Dengan Cepat Dan Sigap, Personel Brimob Bantu Korban Kecelakaan.

admin

- Redaksi

Sabtu, 7 Oktober 2023 - 00:55 WIB

20275 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINESINEWS Banda Aceh | Giat Anggota Brimob Polda Aceh Kompi 2 Batalyon B Pelopor patut untuk dicontoh, Lantaran menolong orang tua dipinggir jalan, Orang tua tersebut diduga korban kecelakaan kendaraan bermotor di Jalan Medan – Banda Aceh Desa Aramiyah Kecamatan Birem Bayeun Kabupaten Aceh Timur,Langsa, Aceh  Jum’at (06/10/2023).

Komandan Satuan Brimob Polda Aceh Kombes Pol. Selamat Topan, S.I.K., M.Si. melalui Komandan Batalyon B Pelopor Kompol Rubby Nanda, S.H., S.I.K., M.H. menjelaskan korban ditemukan tergeletak oleh anggota Brimob yang sedang menjalankan tugas piket.

Baca Juga :  Martinus Jaha Bara, S.Ap CEO PT. PSS Media dan Pemerintah Harus Netral Mengawasi Suara Hasil Pemilu!

“Anggota Brimob Polda Aceh yang mengetahui kejadian tersebut langsung menolong korban kecelakaan sepeda motor yang tempat kejadian tidak jauh dari Kompi 2 Batalyon B Pelopor.

Baca Juga :  Kejari Aceh Tamiang Diduga Larang Wartawan Bawa Alat Rekam saat Wawancara

Kemudian lanjut Kompol Rubby, korban kemudian langsung dievakuasi ke Puskesmas terdekat untuk mendapatkan perawatan medis.

“Kami menghimbau kepada masyarakat yang menggunakan kendaraan bermotor khususnya roda dua agar selalu memperhatikan faktor keselamatan dan melengkapi kewajiban berlalu lintas serta agar berhati-hati saat berkendaraan apalagi daerah atau tempat-tempat rawan kecelakaan,” pungkasnya.

Facebook Comments Box

Penulis : Denny

Editor : Icad

Sumber Berita : Humas Brimob Aceh

Berita Terkait

Dukung Ketahanan Pangan Nasional, Kapolres Pidie Jaya Tinjau dan Panen Jagung di Lahan Binaan Polsek Panteraja
Kondisi Prima, Pelayanan Maksimal: Polres Pidie Jaya Gelar Pemeriksaan Kesehatan Berkala
Sat Binmas Polres Aceh Besar Himbau Warga Kembali Aktifkan Satkamling
Pengamat Sosial: Tawuran di Belawan Bukan Sekadar Kriminalitas, tapi Gejala Krisis Struktural
Musnahkan 23 Kg Narkotika, Pemko Langsa Apresiasi Kinerja Polres Langsa
Kakanwil DitjenPAS Kalimantan Timur Lantik 35 orang PNS
Kasi Binadik Lapas Padangsidimpuan Lakukan Koordinasi dengan Kejaksaan Negeri Kota Padangsidimpuan
Dinas Kesehatan Kota Padangsidimpuan Lakukan Monitoring Pengendalian Penyakit Menular di Lapas Kelas IIB Padangsidimpuan

Berita Terkait

Selasa, 29 April 2025 - 21:27 WIB

Disematkan Pangkat Baru, 18 Petugas Lapas Narkotika Samarinda Naik Pangkat

Senin, 28 April 2025 - 18:39 WIB

Semarak Hari Bhakti Pemasyarakatan ke-61, Kalapas Narkotika Samarinda Hadiri Acara Tasyakuran Di Kanwil Ditjenpas Kaltim

Senin, 28 April 2025 - 15:39 WIB

Lapas Narkotika Kelas IIA Samarinda Ikuti Kegiatan Belajar Bersama AHU Sesi 3

Sabtu, 26 April 2025 - 16:52 WIB

Warga Binaan Berkarya, Produk Narapidana Lapas Narkotika Samarinda Tampil di Panggung IPPAFest

Jumat, 25 April 2025 - 20:58 WIB

AUDIENSI KAPOLDA KALTIM DAN PANGDAM MULAWARMAN, KANWIL DITJENPAS KALTIM PERERAT SINERGI DENGAN PIHAK APH WUJUDKAN KALTIM AMAN KONDUSIF

Kamis, 24 April 2025 - 20:02 WIB

Kalapas Narkotika Samarinda Gelar Panen Raya Bersama Jajaran Kanwil Ditjenpas Kaltim

Kamis, 24 April 2025 - 19:50 WIB

Dukung Pembinaan Kepribadian Spiritual WBP, Kalapas Narkotika Samarinda Gelar Doa Bersama Warga Binaan Nasrani

Kamis, 24 April 2025 - 04:29 WIB

Lapas Narkotika Kelas IIA Samarinda Gelar Panen Raya Program Ketahanan Pangan Bersama Warga Binaan

Berita Terbaru

Exit mobile version