Gercep, Polisi Aceh Tengah Bersama TNI Dan Warga Bantu Padamkan Kebakaran Rumah Di Simpang Empat

Larvha

- Redaksi

Rabu, 30 Agustus 2023 - 12:55 WIB

20145 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES INEWS | ACEH TENGAH

Takengon – Kepolisian Sektor Bebesen Polres Aceh Tengah bersama TNI Koramil Bebesen dan warga setempat berjibaku bersama Damkar memadamkan kobaran api kebakaran yang menimpa 3 unit rumah semi permanen/permanen di Kampung Sp Empat Kecamatan Bebesen Kabupaten Aceh Tengah, Minggu siang (27/8/23) sekitar pukul 13.40 wib.

Kapolsek Bebesen Iptu Iskandar Wijaya, mengatakan bahwa setelah pihaknya menerima laporan dari warga terkait adanya peristiwa kebakaran tersebut, kemudian dirinya bersama personel polsek dengan gerak cepat menuju lokasi kejadian.

Baca Juga :  Tim Res Narkoba Polres Aceh Tengah Kembali Amankan Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Jenis Sabu-Sabu Dan Ganja

Setelah tiba dilokasi Kapolsek beserta anggota bahu membahu dengan agt Koramil Bebesen dan personel Piket Polres yang dipimpin Iptu Gultom juga tiba di lokasi bersama warga membantu petugas Damkar memadamkan api yang sudah membesar itu dan akhirnya pukul 14.25 Wib kobaran api dapat dipadamkan.

Disampaikan kapolsek bahwa pristiwa kebakaran tersebut menimpa 3 unit rumah, diantaranya 1 rumah semi permanen dan 2 rumah permanen milik Sdr.Heri susanto, Sdr. Zulkifli Rahmat dan Sdr.Abdul Saleh.

Baca Juga :  Tim Jajar Kehormatan Polwan Polres Aceh Tengah Sambut Kunjungan Kapolda Aceh

Diduga penyebab kebakaran akibat kosleting arus listrik (arus pendek) bersumber dari rumah Sdr.Zulkifli Rahmat yang dijadikan tempat kursus Sempoa untuk pelajar.

“Tidak ada korban jiwa akibat kebakaran rumah tersebut. Namun kerugian akibat kebakaran ditaksir mencapai Rp. 800 juta,” kata kapolsek Iptu Iskandar.

Tambah Kapolsek Iptu Iskandar, setelah api padam, selanjutnya personel melakukan pemasangan garis polisi di tempat kejadian guna penyelidikan lebih lanjut.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Tim Audit Polda Aceh Periksa Kinerja Polres di Aceh Tengah, Soroti Anggaran dan Program Prioritas
Jelang Bulan Suci Ramadan, Polda Aceh Komitmen Berantas Kasus Judi
Tarian Beberu Gayo Sambut Kedatangan Pangdam IM Dan Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Daerah Iskandar Muda Di Yonif 114/SM.
Seorang Pria Paruh Baya Tanpa Identitas Ditemukan di Aceh Tengah
Politisi PDI Perjuangan Aceh, Karimun Usman, Tutup Usia
SENGKUNI: SIMBOL LICIK DAN TIPU DAYA DALAM EPOS MAHABHARATA
Bupati Terpilih Gayo Lues dan Kepala BPJN Aceh Bahas Pembukaan Jalan Lesten-Pulo
Kejaksaan Negeri Gayo Lues Eksekusi Cambuk 10 Terpidana Pelanggar Qanun Jinayat

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB

Exit mobile version