Dukung Ketahanan Pangan, Lapas Padangsidimpuan Panen Sayuran

RULI SISWEMI

- Redaksi

Rabu, 12 Februari 2025 - 11:53 WIB

2037 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT LAPAS KLS IIB PADANG SIDIMPUAN

12/02/2025

TIMELINES INEWS INVESTIGASI, Lapas Padangsidimpuan,
Panen Sayur pertanian dengan komoditas sawi di Lapas Kelas IIB Padangsidimpuan ini menjadi salah satu contoh keberhasilan implementasi program akselerasi Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan Agus Andrianto dalam bidang ketahanan pangan sekaligus pemberdayaan WBP, Rabu (12/2/25).

Kegiatan panen yang dilaksanakan di lahan pertanian Lapas Padangsidimpuan ini merupakan hasil kerja keras para warga binaan pemasyarakatan (WBP) yang telah mengelola lahan tersebut selama beberapa bulan terakhir.

Baca Juga :  2 (Dua) Pelaku Curanmor Berhasil di Ringkus Sat Reskrim Polres Taput

Kalapas Padangsidimpuan melalui Kasibinadik, Erikjen Silalahi mengatakan bahwa pemilihan komoditas sawi ini merupakan implementasi nyata program ketahanan pangan yang dicanangkan Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan Agus Andrianto.

Ke depannya, Lapas Padangsidimpuan berencana untuk terus mempertahankan produksi sawi serta kemungkinan menambah varietas sayuran lain yang cocok dengan kondisi lahan di lingkungan Lapas. Hal ini sejalan dengan arahan program akselerasi untuk mengoptimalkan lahan produktif di lingkungan pemasyarakatan.

Baca Juga :  Polsek Jajaran Hadiri dan Amankan Pelantikan Panitia Pengawas Pemilihan Umum Kelurahan Desa se-Kabupaten Samosir untuk Pilkada Serentak 2024

“Kami berkomitmen untuk terus mendukung program akselerasi Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan Agus Andrianto melalui berbagai inovasi dan pengembangan program ketahanan pangan di Lapas Padangsidimpuan. Keberhasilan panen sawi ini menjadi motivasi bagi kami untuk terus meningkatkan produktivitas,” tutup Erikjen Ungkapnya.

#kemenimipas
#lapaspadangsidimpuan

Sumber  :  Humas Lapasid

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Sat Reskrim Polres Pematangsiantar Amankan Seorang Pelaku Penyalahgunaan Senpi
KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran
Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia
Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”
Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri
Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar
Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan
Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

25 Mahasiswa dan 6 Dosen FDK UIN Ar-Raniry Ikuti KPM-PKM Kolaborasi Internasional di Malaysia

Minggu, 20 April 2025 - 22:25 WIB

Satgas Yonif 112/DJ Kodam IM Bersama Masyarakat Bersihkan Material Longsor di Jalan Trans Papua Puncak Jaya. 

Minggu, 20 April 2025 - 19:00 WIB

Sat Reskrim Polres Pematangsiantar Amankan Seorang Pelaku Penyalahgunaan Senpi

Minggu, 20 April 2025 - 18:36 WIB

KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran

Minggu, 20 April 2025 - 15:46 WIB

Patroli Presisi Rutin, Strategi Humanis Polres Pidie Jaya Jaga Stabilitas Kamtibmas

Sabtu, 19 April 2025 - 22:39 WIB

Gebrakan Illiza Dinilai Mampu Bangkitkan Kembali Semangat Penegakan Syariat di Aceh

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Sabtu, 19 April 2025 - 18:18 WIB

Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”

Berita Terbaru