Jaga Kebersihan Lingkungan, Lapas Perempuan Medan Bersihkan,Area Brandgang

RULI SISWEMI

- Redaksi

Selasa, 10 September 2024 - 18:09 WIB

2079 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | RUTAN PEREMPUAN KLS II A MEDAN

10/09/2024

Medan Dalam rangka menciptakan lingkungan yang bersih dan memanfaatkan lahan brandgang lapas , Kasi Kegiatan Kerja, Irma Syahfitri dan Kasubsi Sarana Kerja, Romaulina menggerakkan para WBP untuk melakukan kegiatan kebersihan di lingkungan Lapas Perempuan Medan. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Selasa (10/09/24)

Baca Juga :  Kapolsek Tanahjawa Gercep Ungkap GS Pelajar Gugurkan Bayinya yang Dikandung 6 Bulan di Toilet RS Balimbingan

Pembersihan ini dilakukan dikarenakan area branggang yang sudah mulai ditumbuhi rumput liar sehingga harus dilakukan pembersihan. Selain untuk menjaga kebersihan, Giat bersih – bersih ini juga dilakukan untuk meningkatkan kesadaran hidup bersih dan sehat sebagai tindak lanjut atas pembinaan mental dan rohani Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Lapas Perempuan Medan.

Baca Juga :  Petugas Lapas Padangsidimpuan Dampingi Temu Sapa Mahasiswa Bersama Warga Binaan

Kalapas Perempuan Medan, Agustinawati Nainggolan dalam arahannya mengatakan, kegiatan  bersih bersih ini untuk menjaga kebersihan lingkungan Lapas, khususnya di area Brandgang.

“Kegiatan membersihkan lingkungan Brandgang untuk meningkatkan kesadaran dalam menjaga lingkungan, hidup bersih, dan sehat bagi warga binaan,” kata Agustina.

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Periksa sistem manajemen,Polres Pematangsiantar Terima Kunker Tim Supervisi Tim Pembina Samsat Provsu
Lapas Pancur Batu Ikuti Rapat Analisis dan Evaluasi (Anev) Kinerja Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan Secara Virtual
Perkuat Kinerja dan Pelayanan, Kakanwil Ditjenpas Sumut Yudi Suseno Ikuti Rapat Anev Kinerja yang Dipimpin Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan
Lapas Medan Ikuti Rapat Anev Kinerja Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan Bersama Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan
Membangun Kepercayaan, Meningkatkan Pelayanan”: Kemenkum Sumut Dorong Inovasi dalam Zona Integritas
Kompolnas Apresiasi Langkah Polda Sumut dalam Penanganan Kasus Belawan, Dorong Penanganan Sosial Secara Komprehensif
Kapolres Belawan Dinonaktifkan Sementara, Demi Objektivitas, Tranfaransi dan Wujud Profesionalisme Polri
DPP LSM Pakar Indonesia Apresiasi Tindakan Tegas Kapolres Belawan, Desak Kapolri Evaluasi Penonaktifan

Berita Terkait

Rabu, 7 Mei 2025 - 22:59 WIB

Polres Pidie Jaya Dalami Kasus Penemuan Jasad Lansia yang Tergantung di Rumahnya

Rabu, 7 Mei 2025 - 22:31 WIB

Perdamaian Aceh: Halim Abe Usulkan Tinjauan MoU Helsinki.

Rabu, 7 Mei 2025 - 22:27 WIB

Edi Cahyono Resmi Jabat Kalapas Baru

Rabu, 7 Mei 2025 - 22:24 WIB

Rencana Pembangunan 4 Batalyon Baru di Aceh Picu Kekhawatiran: KontraS Tegaskan Penolakan

Rabu, 7 Mei 2025 - 22:06 WIB

Abiya Kuta Krueng Lantik dan Kukuhkan Pengurus Huda Pidie Jaya Periode 2025 – 2030.

Rabu, 7 Mei 2025 - 17:05 WIB

Periksa sistem manajemen,Polres Pematangsiantar Terima Kunker Tim Supervisi Tim Pembina Samsat Provsu

Rabu, 7 Mei 2025 - 16:34 WIB

Lapas Pancur Batu Ikuti Rapat Analisis dan Evaluasi (Anev) Kinerja Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan Secara Virtual

Rabu, 7 Mei 2025 - 15:14 WIB

Warga Blangbengkik Kec. Blangpegayon desak pergantian  Gorong-Gorong Tua, PUPR Gayo Lues Siap Buka Koordinasi

Berita Terbaru

Edi Cahyono Resmi Jabat Kalapas Baru

ACEH

Edi Cahyono Resmi Jabat Kalapas Baru

Rabu, 7 Mei 2025 - 22:27 WIB

Exit mobile version