Forkopimcam Muara Sipongi Kumpul Bareng Coffee Morning Dengan Tokoh Masyarakat

PERMADI NATA NEGARA SH

- Redaksi

Kamis, 1 Agustus 2024 - 21:34 WIB

20196 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | MANDAILING NATAL | MUARA SIPONGI | Untuk meningkatkan Sinergitas dan tali Silaturahmi, Forum Koordinasi Pimpinan Kecamatan (Forkopimcam) Muara Sipongi dan masyarakat sekitar gelar Coffee Morning dengan tokoh masyarakat di salah satu warung kopi wilayah tersebut, Rabu (31/7/2024).

Turut Hadir dalam Coffee morning, Camat Muara Sipongi Tajuddin Nasution SP, Kapolsek IPTU Irwan Sastra Dinata, Danramil 15 Kapten Arh Marito Efendi Harahap.SH beserta tokoh masyarakat setempat.

Camat Muara Sipongi Tayuddin Nasution mengatakan kegiatan ini merupakan Sinergitas antara Forkopimcam dan masyarakat untuk mempererat tali silaturahmi seluruh element diwilayah Kecamatan Muara Sipongi ini.

Baca Juga :  Sat Binmas Polres Pematangsiantar Lakukan Pembinaan Kepada Lima Bawa Sajam dan Geng Motor

” Ngumpul ngopi seperti ini sangat bagus dilaksanakan, selain kumpul, kita bisa cerita – cerita dan mendapatkan masukan maupun keluhan dari masyarakat untuk bisa kita tindak lanjuti bersama Forkopimcam,” kata Camat Muara Sipongi .

Danramil 15 Muara Sipongi Kapten Arh Marito Efendi Harahap juga mengatakan, kumpul bersama seperti  ini sangat bagus, apalagi mau menjelang HUT RI ke 79 yang sebentar lagi akan dirayakan.

Baca Juga :  Polrestabes Medan Ungkap Kasus 303 Jenis Togel dan Tembak Ikan

” Disini kita bisa mendengar masukan dari masyarakat, apa yang bisa kita laksanakan untuk menyambut hari kemerdekaan yang sebentar lagi kita rayakan,” ucap Kapten Arh Marito Efendi Harahap.

” Seperti pawai keliling misalnya, atau perlombaan apa saja, sangat bagus dibicarakan sekarang ini untuk bisa ditindaklanjuti beberapa hari kedepan,”Sambungnya Danramil 15 Muara Sipongi.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kini hadir mie kocok Bang Ayi di Rungkom city Pidie jaya
Pangdam IM kerahkan Prajurit Bantu Penanganan longsor Di Kab. Bener Meriah.
Dukung Wujudkan Asta Cita, Kapolres Pidie Jaya Tinjau Kesiapan Lahan Jagung
Kalapas Narkotika Samarinda Ikuti Coffee Morning Bersama Kadivpas Kaltim untuk Percepatan Rencana Kerja 2025
Lapas Perempuan Medan Ikuti Ibadah Natal Nasional Bersama Bagi WBP Kristani Serentak Di Seluruh Indonesia
“Kasih Dan Pengampunan Membawa Pemulihan” WBP Lapas Pancur Batu Mengikuti Natal Nasional Bersama Seluruh Indonesia.
Pastikan Progres Pertumbuhan Cabe, Ka’Lapas Kontrol Dan Terjun Langsung Membersihkan Area Batang Cabe
IPM Kota Langsa Terus Meningkat Capai Nilai 80.96 Dengan Kategori Sangat Tinggi

Berita Terkait

Minggu, 29 Desember 2024 - 10:07 WIB

Golok Ciomas: Warisan Budaya Khas Banten dengan Nilai Sejarah dan Keagamaan

Senin, 16 Desember 2024 - 08:57 WIB

Aceh Seuramoe Mekkah: Harmonisasi Tradisi Peradaban, Syariat, dan Lingkungan

Rabu, 4 Desember 2024 - 22:51 WIB

KPU Kabupaten Toba Tetapkan Perolehan Suara Pada Pilkada di Toba Tahun 2024

Jumat, 6 September 2024 - 22:04 WIB

Budaya Tidur Siang “Eh Leuho” di Sabang, Warisan Kearifan Lokal yang Menarik Perhatian Turis

Berita Terbaru

NASIONAL

TNI AU Akan Tempatkan Batalyon Rudal untuk Perkuat IKN

Selasa, 7 Jan 2025 - 23:19 WIB

INTERNASIONAL

Indonesia Masuk BRICS, Cita-cita dan Penantian 11 Tahun Prabowo

Selasa, 7 Jan 2025 - 23:06 WIB

Exit mobile version