Gp. Karang Anyar Gelar Jalan Sehat Meriahkan HUT RI Ke-79

Zul

- Redaksi

Minggu, 25 Agustus 2024 - 21:34 WIB

20125 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Warga Gampong Karang Anyer mendapatkan hadiah utama berupa kulkas pada Gelar Jalan Sehat HUT RI Ke-79 (Foto : Istimewa)

TIMELINES INEWS | LANGSA

Kota Langsa – Momentum Dirgahayu Republik Indonesia ke-79, Pemerintah Gampong Karang Anyer, Kecamatan Langsa Baro, Kota Langsa menggelar event jalan sehat yang berlangsung di gampong setempat pada hari Minggu pagi (25/08/2024).

Antusias masyarakat sangat luar biasa dalam partisipasi pada kegiatan tersebut diikuti dari berbagai kalangan usia baik dewasa hingga anak-anak.

Pj. Geuchik Gampong Karang Anyer, Hartama, S.STP kepada Media ini pada Minggu (25/08/2024) mengatakan, perlombaan itu digelar dalam rangka memeriahkan HUT RI ke-79 tahun 2024.

Baca Juga :  Polda Aceh Periksa Ipda YF: Bila Terbukti Melanggar Akan Diproses

“Alhamdulillah kegiatan sangat meriah dan berjalan dengan lancar sesuai harapan kita bersama. Semua berkat panitia dan seluruh anggota yang terlibat mempersiapkan acara tersebut, semoga kegiatan ini memberikan banyak manfaat bagi masyarakat Gampong Karang Anyar,” ujar Hartama.

Pada lomba tersebut panitia menyediakan 5 hadiah utama bagi peserta yang beruntung yaitu Kulkas, Kompor gas, dispenser, kipas angin serta karpet/ambal.

Selain itu, Para peserta juga berkesempatan mendapatkan berbagai hadiah hiburan menarik lainnya yang telah disediakan oleh panitia penyelenggara.

Adapun rute jalan sehat yang ditempuh oleh peserta yaitu start dimulai dari kantor geuchik karang anyer lalu melewati setiap jalan dusun yang telah ditentukan hingga berakhir finish kembali di kantor geuchik setempat.

Baca Juga :  Bertindak Sebagai Manager Tarung Derajat, Kepala BNNP Aceh Hadiri Rapat Koordinasi Persiapan PON XXI Aceh Sumut Cabor Tarung Derajat

Menariknya, pihak panitia juga menyediakan minuman dan snack gratis bagi peserta sebagai pelepas dahaga dan membuka stand layanan cek kesehatan gratis bekerjasama dengan Poltekkes Langsa.

“Kami juga sudah menyiapkan ambulance apabila ada warga yang cidera atau terluka, tapi kami berharap semua berjalan dengan baik,” demikian harap Hartama.

Hadir pada kegiatan tersebut, Pj Ketua TP-PKK Gampong Karang Anyer, Aparatur Gampong, Tuha Peut, Babinsa Koramil Langsa Barat, Anggota DPRK terpilih Ngatiman, dan tamu undangan lainnya.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan
Lembaga PERISAI PUTEH INDATU ATJEH Kembali membuka Perwakilan di Wilayah Kuta Cot Glie Aceh Besar.
Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN
Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap
Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.
Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau
Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB