Jelang Ramadhan, TPP Dan Kenaikan Gaji 8% ASN Pemko Langsa Cair

Zul

- Redaksi

Jumat, 1 Maret 2024 - 22:18 WIB

20193 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES INEWS | LANGSA

Kota Langsa – Pemerintah Kota (Pemko) Langsa menjelang ramadhan melakukan pembayaran dan penyesuaian gaji ASN/PNS dengan kenaikan gaji 8% (persen), Jumat, (01/3/2024).

Pembayaran gaji tersebut sesuai Surat Edaran dari Kementerian Keuangan Republik Indonesia Direktorat Jenderal Perbendaharaan No: SE-2/PB/2024 Tentang Penyesuaian Besaran Gaji Pokok Pegawai Negeri Sipil, Anggota Tentara Nasional Indonesia, Anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia, Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja, Pensiunan, Penerimaan Pensiunan, Penerima Tunjangan Kehormatan dan Tunjangan Perintis Pergerakan Kebangsaan/Kemerdekaan.

Pj. Walikota Langsa Syaridin, S.Pd, M.Pd mengatakan bahwa “Gaji Honorer dan TPP (Tambahan Penghasilan Pegawai) ASN juga telah selesai dibayar oleh Pemko Langsa”.

Baca Juga :  Bea Cukai Langsa Gelar Konferensi Pers Penangkapan Barang Impor Ilegal

“Kita berharap semua Pegawai dapat menyambut bulan suci Ramadhan dengan tenang dan nyaman”, ujar Syaridin.

Sementara Kepala BPKD Kota Langsa Khairul Ikhsan, SSTP menjelaskan proses pembayaran kenaikan gaji ASN/PNS dilakukan berdasarkan Surat Edaran tersebut.

Khairul Ikhsan menambahkan pembayaran rapel kenaikan gaji 8% untuk bulan Januari dan Februari akan dilakukan setelah mendapat petunjuk lebih lanjut dari Pemerintah Pusat.

“Sementara untuk bulan Januari dan Februari akan dibayar menunggu arahan selanjutnya dan kenaikan gaji 8% dari gaji pokok telah terealisasi pada bulan maret sebesar lebih kurang Rp.17,74 Miliar (Tujuh Belas koma Tujuh Puluh Empat Miliar) dan juga penyaluran UP (Uang Persediaan) ke seluruh OPD Pemko Langsa”, sebut Kepala BPKD Kota Langsa.

Baca Juga :  IPM Kota Langsa Terus Meningkat Capai Nilai 80.96 Dengan Kategori Sangat Tinggi

Lebih lanjut ia menambahkan “Kepada para Kepala OPD untuk dapat menggunakan UP ini secara optimal antara lain untuk belanja listrik, internet, air, rutinitas kantor lainnya dan gaji Tenaga Honorer Daerah.” tegasnya.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Lepas Sambut Dandim 0104/Aceh Timur Berlangsung Hangat
Pj Walikota Langsa Sidak OPD di Hari Pertama Kerja Pasca Libur Hari Besar
Pj Walikota Langsa Bersama Forkopimda Kunjungi Pos Pengamanan Idul Fitri 2025
Pawai Takbir 1 Syawal 1446 H di Kota Langsa Berlangsung Meriah
Semangat Ramdhan, Korwil I HIMAPOLINDO Kota Langsa Berbagi Takjil Gratis
Eratkan Silaturahmi, DPD II Partai Golkar Kota Langsa Gelar Temu Ramah Bersama Insan Pers
Kapolres Langsa Serahkan Dua Kaki Palsu Gratis Buatan Ipda M. Safi’i
MPC Pemuda Pancasila Kota Langsa Santuni Anak Yatim dan Bagi Takjil pada Masyarakat

Berita Terkait

Sabtu, 12 April 2025 - 07:51 WIB

SWI Ucapkan Terima Kasih atas Pengabdian AKBP Suprihatiyanto di Aceh Singkil

Jumat, 11 April 2025 - 22:28 WIB

Geger!. Penemuan Mayat Di Belakang Dayah Pengajian, Polres Pijay Turunkan Tim Olah TKP.

Jumat, 11 April 2025 - 12:37 WIB

Kapolres Pematangsiantar Hadiri Pembukaan MTQN ke-57 Tingkat Kota Pematangsiantar Tahun 2025

Jumat, 11 April 2025 - 12:33 WIB

Halal Bihalal Al Jam’iyatul Washliyah Kota Pematangsiantar Kapolres Bersama Walikota Di Upa Upa

Jumat, 11 April 2025 - 10:22 WIB

Kakanwil Ditjenpas Aceh Paparkan Program Pemasyarakatan di Hadapan Komisi XIII DPR RI

Kamis, 10 April 2025 - 22:23 WIB

Pangdam IM Resmi Lepas 467 Prajurit Yonif 114/Satria Musara Dalam Misi Perdamaian PBB Ke Lebanon

Kamis, 10 April 2025 - 19:23 WIB

Kapolresta Banda Aceh Resmi Berganti, Kombes Pol Fahmi Irwan Ramli Serahkan Tugas kepada Kombes Pol Joko Heri Purwono

Kamis, 10 April 2025 - 19:20 WIB

Komisi Xlll DPR RI Kunjungi Lapas Kelas IIA Banda Aceh, Soroti Overkapasitas dan Dorong Industri Pembinaan

Berita Terbaru

ACEH

Lepas Sambut Dandim 0104/Aceh Timur Berlangsung Hangat

Sabtu, 12 Apr 2025 - 20:32 WIB