Dipandu Teh Rina, Senam Sehat Menyambut HUT KOPRI Ke 53 Berlangsung Penuh Semangat

Zul

- Redaksi

Sabtu, 23 November 2024 - 11:21 WIB

20331 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Senam Sehat bersama ribuan masyarakat Kota Langsa dalam rangka menyambut HUT KORPRI ke 53 (Foto : Timelinesinews.com)

TIMELINES INEWS | LANGSA

Kota Langsa – KORPRI Kota Langsa menggelar Senam Sehat dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) KORPRI ke 53 Tahun 2024 dengan tema “KORPRI Untuk Indonesia” di Lapangan Merdeka Kota Langsa, Sabtu (23/11).

Acara ini dipandu oleh Rina Lismanawati, A.Md, atau yang lebih akrab dengan panggilan Teh Rina dan Kusnandar, S.Pd yang dihadiri oleh Forkopimda, Asisten, Pimpinan OPD, ASN, Masyarakat Kota Langsa dari berbagai usia.

Diikuti ribuan masyarakat Kota Langsa dari berbagai usia kegiatan senam sehat ini berlangsung semangat dan turut disemarakkan dengan berbagai Door prize menarik, hadiah utama dari uang tunai, sepeda, kulkas, televisi, dan juga puluhan hadiah hiburan yakni kompor gas, kipas angin, dispenser, Strika dan lain-lainnya.

Baca Juga :  Polsek, Koramil, Damkar, dan Warga Bersinergi Padamkan Kebakaran Besar di Pasar Sp.4 Nyong, Pidie Jaya

Membuka acara Pj Walikota Langsa Dr. Syaridin, S.Pd, M.Pd, melalui Asisten II Pemko Langsa Ali Mustafa, SE, menyampaikan Pemerintah Kota Langsa beserta segenap jajaran mengucapkan terimakasih dan apresiasi kepada panitia penyelenggara yang telah sukses menggagas senam sehat ini.

Hari ini kita merayakan HUT KORPRI yang mana KORPRI merupakan motor penggerak pelayanan publik dan insan pengabdi kepada nusa dan bangsa.

Baca Juga :  Polda Aceh Siap Amankan Peringatan 19 Tahun HDA

“KORPRI adalah simbol profesionalisme, integritas dan dedikasi Aparatur Sipil Negara (ASN) yang telah menunjukkan ketangguhannya menghadapi berbagai tantangan,” pungkas Ali Mustafa.

Melalui momentum peringatan HUT KORPRI ini, Ali Mustafa menjelaskan menjadi sarana instrospeksi dan penyegaran semangat agar KORPRI selalu siap menghadapi tuntutan zaman.

“Selamat Hari Ulang Tahun KORPRI ke 53, terimakasih atas dedikasi, loyalitas dalam menunaikan pengabdian kepada bangsa dan negara Republik Indonesia,” tutup Ali Mustafa.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pangdam Iskandar Muda Terima Kunjungan Silaturahmi Wakapolda Aceh di Makodam IM
Dongkrak Ekonomi Hijau Wilayah Pesisir, PTPN IV Regional VI Gelar Pelatihan Pakan Udang Berbasis Mangrove di Kota Langsa
Polda Sumut Gelar Latihan Pengamanan Unjuk Rasa, Wujudkan Pengamanan Humanis dan Profesional
Polsek Medan Labuhan Amankan Residivis Pelaku Begal Saat Hendak Kabur ke Batam
DIT SIBER POLDA SUMUT UNGKAP KASUS PORNOGRAFI LIVE STREAMING MELIBATKAN ANAK DI BAWAH UMUR
Semangat Hari Bakti Pemasyarakatan, Kalapas Pancur Batu Buka Pekan Olahraga dan Seni dalam Rangkaian HBP ke-61
Jepang Sediakan 148 Ribu Lowongan Kerja untuk Indonesia, Jakarta Dapat Jatah 10.000 Kuota
DPRA Tetapkan 12 Raqan Prioritas 2025, Gubernur Tegaskan Komitmen Jawab Kebutuhan Masyarakat

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 20:12 WIB

Polda Sumut Gelar Latihan Pengamanan Unjuk Rasa, Wujudkan Pengamanan Humanis dan Profesional

Rabu, 16 April 2025 - 18:42 WIB

Polsek Medan Labuhan Amankan Residivis Pelaku Begal Saat Hendak Kabur ke Batam

Rabu, 16 April 2025 - 17:08 WIB

Semangat Hari Bakti Pemasyarakatan, Kalapas Pancur Batu Buka Pekan Olahraga dan Seni dalam Rangkaian HBP ke-61

Rabu, 16 April 2025 - 12:50 WIB

Kalapas Padangsidimpuan Resmi Buka Pekan Olahraga dan Seni Dalam Rangka Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61

Rabu, 16 April 2025 - 10:02 WIB

Lapas Pemuda Langkat Gelar Bakti Sosial Donor Darah Dalam Peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61

Rabu, 16 April 2025 - 09:27 WIB

Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Gelar Penandatanganan PKS dan Pelatihan Pembuatan Ulos, Wujud Implementasi 13 Program Akselerasi Menteri IMIPAS

Rabu, 16 April 2025 - 09:17 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Audiensi Bersama Pangdam I/BB untuk Tingkatkan Sinergitas dan Pengawasan Wilayah

Rabu, 16 April 2025 - 08:30 WIB

Kanit Regiden Sat Lantas Polres Simalungun Tingkatkan Keamanan dengan Patroli Blue Light Patrol

Berita Terbaru