Gelar Shalat Jum’at Berjamaah, Petugas dan WBP Lapas Padangsidimpuan Tingkatkan Iman dan Taqwa

RULI SISWEMI

- Redaksi

Jumat, 4 Oktober 2024 - 16:38 WIB

2079 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT LAPAS KLS IIB PADANG SIDIMPUAN

04/10/2024

Meskipun sedang menjalani masa pidana, WBP Lapas Kelas IIB Padangsidimpuan tidak lupa kewajibannya untuk melakukan ibadah sesuai dengan kepercayaan masing-masing. Bersama dengan petugas Lapas Padangsidimpuan, WBP yang beragama Muslim melaksanakan Sholat Jumat berjamaah di Mesjid Al – Ikhlas, Jumat (04/10/2024). Kalapas Padangsidimpuan, Edison Tampubolon, SH,MH terus mengingatkan WBP untuk senantiasa rutin dalam melaksanakan ibadah sesuai dengan kepercayaan. Kegiatan keagamaan ini merupakan bagian dari program pembinaan kerohanian di Lapas Padangsidimpuan.

Kegiatan ini menjadi hal terpenting untuk membina warga binaan dalam membentuk karakter dan watak yang religius, yang nantinya apabila warga binaan kembali ke masyarakat bisa diterima dengan baik dan WBP semakin mendekatkan diri kepada Tuhan Yang Maha Esa, ucapnya.

Baca Juga :  Aksi Heroik Personel Samapta Polda Sumut Bekuk Genk Motor Diganjar Penghargaan

Herdi Suryanto sebagai Komandan Regu Penjagaan pada hari ini mengatakan bahwa kegiatan yang berlangsung di tempat Ibadah sholat jum’at pada hari ini berjalan dengan baik dengan suasana aman dan kondusif.

Tujunan pengawasan kegiatan sholat jum’at ini juga salah satu cara kita sebagai petugas lapas untuk menciptakan keamanan dan ketertiban, maka dari itu sebagai petugas mengawasi kegiatan yang berlangsung di tempat Ibadah juga salah satu tanggung jawab kita sebagai petugas, sambungnya. Dengan dilaksanakan bersama petugas, shalat Jum’at secara berjamaah yang digelar ini juga berguna untuk meningkatkan iman dan taqwa (Imtaq) dan hubungan baik antara petugas dengan WBP sehingga hal ini nantinya juga akan berpengaruh terhadap kelancaran setiap program pembinaan yang akan diikuti oleh WBP. Pungkasnya.

Baca Juga :  Satgas Kamtib dan Satops Patnal Lapas Padangsidimpuan Gelar Razia Insidentil

#kemenkumhamri
#kemenkumhamsumut
#lapaspadangsidimpuan

Sumber  :  Humas Lapasid

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Walikota Dan Wakil Walikota Tanjungbalai Terima Kunjungan Kerja Banggar DPRD Sumut
Kapolres Pematangsiantar Bersama Kompol Sandra Siska S.I.K Berbagi Kasih ke Panti Asuhan Yayasan Islamic Centre
Kapolres Pelabuhan Belawan Berikan Penghargaan kepada Personel dan Masyarakat Berprestasi dalam Apel Jam Pimpinan
Polda Sumut Kerahkan Ribuan Personel Amankan Ibadah Paskah 2025
Lagi Santai Menunggu Pembeli, Polres Pematangsiantar Ringkus Pengedar Sabu Jalan Pisang
Kapolres Pematangsiantar Bersama Walikota Dampingi Ketua TP PKK Sumut Kunker di Dua Posyandu
BREAKING NEWS: Gunakan Pekerja Harian Lepas, Kepala UPT Diduga Abaikan Aturan K3
Jalin Silaturahmi, Kalapas Padangsidimpuan Koordinasi Dengan Walikota Padangsidimpuan

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 18:53 WIB

Kurang dari 24 Jam, Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan di Aceh Utara

Senin, 21 April 2025 - 18:36 WIB

Dibakar Emosi, Pria di Nisam Antara Bacok Warga Saat Mediasi

Senin, 21 April 2025 - 18:16 WIB

Walikota Dan Wakil Walikota Tanjungbalai Terima Kunjungan Kerja Banggar DPRD Sumut

Senin, 21 April 2025 - 17:22 WIB

Kapolres Pelabuhan Belawan Berikan Penghargaan kepada Personel dan Masyarakat Berprestasi dalam Apel Jam Pimpinan

Senin, 21 April 2025 - 17:02 WIB

Polda Sumut Kerahkan Ribuan Personel Amankan Ibadah Paskah 2025

Senin, 21 April 2025 - 16:10 WIB

Lagi Santai Menunggu Pembeli, Polres Pematangsiantar Ringkus Pengedar Sabu Jalan Pisang

Senin, 21 April 2025 - 16:04 WIB

Kapolres Pematangsiantar Bersama Walikota Dampingi Ketua TP PKK Sumut Kunker di Dua Posyandu

Senin, 21 April 2025 - 15:11 WIB

BREAKING NEWS: Gunakan Pekerja Harian Lepas, Kepala UPT Diduga Abaikan Aturan K3

Berita Terbaru

KEPULAUAN BANGKA BELITUNG

Diskusi bersama kalangan Muda : Bahar Buasan janji perjuangkan Aspirasi Masyarakat

Senin, 21 Apr 2025 - 19:39 WIB

ACEH UTARA

Dibakar Emosi, Pria di Nisam Antara Bacok Warga Saat Mediasi

Senin, 21 Apr 2025 - 18:36 WIB