Hari Ini, AHY Akan Deklarasikan Cilegon Jadi Kota Lengkap Pertama di Banten

Edi Marcell

- Redaksi

Selasa, 26 Maret 2024 - 18:33 WIB

20189 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Hari Ini, AHY Akan Deklarasikan Cilegon Jadi Kota Lengkap Pertama di Banten

Hari Ini, AHY Akan Deklarasikan Cilegon Jadi Kota Lengkap Pertama di Banten

TIMELINE INEWS >> Banten – Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (Menteri ATR/Kepala BPN), Agus Harimurti Yudhoyono akan mendeklarasikan Kota Cilegon menjadi kota lengkap spasial pertama di Provinsi Banten.

Deklarasi itu akan dilakukan dalam rangkaian kunjungan kerja AHY di Pendopo Gubernur Banten, KP3B, Kota Serang, Provinsi Banten pada Selasa 26 Maret 2024, sekira pukul 15.00 WIB.

Hari Ini, AHY Akan Deklarasikan Cilegon Jadi Kota Lengkap Pertama di Banten

Dalam agenda yang diterima, AHY akan terlebih dahulu melakukan penyerahan sertifikat hak atas tanah wakaf dan sertifikat elektronik yang dirangkaikan dengan acara deklarasi Kota Cilegon sebagai Kota Lengkap Spasial dan launching sertifikat elektronik pada kantor Pertanahan Cilegon.

Baca Juga :  Satgas Ops Ketupat Seulawah Polres Aceh Selatan Intensifkan Patroli Obyek Wisata Jaga Keamanan Libur Lebaran.

 

Sebelumnya, Kepala Bidang Penetapan Hak dan Pendaftaran Yayat Ahadiyat Awaludin menjelaskan, kota lengkap berati pemetaan tanah yang sudah terdaftar keseluruhan secara resmi di BPN. Untuk menjadi kota lengkap, seluruh wilayah dari desa, kecamatan hingga kota sudah terpetakan dan terdata baik secara tekstual maupun yuridis.

Baca Juga :  Indonesia Indicator: Polri Ikut Andil Suksesnya World Water Forum

 

Yayat menerangkan, kota lengkap sendiri sejalan dengan rogram Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL). Yang mana, Presiden Joko Widodo (Jokowi) menargetkan pada tahun 2024 ini 120 juta bidang tanah tersertipikat.

 

“Setelah Cilegon mungkin nanti ada Kota Tangerang, dan daerah lainnya,” katanya.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

25 Mahasiswa dan 6 Dosen FDK UIN Ar-Raniry Ikuti KPM-PKM Kolaborasi Internasional di Malaysia
Gebrakan Illiza Dinilai Mampu Bangkitkan Kembali Semangat Penegakan Syariat di Aceh
Kapolresta Banda Aceh Pimpin Razia, 30 Sepmor dan 10 Botol Miras Diamankan
Lembaga PERISAI PUTEH INDATU ATJEH Kembali membuka Perwakilan di Wilayah Kuta Cot Glie Aceh Besar.
Pemerintah Aceh Lakukan Pertemuan Tindak Lanjut dengan Kemenko Infrastruktur dan Pembangunan Wilayah RI
Wagub Aceh Bahas Rencana Investasi dengan Dubes UEA
Wakil Gubernur Aceh Bertemu Direktur Islamic Development Bank: Perkuat Komitmen Pembangunan Ekonomi dan SDM
Kepala BPKA: Pemerintah Aceh Dukung Digitalisasi Keuangan Daerah

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

25 Mahasiswa dan 6 Dosen FDK UIN Ar-Raniry Ikuti KPM-PKM Kolaborasi Internasional di Malaysia

Minggu, 20 April 2025 - 22:25 WIB

Satgas Yonif 112/DJ Kodam IM Bersama Masyarakat Bersihkan Material Longsor di Jalan Trans Papua Puncak Jaya. 

Minggu, 20 April 2025 - 19:00 WIB

Sat Reskrim Polres Pematangsiantar Amankan Seorang Pelaku Penyalahgunaan Senpi

Minggu, 20 April 2025 - 18:36 WIB

KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran

Minggu, 20 April 2025 - 15:46 WIB

Patroli Presisi Rutin, Strategi Humanis Polres Pidie Jaya Jaga Stabilitas Kamtibmas

Sabtu, 19 April 2025 - 22:39 WIB

Gebrakan Illiza Dinilai Mampu Bangkitkan Kembali Semangat Penegakan Syariat di Aceh

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Sabtu, 19 April 2025 - 18:18 WIB

Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”

Berita Terbaru