 21 April 2025 - 16:04 WIB

Kapolres Pematangsiantar Bersama Walikota Dampingi Ketua TP PKK Sumut Kunker di Dua Posyandu

Senin, 21 April 2025 - 16:01 WIB

Launching Perdana Program Makan Bergizi di Kuta Panjang, Wujud Komitmen Nasional Atasi Stunting dan Dukung Petani Lokal

Senin, 21 April 2025 - 15:11 WIB

BREAKING NEWS: Gunakan Pekerja Harian Lepas, Kepala UPT Diduga Abaikan Aturan K3

Senin, 21 April 2025 - 14:49 WIB

Jalin Silaturahmi, Kalapas Padangsidimpuan Koordinasi Dengan Walikota Padangsidimpuan

Senin, 21 April 2025 - 14:30 WIB

IPPAFest 2025: Panggung Kreativitas dan Harapan dari Balik Jeruji

Senin, 21 April 2025 - 14:18 WIB

Senator Bahar Buasan Sampaikan Pentingnya Sosialisasi 4 Pilar bagi Generasi Muda

Senin, 21 April 2025 - 14:15 WIB

IPPAFest 2025 Hadirkan Karya Warga Binaan, Bukti Nyata Pembinaan di Balik Jeruji

Berita Terbaru

Exit mobile version