Jalin Silaturahmi, Kalapas Padangsidimpuan Koordinasi Dengan Walikota Padangsidimpuan

RULI SISWEMI

- Redaksi

Senin, 21 April 2025 - 14:49 WIB

2014 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT LAPAS KLS IIB PADANG SIDIMPUAN

21/04/2025

TIMELINES INEWS INVESTIGASI, Lapas Padangsidimpuan,
Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Padangsidimpuan beserta Jajaran Laksanakan Koordinasi dan Silaturahmi Dengan Walikota Padangsidimpuan, Senin (21/04/2025)

Kunjungan ini bertujuan untuk membangun sinergi antara Lapas Padangsidimpuan dan Pemerintah Kota Padangsidimpuan dalam rangka penguatan kerja sama di bidang pemasyarakatan.

Kepala Lapas Padangsidimpuan, Mathrios Zulhidayat Hutasoit, melaporkan bahwa Lapas Padangsidimpuan saat ini dihuni sebanyak 1054 orang dan situasi kondusif, serta menegaskan bahwa kerja sama ini menjadi faktor penting dalam meningkatkan program pembinaan warga binaan khususnya program asta cita presiden yaitu Ketahanan Pangan.

Baca Juga :  Penangkapan EP Diduga Tidak Prosedur Oleh Polsek Batang Kuis

Dalam program Ketahanan Pangan, di Lapas Padangsidimpuan telah melaksanakan penanaman Bawang Merah sebagai sarana Asimiliasi di Lapas Padangsidimpuan.

“Di lahan Lapas Padangsidimpuan telah berjalan Pertanian Bawang Merah dalam mendukung program asta cita presiden, program Ketahanan Pangan. Saya berharap dukungan dari Pak Walikota terhadap program yang sudah berjalan” ungkap Mathrios.

Walikota Padangsidimpuan, Dr. H. Letnan Dalimunthe, S.K.M., M.Kes, menyambut baik kunjungan ini dan menekankan pentingnya kerja sama yang erat antara pemerintah daerah dan lembaga pemasyarakatan untuk meningkatkan pelayanan publik dan kesejahteraan masyarakat.

Baca Juga :  Gembong Curanmor Kabur, Korban Lapor Ke Propam

Pemerintah Kota Padangsidimpuan siap mendukung berbagai upaya yang dilakukan oleh Lapas Padangsudimpuan dalam bidang pembinaan bagi warga binaan khususnya program ketahanan pangan.

“Kami akan bantu sepenuhnya, kolaborasi yang baik akan memberikan manfaat luas dan berkontribusi dalam menciptakan sistem pemasyarakatan yang lebih bermanfaat bagi masyarakat” ucap Letnan, Jelasnya.

#kemenimipas
#lapaspadangsidimpuan

(***)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Walikota Dan Wakil Walikota Tanjungbalai Terima Kunjungan Kerja Banggar DPRD Sumut
Kapolres Pematangsiantar Bersama Kompol Sandra Siska S.I.K Berbagi Kasih ke Panti Asuhan Yayasan Islamic Centre
Kapolres Pelabuhan Belawan Berikan Penghargaan kepada Personel dan Masyarakat Berprestasi dalam Apel Jam Pimpinan
Polda Sumut Kerahkan Ribuan Personel Amankan Ibadah Paskah 2025
Lagi Santai Menunggu Pembeli, Polres Pematangsiantar Ringkus Pengedar Sabu Jalan Pisang
Kapolres Pematangsiantar Bersama Walikota Dampingi Ketua TP PKK Sumut Kunker di Dua Posyandu
BREAKING NEWS: Gunakan Pekerja Harian Lepas, Kepala UPT Diduga Abaikan Aturan K3
Menyambut Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61, Rutan Kelas 1 Medan Adakan Razia Kamar Hunian

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 18:53 WIB

Kurang dari 24 Jam, Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan di Aceh Utara

Senin, 21 April 2025 - 18:36 WIB

Dibakar Emosi, Pria di Nisam Antara Bacok Warga Saat Mediasi

Senin, 21 April 2025 - 18:16 WIB

Walikota Dan Wakil Walikota Tanjungbalai Terima Kunjungan Kerja Banggar DPRD Sumut

Senin, 21 April 2025 - 17:30 WIB

Kapolres Pematangsiantar Bersama Kompol Sandra Siska S.I.K Berbagi Kasih ke Panti Asuhan Yayasan Islamic Centre

Senin, 21 April 2025 - 17:02 WIB

Polda Sumut Kerahkan Ribuan Personel Amankan Ibadah Paskah 2025

Senin, 21 April 2025 - 16:10 WIB

Lagi Santai Menunggu Pembeli, Polres Pematangsiantar Ringkus Pengedar Sabu Jalan Pisang

Senin, 21 April 2025 - 16:04 WIB

Kapolres Pematangsiantar Bersama Walikota Dampingi Ketua TP PKK Sumut Kunker di Dua Posyandu

Senin, 21 April 2025 - 15:11 WIB

BREAKING NEWS: Gunakan Pekerja Harian Lepas, Kepala UPT Diduga Abaikan Aturan K3

Berita Terbaru

KEPULAUAN BANGKA BELITUNG

Diskusi bersama kalangan Muda : Bahar Buasan janji perjuangkan Aspirasi Masyarakat

Senin, 21 Apr 2025 - 19:39 WIB

ACEH UTARA

Dibakar Emosi, Pria di Nisam Antara Bacok Warga Saat Mediasi

Senin, 21 Apr 2025 - 18:36 WIB

Exit mobile version