IPTU Irwan Sastra Dinata Kembali Aktif Mengikuti Kegiatan Khatam Al-Qur’an Tahap 14 Yang Di Selenggarakan Di Tanjung Medan Kecamatan Muara Sipongi

H²Mc

- Redaksi

Kamis, 24 Oktober 2024 - 08:00 WIB

20193 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | MANDAILING NATAL | MUARA SIPONGI | Kapolsek Muara Sipongi IPTU Irwan Sastra Dinata bersama Kepala Kantor Urusan Agama Kecamatan Muara Sipongi bapak H. Fahrur Rozi, SH.MH, Forkopimcam, DP MUI, Penyuluh Agama Islam dan Tokoh Agama kembali melaksanakan kegiatan Khatam Qur’an Tahap 14 pada Hari Senin, 21 Oktober 2024, di Rumah salah satu peserta di Tanjung Medan Kecamatan Muara Sipongi.

Dalam sambutannya Sekretaris MUI Kecamatan Muara Sipongi Ustadz Taufik Pungkut menyampaikan, semoga kegiatan ini membawa manfaat buat peserta dan Tanah Ulu Muarasipongi.

Camat Muara Sipongi,Tayuddin, SP, dalam sambutannya kembali menyampaikan,pentingnya mengajak seluruh lapisan masyarakat.

Baca Juga :  Kapolda Aceh Sambut Kedatangan Presiden Jokowi

“Kita mulai dengan sesuatu yang baik maka Insya Allah akan memperoleh hasil terbaik, yang terpenting komitmen, konsisten dalam berbuat kebaikan”. Sebutnya bapak Tayuddin,SP.

Kapolsek Muarasipongi IPTU Irwan Sastra Dinata dalam sambutannya menyampaikan, pentingnya sinergitas antara ulama, pemerintah dan masyarakat. Kegiatan ini merupakan salah satu upaya, disamping sebagai ibadah kepada Allah SWT, juga sebagai bagian dari menjaga kondusifitas dalam masyarakat guna terciptanya Sitkamtimtibmas, sekaligus untuk menjalin silaturahmi dengan tokoh masyarakat dan tokoh agama di wilayah Kecamatan Muara Sipongi.

Kegiatan Khatmil Qur’an ini dihadiri :

1. Kepala KUA Muara Sipongi, bapak H. Fahrur Rozi, SH. MH.

2. Camat Muara Sipongi, bapak Tayuddin Nst, SP

3. Kapolsek Muara Sipongi, bapak IPTU Irwan Sastra Dinata

4. Ketua MUI Ustad Thamrin Pkt Pungkuik

5. Sekretaris MUI Ustad Taufik Pungkut

6. Ustad Muhammadi Din Habibi (PAI)

7. Ustadz Arpan 

8. Bapak H. Amirullah (Tokoh Agama Kelurahan Pasar Muara Sipongi)

9. Wahyu Wibisana (Tokoh Agama Kelurahan Pasar Muarasipongi)

10. Ustadz Ali Murhan Sarumpaet, S.Pd I (Staf  Mtsnlima Mandailingnatal ).

Kegiatan di tutup dengan do’a yang dipimpin oleh ustadz Ali Murhan.Acara kegiatan berlangsung  dengan baik dan lancar.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

25 Mahasiswa dan 6 Dosen FDK UIN Ar-Raniry Ikuti KPM-PKM Kolaborasi Internasional di Malaysia
Satgas Yonif 112/DJ Kodam IM Bersama Masyarakat Bersihkan Material Longsor di Jalan Trans Papua Puncak Jaya. 
Sat Reskrim Polres Pematangsiantar Amankan Seorang Pelaku Penyalahgunaan Senpi
KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran
Patroli Presisi Rutin, Strategi Humanis Polres Pidie Jaya Jaga Stabilitas Kamtibmas
Pisah Sambut Kapolsek Kutapanjang Dari Iptu Syamsuddin, S.H. kepada Iptu Darwandi “Pergi meninggalkan kenangan, datang membawa harapan”
Gebrakan Illiza Dinilai Mampu Bangkitkan Kembali Semangat Penegakan Syariat di Aceh
Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

25 Mahasiswa dan 6 Dosen FDK UIN Ar-Raniry Ikuti KPM-PKM Kolaborasi Internasional di Malaysia

Minggu, 20 April 2025 - 22:25 WIB

Satgas Yonif 112/DJ Kodam IM Bersama Masyarakat Bersihkan Material Longsor di Jalan Trans Papua Puncak Jaya. 

Minggu, 20 April 2025 - 19:00 WIB

Sat Reskrim Polres Pematangsiantar Amankan Seorang Pelaku Penyalahgunaan Senpi

Minggu, 20 April 2025 - 18:36 WIB

KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran

Minggu, 20 April 2025 - 15:46 WIB

Patroli Presisi Rutin, Strategi Humanis Polres Pidie Jaya Jaga Stabilitas Kamtibmas

Sabtu, 19 April 2025 - 22:39 WIB

Gebrakan Illiza Dinilai Mampu Bangkitkan Kembali Semangat Penegakan Syariat di Aceh

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Sabtu, 19 April 2025 - 18:18 WIB

Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”

Berita Terbaru