Dukung Implementasi Program Kemenimipas, Kalapas Pemuda Langkat Ikuti Sosialisasi Pantau IMIPAS

RULI SISWEMI

- Redaksi

Kamis, 30 Januari 2025 - 17:50 WIB

2071 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT LAPAS PEMUDA KLS III LANGKAT

30/01/2025

TIMELINES INEWS INVESTIGASI, Lapas Pemuda langkat Medan Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas III Langkat, Raymon Andika Girsang ikuti Sosialisasi sistem Pengaduan Tanggap dan Terpadu Imigrasi dan Pemasyarakatan (PANTAU IMIPAS) sebagai Implementasi Program Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan melalui surat edaran Inspektur Jenderal Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan (Kemenimipas) Nomor: INJ-02.OT.02.02 Tahun 2025 secara virtual,  Kamis (30/01/2025).

Inspektur Jenderal Kemenimipas, Bapak Irjen Pol. Drs. Yan Sultra Indrajaya, S.H dalam sambutannya menyampaikan bahwa layanan ini sesuai dengan arahan Bapak Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan dapat digunakan untuk menyampaikan pengaduan, keluhan, dan kendala selama melaksanakan tugas oleh setiap pegawai di lingkungan Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan.

Baca Juga :  Warga Binaan Lapas Kelas IIA Pancur Batu Panen 130 Kg Daun Ubi, Wujud Kemandirian dan Ketahanan Pangan

“Kanal ini harus disebarluaskan, silahkan bagi seluruh petugas di lingkungan Kemenimipas untuk dapat menyampaikan keluhan atau pengaduan melalui layanan yang sudah disediakan. Inspektorat Jenderal akan terus melakukan fungsi pengawasan kinerja, SDM, dan aspek internal lainnya di lingkungan Imigrasi dan Pemasyarakatan. Seluruh pengaduan yang diterima akan ditindak lanjuti dengan serius dan profesional dengan asas kerahasiaan.” Ujarnya.

Dalam kesempatan yang sama, Sektretaris Itjen Kemenimipas, Ika Yusanti, menjelaskan kriteria dan persyaratan pengaduan yang dapat ditindaklanjuti oleh Itjen Kemenimipas diantaranya pengadu harus memiliki informasi yang cukup dan mampu menjelaskan kronologi singkat aduan meliputi 5W+1H (What, Who, Where, When, Why dan How) selanjutnya Pengadu memiliki identitas yang jelas seperti KTP, SIM ataupun Kartu Pegawai serta melampirkan bukti dukung terkait aduan.

Baca Juga :  Bentuk Kepedulian Antar Sesama, IWO Deli Serdang dan Formappel Sampaikan Bantuan dari Komunitas Anak Rantau

Menyambut hal ini, Bapak Kalapas  siap memberikan dukungan serta berperan aktif dalam menjalankan sistem pantau imipas.

Menyambut hal ini, Bapak Kalapas  siap memberikan dukungan serta berperan aktif dalam menjalankan sistem pantau imipas.

“Semoga dengan adanya akses ini kami berharap segala permasalahan internal yang ada dapat terselesaikan secara efektif, dengan tetap mengedepankan prinsip profesionalisme, transparansi, dan akuntabilitas dalam mendukung terciptanya tata kelola pemerintahan yang bersih serta mewujudkan organisasi yang lebih maju,” harapnya, Pungkasnya.

#kemenimipas
#guardandguide
#infoimipas
#pemasyarakatan
#imigrasiindonesia

Sumber  :  Humas Lapada Langkat

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia
Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”
Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri
Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar
Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan
Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN
Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 14:15 WIB

Pisah Sambut Kapolsek Kutapanjang Dari Iptu Syamsuddin, S.H. kepada Iptu Darwandi “Pergi meninggalkan kenangan, datang membawa harapan”

Sabtu, 19 April 2025 - 22:39 WIB

Gebrakan Illiza Dinilai Mampu Bangkitkan Kembali Semangat Penegakan Syariat di Aceh

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Sabtu, 19 April 2025 - 18:18 WIB

Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”

Sabtu, 19 April 2025 - 16:37 WIB

Kapolri Ajak Mahasiswa Jaga Persatuan hingga Dukung Program Pemerintah 

Sabtu, 19 April 2025 - 13:29 WIB

Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Sabtu, 19 April 2025 - 13:07 WIB

Kapolresta Banda Aceh Pimpin Razia, 30 Sepmor dan 10 Botol Miras Diamankan

Berita Terbaru