Jumat Berkah, Satlantas Subulussalam Berbagi Dengan Masyarakat

REDAKSI

- Redaksi

Jumat, 1 Desember 2023 - 21:57 WIB

20272 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES INEWS | SUBULUSSALAM, Satuan Lalu lintas Polres Subulussalam, menggelar aksi berbagi makanan dengan pengguna jalan yang tertib berlalu lintas. Jumat, 01 Desember 2023.

Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Polri dalam membangun kedekatan dengan masyarakat serta memberikan sentuhan kebaikan ditengah kesibukan keseharian.

Kapolres Subulussalam AKBP Yhogi Hadisetiawan, S.I.K, M.I.K, melalui Kasat Lantas Polres Subulussalam, IPTU Dani Syahputra, S.AB, mengatakan hari ini digelar kegiatan Jumat Berkah Satlantas Polres Subulussalam, kegiatan dilakukan dengan pembagian makanan berupa bubur kacang hijau.

Baca Juga :  Anev Ops Seulawah 2023: Pelanggaran Terbanyak tidak Menggunakan Helm

“Makanan tersebut kami bagikan sebagai apresiasi kepada pengguna jalan yang tertib berlalulintas sehingga dapat menjadi pelopor keselamatan berlalu linitas dikota subulussalam,” ucap Kasat Lantas.

Baca Juga :  Jelang Perayaan Hari Raya Idul Fitri 1445 H,Polres Pematang Siantar Pastikan Stasiun Kereta Api Aman

Menurutnya, selain berupa aksi sosial, kegiatan Jumat Berkah juga menjadi salah satu media Polri untuk menyampaikan pesan-pesan terkait keamanan dan ketertiban masyarakat terutama tata tertib peraturan lalulintas.

“Selain memberikan bubur kami juga memberikan imbauan kepada pengguna jalan agar tertib berlalu lintas, ” tutup Kasat Lantas.(fie)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polisi Kejar dan Tangkap 6 Tersangka Jaringan Pengedar Kokain Lintas Provinsi
PEKAN OLAHRAGA DAN SENI LAPAS NARKOTIKA SAMARINDA RESMI DIBUKA, KAKANWIL DITJENPAS KALTIM TURUT HADIR DAN BERPARTISIPASI
Lapas Pemuda Langkat Gelar Bakti Sosial Donor Darah Dalam Peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61
Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Gelar Penandatanganan PKS dan Pelatihan Pembuatan Ulos, Wujud Implementasi 13 Program Akselerasi Menteri IMIPAS
Lapas Perempuan Medan Ikuti Audiensi Bersama Pangdam I/BB untuk Tingkatkan Sinergitas dan Pengawasan Wilayah
Kanit Regiden Sat Lantas Polres Simalungun Tingkatkan Keamanan dengan Patroli Blue Light Patrol
Polres Pematangsiantar Tangkap Pengedar Dan Amanakan 13 Paket Sabu Di Jalan Melati

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 10:55 WIB

Polisi Kejar dan Tangkap 6 Tersangka Jaringan Pengedar Kokain Lintas Provinsi

Rabu, 16 April 2025 - 10:02 WIB

Lapas Pemuda Langkat Gelar Bakti Sosial Donor Darah Dalam Peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61

Rabu, 16 April 2025 - 09:27 WIB

Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Gelar Penandatanganan PKS dan Pelatihan Pembuatan Ulos, Wujud Implementasi 13 Program Akselerasi Menteri IMIPAS

Rabu, 16 April 2025 - 09:17 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Audiensi Bersama Pangdam I/BB untuk Tingkatkan Sinergitas dan Pengawasan Wilayah

Selasa, 15 April 2025 - 20:09 WIB

Selasa, 15 April 2025 - 20:03 WIB

Polres Pematangsiantar Tangkap Pengedar Dan Amanakan 13 Paket Sabu Di Jalan Melati

Selasa, 15 April 2025 - 18:34 WIB

Dukung Pembangunan Kota Medan, Pra Musrenbang 2026 dilaksanakan di Pelindo Regional 1

Selasa, 15 April 2025 - 17:31 WIB

TINGKATKAN SINERGITAS ANTAR APH, KALAPAS PANCUR BATU KUNJUNGI POLSEK PANCUR BATU

Berita Terbaru

Exit mobile version