Jaga Kebugaran, Petugas dan Warga Binaan Lapas Padangsidimpuan Antusias Ikuti Senam Pagi

RULI SISWEMI

- Redaksi

Sabtu, 30 November 2024 - 10:12 WIB

2063 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT LAPAS KLS IIB PADANG SIDIMPUAN

30/11/2024

TIMELINES INEWS INVESTIGASI, Lapas
Padangsidimpuan,
Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Padangsidimpuan melaksanakan senam pagi untuk Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) yang di laksanakan di area lapangan multiguna Lapas Padangsidimpuan, Sabtu (30/11/24)

Berada dalam lingkungan yang terbatas dengan pandangan dan juga aktivitas yang terbatas dapat memicu terjadinya stres dan kebosanan pada diri setiap orang, hal ini juga tentu yang dirasakan oleh warga binaan yang melewati masa pembinaannya di balik tembok berduri dan terisolasi dari dunia luar.

Baca Juga :  Adi Sandra Siregar S.STP MM pimpin DPC Grib kab. padang lawas

Rutinitas senam pagi bagi WBP dirasa cukup ampuh mengurangi kejenuhan dan tentunya akan meningkatkan imunitas tubuh.

Kegiatan ini dipimpin oleh empat orang Instruktur Senam yang dimulai dari pukul 08.00-09.00 WIB ditengah hangat matahari dengan tujuan untuk menjaga kebugaran tubuh, meningkatkan rasa kebersamaan diantara warga binaan.

Kepala Lapas Kelas IIB Padangsidimpuan, Edison Tampubolon, SH.,MH, menyampaikan “Semoga dengan adanya senam pagi ini diharapkan dapat menjaga kesehatan tubuh, rasa kekompakan, kebersamaan, menyatu diantara WBP serta tidak lupa untuk selalu menjaga ketertiban demi kelancaran kegiatan.”

Baca Juga :  Sat Lantas Polres Simalungun Gelar Patroli Sampaikan Himbauan Antisipasi Kecelakaan dan Balap Liar di Akhir Pekan

Sebelum dimulai Kegiatan senam diawali dengan doa bersama dan dilaksanakan dengan penuh semangat oleh seluruh WBP. Selama senam berlangsung terlihat ekspresi para  WBP melakukan gerakan demi gerakan dengan suka hati, ceria penuh energi. Kegiatan senam pagi ini ditutup dengan acara sambang asa dan sambang rasa antara petugas dan warga binaan untuk mencapai sinergi untuk kelancaran program pembinaan di dalam Lapas Padangsidimpuan. Terangnya.

#kemenimipas
#lapaspadangsidimpuan

Sumber  :  Humas Lapasid

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Lagi Santai Menunggu Pembeli, Polres Pematangsiantar Ringkus Pengedar Sabu Jalan Pisang
Kapolres Pematangsiantar Bersama Walikota Dampingi Ketua TP PKK Sumut Kunker di Dua Posyandu
BREAKING NEWS: Gunakan Pekerja Harian Lepas, Kepala UPT Diduga Abaikan Aturan K3
Jalin Silaturahmi, Kalapas Padangsidimpuan Koordinasi Dengan Walikota Padangsidimpuan
Menyambut Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61, Rutan Kelas 1 Medan Adakan Razia Kamar Hunian
Polres Pelabuhan Belawan Bentuk Tim Khusus Buru Pelaku Tawuran yang Tewaskan Remaja
Polres Pelabuhan Belawan Tangkap Dua Pelaku Premanisme dan Pemerasan di Lokasi Proyek
SUKACITA PERAYAAN PASKAH, WBP LAPAS PEREMPUAN MEDAN KHIDMAT IKUTI IBADAH

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 16:10 WIB

Lagi Santai Menunggu Pembeli, Polres Pematangsiantar Ringkus Pengedar Sabu Jalan Pisang

Senin, 21 April 2025 - 16:04 WIB

Kapolres Pematangsiantar Bersama Walikota Dampingi Ketua TP PKK Sumut Kunker di Dua Posyandu

Senin, 21 April 2025 - 16:01 WIB

Launching Perdana Program Makan Bergizi di Kuta Panjang, Wujud Komitmen Nasional Atasi Stunting dan Dukung Petani Lokal

Senin, 21 April 2025 - 15:11 WIB

BREAKING NEWS: Gunakan Pekerja Harian Lepas, Kepala UPT Diduga Abaikan Aturan K3

Senin, 21 April 2025 - 14:49 WIB

Jalin Silaturahmi, Kalapas Padangsidimpuan Koordinasi Dengan Walikota Padangsidimpuan

Senin, 21 April 2025 - 14:30 WIB

IPPAFest 2025: Panggung Kreativitas dan Harapan dari Balik Jeruji

Senin, 21 April 2025 - 14:18 WIB

Senator Bahar Buasan Sampaikan Pentingnya Sosialisasi 4 Pilar bagi Generasi Muda

Senin, 21 April 2025 - 14:15 WIB

IPPAFest 2025 Hadirkan Karya Warga Binaan, Bukti Nyata Pembinaan di Balik Jeruji

Berita Terbaru

Exit mobile version