Dit Narkoba Polda Sumut Amankan 19, 475 Gram Sabu dari 3 Wanita

H²Mc

- Redaksi

Kamis, 9 Mei 2024 - 12:39 WIB

20169 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | DELI SERDANG | Meskipun telah banyak yang ditangkap bahkan dihukum mati karena membawa narkoba, tidak membuat nyali ketiga kurir narkoba ini. Bahkan meskipun sistem dibandara Kualanamu sudah canggih tidak membuat ketiga kurir ini takut.

Seperti yang terjadi Rabu (08/05/2024) sekira pukul 09.30 Wib, bertempat di terminal keberangkatan Bandara Kualanamu Internasional Polisi bersama pihak bea cukai dan Avsec bandara berhasil menangkap 3 kurir yang hendak berangkat ke Jakarta dengan membawa narkoba yang dipecah menjadi beberapa bagian.

Baca Juga :  Kunjungi Tokoh Agama, Kapolres Simalungun AKBP Choky Diangkat menjadi Keluarga Kehormatan Ponpes Darul Hikmah

Narkoba berbentuk sabu tersebut dibawa oleh ketiga orang wanita yang berasal dari Bogor. Adapun modus dari ketiga tersangka tersebut membawa narkoba yakni pelaku bernama Asti Christi (29) dengan membawa 45 Bungkus. Inggrid Novelia (38) dengan membawa 25 Bungkus dan Maya Safitri (28) dengan membawa 25 Bungkus.

Ketika ketiganya melewati X – Ray dibandara Kualanamu, petugas Avsec merasa ada yang janggal dengan barang bawaan para tersangka. Saat itu petugas meminta agar para pelaku untuk dilakukan pemeriksaan diruangan rekonsiliasi.

Baca Juga :  Sat Lantas Polres Pelabuhan Belawan Sosialisasikan Operasi Keselamatan Toba 2025 Melalui Siaran Radio

Saat diperiksa secara manual tersebutlah, petugas menemukan 95 bungkus plastik transparan dari 3 buah tas milik pelaku yang berisikan narkotika jenis sabu dan selanjutnya para pelaku dibawa ke security building diarea perkantoran Bandara Kualanamu Internasional.

Tidak berapa lama petugas dari Direktorat Narkoba Polda Sumut yang dipimpin oleh Kompol Devi Yanti Purba beserta anggota pun tiba di Bandara Kualanamu Internasional dan mengamankan ketiga tersangka serta membawa barang bukti ke Polda Sumut demi penyelidikan lebih lanjut.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pangdam Iskandar Muda Terima Kunjungan Silaturahmi Wakapolda Aceh di Makodam IM
Dongkrak Ekonomi Hijau Wilayah Pesisir, PTPN IV Regional VI Gelar Pelatihan Pakan Udang Berbasis Mangrove di Kota Langsa
Polda Sumut Gelar Latihan Pengamanan Unjuk Rasa, Wujudkan Pengamanan Humanis dan Profesional
Polsek Medan Labuhan Amankan Residivis Pelaku Begal Saat Hendak Kabur ke Batam
DIT SIBER POLDA SUMUT UNGKAP KASUS PORNOGRAFI LIVE STREAMING MELIBATKAN ANAK DI BAWAH UMUR
Semangat Hari Bakti Pemasyarakatan, Kalapas Pancur Batu Buka Pekan Olahraga dan Seni dalam Rangkaian HBP ke-61
Jepang Sediakan 148 Ribu Lowongan Kerja untuk Indonesia, Jakarta Dapat Jatah 10.000 Kuota
DPRA Tetapkan 12 Raqan Prioritas 2025, Gubernur Tegaskan Komitmen Jawab Kebutuhan Masyarakat

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 20:12 WIB

Polda Sumut Gelar Latihan Pengamanan Unjuk Rasa, Wujudkan Pengamanan Humanis dan Profesional

Rabu, 16 April 2025 - 18:42 WIB

Polsek Medan Labuhan Amankan Residivis Pelaku Begal Saat Hendak Kabur ke Batam

Rabu, 16 April 2025 - 17:08 WIB

Semangat Hari Bakti Pemasyarakatan, Kalapas Pancur Batu Buka Pekan Olahraga dan Seni dalam Rangkaian HBP ke-61

Rabu, 16 April 2025 - 12:50 WIB

Kalapas Padangsidimpuan Resmi Buka Pekan Olahraga dan Seni Dalam Rangka Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61

Rabu, 16 April 2025 - 10:02 WIB

Lapas Pemuda Langkat Gelar Bakti Sosial Donor Darah Dalam Peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61

Rabu, 16 April 2025 - 09:27 WIB

Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Gelar Penandatanganan PKS dan Pelatihan Pembuatan Ulos, Wujud Implementasi 13 Program Akselerasi Menteri IMIPAS

Rabu, 16 April 2025 - 09:17 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Audiensi Bersama Pangdam I/BB untuk Tingkatkan Sinergitas dan Pengawasan Wilayah

Rabu, 16 April 2025 - 08:30 WIB

Kanit Regiden Sat Lantas Polres Simalungun Tingkatkan Keamanan dengan Patroli Blue Light Patrol

Berita Terbaru