jaga kebugaran, wbp lapas Perempuan medan Ikuti Senam Pagi

RULI SISWEMI

- Redaksi

Jumat, 12 Juli 2024 - 21:09 WIB

2098 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | LAPAS PEREMPUAN MEDAN

12/07/2024

Medan Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Senam pagi merupakan salah satu kegiatan pembinaan kepribadian bagi Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Perempuan Kelas IIA Medan  Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara, agar warga binaan selalu sehat selama menjalani pidana di Lapas Perempuan Medan, Jumat (12/07).

Baca Juga :  Tim Patroli Presisi Sat Samapta Polres Pelabuhan Belawan Gelar Patroli Antisipasi Gangguan Kamtibmas

Senam pagi dilaksanakan bertempat di halaman dalam Lapas, nampak WBP antusias mengikuti senam pagi sebagai bentuk kesadaran diri untuk mengikuti kegiatan pembinaan yang ada di Lapas Perempuan Medan.

Kepala Lembaga Pemasyarakatan Perempuan Kelas IIA Medan, Agustinawati menyampaikan “Senam pagi merupakan program pembinaan bagi WBP Lapas Perempuan Medan, dengan harapan kesehatan tubuh WBP selalu terjaga”.

Baca Juga :  Bidpropam Polda Sumut Laksanakan Gaktibplin Mendadak di Polres Binjai

Lebih lanjut Agustina menambahkan “dengan rutin WBP mengikuti senam pagi besar harapan kami WBP akan selalu sehat dan bugar, disamping itu dengan ada kegiatan senam pagi kebersamaan dan kerukunan WBP  akan terus terjaga dengan baik.

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pelindo dan Kejaksaan Tinggi Aceh Jalin Kerja Sama Penanganan Masalah Hukum di Bidang Perdata dan Tata Usaha Negara
Polres Tanjungbalai Bersama Media Buka Puasa Bersama
Polres Tanjungbalai Dan Insan Pers Berbagi Takjil Kepada Masyarakat Pengguna Jalan
Kunjungan Dewan Komisaris ke Terminal Penumpang Bandar Deli, Komitmen Pelindo Regional 1 Belawan Pastikan Pelayanan Andal untuk Periode Arus Mudik Lebaran
Polres Pematangsiantar Bagi Takjil dan Buka Puasa Bersama dengan, Pimpinan Media dan Wartawan
Polres Simalungun Ungkap Peredaran Ganja Di Warung Tuak Kecamatan Girsang Sipangan Bolon
Miliki 1,03 Gram ,Polres Pematangsiantar Tangkap Seorang Residivis di Jalan Nagur
Polda Sumut Gelar Buka Puasa Bersama Polri dan Media, Perkuat Sinergi Jaga Kamtibmas

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 12:47 WIB

Pelindo dan Kejaksaan Tinggi Aceh Jalin Kerja Sama Penanganan Masalah Hukum di Bidang Perdata dan Tata Usaha Negara

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:59 WIB

Polres Tanjungbalai Bersama Media Buka Puasa Bersama

Jumat, 14 Maret 2025 - 11:38 WIB

Polres Tanjungbalai Dan Insan Pers Berbagi Takjil Kepada Masyarakat Pengguna Jalan

Jumat, 14 Maret 2025 - 10:50 WIB

Kunjungan Dewan Komisaris ke Terminal Penumpang Bandar Deli, Komitmen Pelindo Regional 1 Belawan Pastikan Pelayanan Andal untuk Periode Arus Mudik Lebaran

Jumat, 14 Maret 2025 - 09:35 WIB

Polres Simalungun Ungkap Peredaran Ganja Di Warung Tuak Kecamatan Girsang Sipangan Bolon

Jumat, 14 Maret 2025 - 09:26 WIB

Miliki 1,03 Gram ,Polres Pematangsiantar Tangkap Seorang Residivis di Jalan Nagur

Jumat, 14 Maret 2025 - 09:22 WIB

Polda Sumut Gelar Buka Puasa Bersama Polri dan Media, Perkuat Sinergi Jaga Kamtibmas

Jumat, 14 Maret 2025 - 06:23 WIB

Polres Toba Gelar Berbuka Puasa Bersama Polri dan Media

Berita Terbaru

TANJUNG BALAI

Polres Tanjungbalai Bersama Media Buka Puasa Bersama

Jumat, 14 Mar 2025 - 11:59 WIB