Evaluasi Mudik, Pemprov Antisipasi Pergerakan Arus Balik

REDAKSI

- Redaksi

Rabu, 10 April 2024 - 20:33 WIB

20168 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penjabat (Pj) Gubernur Banten, Al Muktabar, setelah salat Idulfitri di Masjid Raya Al-Bantani, Rabu (10/4/2024). (TIMESLINES INEWS/Heru Nurhadiyansyah).

Penjabat (Pj) Gubernur Banten, Al Muktabar, setelah salat Idulfitri di Masjid Raya Al-Bantani, Rabu (10/4/2024). (TIMESLINES INEWS/Heru Nurhadiyansyah).

TIMESLINES INEWS >> Banten – Penjabat (Pj) Gubernur Banten, Al Muktabar, memastikan pada arus balik lebaran tidak banyak kendala yang dihadapi oleh pemudik. Kepastian ini didapat setelah Pemprov Banten melakukan evalusi atas pelaksanaan arus mudik 1445 H. Evaluasi dilakukan dengan berfokus pada layanan untuk masyarakat.

“Kita sudah berusaha semaksimal mungkin untuk apapun peningkatannya kita respon dengan SOP yang benar, yang mengedepankan layanan pada masyarakat. Kekurangan-kurangnya kita akan evaluasi dan akan kita perbaiki,” ujar Al Muktabar.

Baca Juga :  Kebakaran Di Darul Aman Aceh Timur, Satu Rumah Dan Isinya Ludes Terbakar

Dari evaluasi itu, Al Muktabar menyebut persoalan kapal tidak mau naikan muatan. Akibat hal itu berimbas terjadinya kepadatan di Pelabuhan Merak.

“Jadi kemarin itu sempat juga kita menggunakan metode agar kapal pengangkut itu di Lampung tidak mau naikkan lagi muatan untuk sampai kembali dan dimasukin kembali untuk kembali lagi ke Bakauheni,” katanya.

Baca Juga :  Sambil Patroli, Personel Sat Samapta Polres Langsa Bagikan Sahur Gratis kepada Masyarakat

Pemprov Banten, tambah Al Muktabar juga berperan aktif memberikan layanan kepada para pemudik diberbagai sektor. “Seperti kesehatan dengan menyiapkan posko kesehatan di sejumlah titik yang dilalui oleh pemudik. Dan menerjukan sejumlah personil BPBD di sejumlah titik rawan bencana,” ucapnya.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Gebrakan Illiza Dinilai Mampu Bangkitkan Kembali Semangat Penegakan Syariat di Aceh
Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia
Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”
Kapolri Ajak Mahasiswa Jaga Persatuan hingga Dukung Program Pemerintah 
Tanggapi Berita Viral, Kepala SDN 5 Pining Jelaskan Kondisi Sebenarnya di Lapangan dan Siap Benahi Fasilitas Pengajaran
Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri
Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar
Kapolresta Banda Aceh Pimpin Razia, 30 Sepmor dan 10 Botol Miras Diamankan

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Sabtu, 19 April 2025 - 18:18 WIB

Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 21:07 WIB

Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Berita Terbaru

Exit mobile version