Coffe Morning, Kalapas Padangsidimpuan Jalin Kedekatan Antar Petugas

RULI SISWEMI

- Redaksi

Sabtu, 22 Februari 2025 - 22:48 WIB

2080 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT LAPAS KLS IIB PADANG SIDIMPUAN

22/02/2025

TIMELINES INEWS INVESTIGASI, Lapas   Padangsidimpuan,
Untuk menciptakan tim yang solid dan utuh, Kalapas Kelas IIB Padangaidimpuan bersama seluruh Pejabat Struktural dan staf mengikuti Coffee Morning bersama di Joglo Lapas Padangsidimpuan, Sabtu (22/2/2025).

Kalapas Padangsidimpuan, Mathrios Zulhidayat Hutasoit menuturkan bahwa kegiatan informal seperti ini jauh lebih efektif dalam menjalin kedekatan personal dibandingkan dengan rapat-rapat resmi yang diadakan setiap bulannya.

Baca Juga :  Berikan Layanan Prima, Lapas Pemuda Langkat Gelar Simulasi Layanan Kunjungan Pasa Lebaran Idul Fitri 1446 H

“Ini merupakan salah satu cara yang bisa berdampak kepada munculnya kekompakan dan solidaritas didalam Tim, sehingga kita harapkan setiap pegawai mampu memberikan kinerja yang terbaik bagi organisasi dan menciptakan komunikasi ataupun koordinasi yang baik antar sub seksi”, tutur Kalapas.

Baca Juga :  Kepala Lapas Pemuda Langkat Dukung Penuh Keberangkatan Tim Sepak Bola Putri Langkat Menuju Piala  Pertiwi PSSI

Pada kesempatan itu juga Kalapas beserta jajaran juga membahas tentang upaya tetap menjaga keamanan dan ketertiban Lapas Padangsidimpuan sehingga tetap aman dan kondusif, Terangnya.

#kemenimipas
#lapaspadangsidimpuan

Sumber  :  Humas Lapasid

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Anggota DPR Hinca Panjaitan Puji Kinerja Polri Amankan Mudik 2025
Walikota Dan Wakil Walikota Tanjungbalai Terima Kunjungan Kerja Banggar DPRD Sumut
Kapolres Pematangsiantar Bersama Kompol Sandra Siska S.I.K Berbagi Kasih ke Panti Asuhan Yayasan Islamic Centre
Kapolres Pelabuhan Belawan Berikan Penghargaan kepada Personel dan Masyarakat Berprestasi dalam Apel Jam Pimpinan
Polda Sumut Kerahkan Ribuan Personel Amankan Ibadah Paskah 2025
Lagi Santai Menunggu Pembeli, Polres Pematangsiantar Ringkus Pengedar Sabu Jalan Pisang
Kapolres Pematangsiantar Bersama Walikota Dampingi Ketua TP PKK Sumut Kunker di Dua Posyandu
BREAKING NEWS: Gunakan Pekerja Harian Lepas, Kepala UPT Diduga Abaikan Aturan K3

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 21:29 WIB

SMAN 1 Simpang Rimba Peringati Hari Kartini dengan Upacara dan Lomba Menarik

Senin, 21 April 2025 - 21:07 WIB

Anggota DPR Hinca Panjaitan Puji Kinerja Polri Amankan Mudik 2025

Senin, 21 April 2025 - 19:51 WIB

Tegas dan Transparan, Polres Pidie Jaya Limpahkan Kasus Narkoba dan Kekerasan Anak ke Jaksa Penuntut Umum

Senin, 21 April 2025 - 19:39 WIB

Diskusi bersama kalangan Muda : Bahar Buasan janji perjuangkan Aspirasi Masyarakat

Senin, 21 April 2025 - 18:53 WIB

Kurang dari 24 Jam, Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan di Aceh Utara

Senin, 21 April 2025 - 18:16 WIB

Walikota Dan Wakil Walikota Tanjungbalai Terima Kunjungan Kerja Banggar DPRD Sumut

Senin, 21 April 2025 - 17:30 WIB

Kapolres Pematangsiantar Bersama Kompol Sandra Siska S.I.K Berbagi Kasih ke Panti Asuhan Yayasan Islamic Centre

Senin, 21 April 2025 - 17:22 WIB

Kapolres Pelabuhan Belawan Berikan Penghargaan kepada Personel dan Masyarakat Berprestasi dalam Apel Jam Pimpinan

Berita Terbaru

KEPULAUAN BANGKA BELITUNG

Diskusi bersama kalangan Muda : Bahar Buasan janji perjuangkan Aspirasi Masyarakat

Senin, 21 Apr 2025 - 19:39 WIB

Exit mobile version