Irjen Pol Abdul Karim Pamit kepada Masyarakat Banten

REDAKSI

- Redaksi

Kamis, 1 Agustus 2024 - 14:23 WIB

20147 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kadiv Propam Polri Irjen Pol Abdul Karim didampingi Kapolda Banten Irjen Pol Suyudi Ario Seto. (Foto: TLii/Heru)

Kadiv Propam Polri Irjen Pol Abdul Karim didampingi Kapolda Banten Irjen Pol Suyudi Ario Seto. (Foto: TLii/Heru)

TLii >> Banten – Kadiv Propam Polri Irjen Pol Abdul Karim meminta maaf dan pamit kepada masyarakat Banten. Hal itu disampaikan Abdul Karim usai mengikuti acara serah terima jabatan di Mapolda Banten didampingi Kapolda Banten yang baru Irjen Pol Suyudi Ario Seto.

“Tentunya saja meminta maaf kepada seluruh masyarakat Banten yang selama ini saya selaku pimpinan Polda, apabila di dalam pelaksanaan tugas ada anggota saya yang telah menimbulkan permasalahan di masyarakat,” kata Abdul Karim, Rabu (1/8/2024).

Baca Juga :  IPTU Irwan Sastra Dinata Kembali Aktif Mengikuti Kegiatan Khatam Al-Qur'an Tahap 14 Yang Di Selenggarakan Di Tanjung Medan Kecamatan Muara Sipongi

Dalam kesempatan yang sama Abdul Karim juga meminta doa kepada masyarakat Banten agar dapat menjalankan tugas di tempat yang baru. “Semoga di jabatan yang baru saya bisa melaksanakan tugas sebaik-baiknya dan amanah,” ujar Karim.

Sebelumnya, Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memimpin upacara serah terima jabatan (Sertijab) Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Banten di gedung Rupatama Mabes Polri, Jakarta pada Senin (29/07).

Sebagaimana diketahui, Kapolri memutasi sejumlah perwira tinggi melalui surat telegram ST/1236/VI/KEP./2024, ST/1237/VI/KEP./2024, ST/1238/VI/KEP./2024, dan ST/1239/VI/KEP./2024. Telegram itu diteken Asisten Kapolri Bidang Sumber Daya Manusia, Inspektur Jenderal Polisi Dedi Prasetyo pada 26 Juni 2024.

Baca Juga :  Operasi Mantap Praja Toba 2024,Kapolres Pematangsiantar Pimpin Pelaksaan Cooling System

Kabid Humas Polda Banten Kombes Pol Didik Hariyanto membenarkan bahwa hari ini Kapolri memimpin serah terima jabatan Kapolda Banten.

“Pada hari ini Senin (29/7/2024), Kapolri memimpin serah terima jabatan Kapolda Banten, terakhir Kapolda Banten dijabat oleh Irjen Pol Abdul Karim akan digantikan oleh Irjen. Pol. Suyudi Ario Seto,” ucap Didik.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Konferensi Pers: Polres Pidie Jaya Tuntaskan Kasus Pembunuhan
Pusat Riset Ilmu Kepolisian USK Gelar Seminar Nasional Bahas RUU KUHAP
Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61
Lapas Perempuan Kelas IIA Medan dan Puskesmas Helvetia Gelar Sosialisasi dan Pemeriksaan Kesehatan untuk Cegah HIV dan Kanker Sejak Dini
PN Meureudu Vonis 10 Bulan Penjara. Kasus Penganiayaan Jurnalis Di Pidie Jaya
Kapolres Pelabuhan Belawan Berikan Bantuan kepada Korban Kebakaran di Marelan V
Pelindo Multi Terminal Terima Kunjungan Mahasiswa UNIKA St. Thomas
Tingkatkan Ketahanan Pangan, Brimob Aramiyah Panen Perdana 3 Ton Jagung

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 00:45 WIB

Pusat Riset Ilmu Kepolisian USK Gelar Seminar Nasional Bahas RUU KUHAP

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Kamis, 17 April 2025 - 21:49 WIB

Lapas Perempuan Kelas IIA Medan dan Puskesmas Helvetia Gelar Sosialisasi dan Pemeriksaan Kesehatan untuk Cegah HIV dan Kanker Sejak Dini

Kamis, 17 April 2025 - 20:25 WIB

PN Meureudu Vonis 10 Bulan Penjara. Kasus Penganiayaan Jurnalis Di Pidie Jaya

Kamis, 17 April 2025 - 19:07 WIB

Pelindo Multi Terminal Terima Kunjungan Mahasiswa UNIKA St. Thomas

Kamis, 17 April 2025 - 18:36 WIB

Rekonstruksi Kasus Pembunuhan Santri di Pidie Jaya, Kapolres : Korban Sempat Berkelahi Dengan Pelaku.

Kamis, 17 April 2025 - 15:40 WIB

Kafe Bambu Yang Berada Dijalan Kamboja Desa Laut Dendang Diduga Jual Miras Tanpa Izin, Dan Memperkerjakan Wanita Dibawah Umur

Kamis, 17 April 2025 - 14:16 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gelar Donor Darah dan Pemekrisaan Kesehatan Pegawai

Berita Terbaru

Exit mobile version