Erwin Dianiaya Di Cafe Apartemen Sentralend

REDAKSI

- Redaksi

Sabtu, 7 Oktober 2023 - 19:19 WIB

20127 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MEDAN – Erwin Sulaiman (59), dianiaya sekelompok pria bermata cipit di Cafe Apartemen Sentralend Jalan Nikel Kelurahan Sukaramai II Kecamatan Medan Area.

Korban menuturkan, awal nya ada bola lampu yang jatuh dari atas gedung, dan selajutnya ada botol minuman yang jatuh.

Tiba-tiba dari salah satu meja mendatangi korban dan memukuli Erwin yang tidak tau apa-apa.

Akibat kejadian tersebut, Erwin mengalami luka di wajah, dan teman nya Lelhm mengalami luka di dada.

Baca Juga :  Futsal Open Tournament Piala Ketua AMPI dan KONI Deli Serdang, Asri Ludin Tambunan Harapkan Lahir Atlet Kebanggaan

Selanjutnya Erwin di dampingi keluarga membuat pengaduan ke Polsek Medan Area dengan nomor LP/B/754/X/2023/SPKT Polsek Medan Area/Polrestabes Medan.

Keluarga meminta kepada Kepolisian Polsek Medan Area, untuk dapat menangkap para pelaku penganiayaan yang di alami orang tua saya.

Kapolsek Medan Area Kompol Hendrik Aritonang ketika dikonfirmasi mengatakan sedang dalam proses penyelidikan.

Sementara warga sekitar mengatakan kalau di seputaran cafe tersebut sangat lah bising.

Baca Juga :  Komisi III DPR RI Apresiasi Polda Aceh Soal Penanganan Pengungsi Rohingya

“Bising kali bg disana, tiap malam orang berkumpul disana minum minuman beralkohol. Kami sangat terganggu dan tidak nyaman.” Sebutnya yang tidak ingin namanya disebut. Sabtu (7/10).

Kami berharap pihak apartermen bisa menertibkan lokasi tersebut. Kami maunya tenang la ditempat tinggal kita. Namanya juga apartmen ya harus tenanglah. Hargailah kami yang tinggal disini. Harapnya.(red)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pelindo Multi Terminal Dorong Transformasi SDM Lewat Penguatan Budaya Kerja Positif
Kapolres Aceh Tamiang Tinjau Keamanan Lapas Kelas II B Kuala Simpang
Karoops Polda Aceh Hadiri Rapat Koordinasi Persiapan Pawai Takbir dan Salat Idulfitri 1446 H
Polri Lakukan Mutasi 1.255 Personel: Sepuluh Kapolda Berganti, Sepuluh Polwan jadi Kapolres
KEMBALI KE MASYARAKAT, WARGA BINAAN KASUS TERORIS BEBAS MURNI
Bea Cukai Aceh Musnahkan Barang Impor Ilegal Berupa Bawang Merah dan Pakaian Bekas
Kolaborasi Petugas, Warga Binaan, TNI dan Polri dalam Memperbaiki Fasilitas yang Rusak di Lapas Kutacane
Safari Ramadhan Bersama PWI “Media Sosial Mau Cari Amal Atau Dosa”

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 16:51 WIB

Pelindo Multi Terminal Dorong Transformasi SDM Lewat Penguatan Budaya Kerja Positif

Kamis, 13 Maret 2025 - 16:10 WIB

Kapolres Aceh Tamiang Tinjau Keamanan Lapas Kelas II B Kuala Simpang

Kamis, 13 Maret 2025 - 16:00 WIB

Karoops Polda Aceh Hadiri Rapat Koordinasi Persiapan Pawai Takbir dan Salat Idulfitri 1446 H

Kamis, 13 Maret 2025 - 15:57 WIB

Polri Lakukan Mutasi 1.255 Personel: Sepuluh Kapolda Berganti, Sepuluh Polwan jadi Kapolres

Kamis, 13 Maret 2025 - 15:54 WIB

KEMBALI KE MASYARAKAT, WARGA BINAAN KASUS TERORIS BEBAS MURNI

Kamis, 13 Maret 2025 - 15:45 WIB

Kolaborasi Petugas, Warga Binaan, TNI dan Polri dalam Memperbaiki Fasilitas yang Rusak di Lapas Kutacane

Kamis, 13 Maret 2025 - 13:52 WIB

Safari Ramadhan Bersama PWI “Media Sosial Mau Cari Amal Atau Dosa”

Kamis, 13 Maret 2025 - 11:50 WIB

AKBP Ahzan Jabat Kapolres Lhokseumawe

Berita Terbaru