DWP Lapas Kelas IIA Pancur Batu Rayakan Natal Bersama Keluarga Besar Kemenkumham Sumut

RULI SISWEMI

- Redaksi

Jumat, 13 Desember 2024 - 21:30 WIB

2058 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | LAPAS KLS IIA  PANCUR BATU

13/12/2024

TIMELINES INEWS INVESTIGASI, Lapas Pancur batu Medan, 12 Desember 2024 Dharma Wanita Persatuan (DWP) Lapas Kelas IIA Pancur Batu turut memeriahkan perayaan Natal Oikumene yang digelar oleh Keluarga Besar Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara (Kemenkumham Sumut).

Acara yang berlangsung dengan khidmat dan penuh sukacita ini dihadiri oleh pimpinan, pegawai, dan tamu undangan dari berbagai unit kerja di lingkungan Kemenkumham Sumut. Perayaan tersebut menjadi momen istimewa untuk memperingati kelahiran Sang Juru Selamat sekaligus mempererat kebersamaan di antara seluruh keluarga besar Kemenkumham.

Baca Juga :  Gelorakan  Bela Negara Untuk Indonesia Maju, Lapas Pemuda Langkat Gelar Upacara Peringatan Hari Bela Negara Ke-76

Melalui perayaan ini, semangat persatuan dan kasih sayang kembali diteguhkan, sejalan dengan nilai-nilai toleransi dan kebhinekaan. Kegiatan ini diharapkan dapat mempererat hubungan antaranggota keluarga besar Kemenkumham Sumut, baik secara profesional maupun personal.

Baca Juga :  Ahmad Fadly Dalimunthe dan Ade Parlaungan Nasution: Pasangan Ideal untuk Memimpin Labuhan batu Menuju Kemajuan

Acara ditutup dengan doa bersama dan pertunjukan seni yang semakin menambah kehangatan suasana Natal. Kemenkumham Sumut berharap semangat kebersamaan ini terus terjaga, tidak hanya di hari besar keagamaan, tetapi juga dalam setiap aspek kehidupan berorganisasi, Ungkapnya.

Sumber : Tim Humas Lapanba Impalku

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

SUKACITA PERAYAAN PASKAH, WBP LAPAS PEREMPUAN MEDAN KHIDMAT IKUTI IBADAH
Polrestra Deli Serdang Terbitkan DPO pelaku Kekerasaan Terhadap Anak
Polri Humanis,Sat Lantas Polres Tanjungbalai Dukung Ketertiban Pedagang
Sat Reskrim Polres Pematangsiantar Amankan Seorang Pelaku Penyalahgunaan Senpi
KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran
Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia
Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”
Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 10:58 WIB

SUKACITA PERAYAAN PASKAH, WBP LAPAS PEREMPUAN MEDAN KHIDMAT IKUTI IBADAH

Senin, 21 April 2025 - 10:49 WIB

Polrestra Deli Serdang Terbitkan DPO pelaku Kekerasaan Terhadap Anak

Senin, 21 April 2025 - 08:38 WIB

Polri Humanis,Sat Lantas Polres Tanjungbalai Dukung Ketertiban Pedagang

Minggu, 20 April 2025 - 18:36 WIB

KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Sabtu, 19 April 2025 - 18:18 WIB

Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”

Sabtu, 19 April 2025 - 13:29 WIB

Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Berita Terbaru

Exit mobile version