Ciptakan Pilkada Aman Dan Sukses, Lapas Pancur Baru Gelar Persiapan Pilkada Serentak 2024

RULI SISWEMI

- Redaksi

Selasa, 26 November 2024 - 20:32 WIB

2083 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | LAPAS KLS IIA  PANCUR BATU

26/11/2024

TIMELINE INEWS INVESTIGASI, Lapas Pancur Batu Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Desa Tengah menggelar pemaparan persiapan Pilkada tahun 2024 di Aula Saharjo Lapas Kelas IIA Pancur Batu Selasa (26/11/2024). Menyambut pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 serentak yang akan dilaksanakan esok hari, Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Pancur Batu mulai melakukan persiapan tempat pemungutan suara (TPS) khusus yang akan digunakan oleh Warga Binaan untuk memberikan hak suaranya.

Kepala Lapas Pancur Batu, Nimrot Sihotang menyampaikan kegiatan sosialisasi dari Panitia Pemilihan Kecamatan Desa Tengah sebagai bentuk persiapan untuk penataan TPS khusus yang ada di Lapas Pancur Batu yang mana sebelumnya sudah dikoordinasikan dengan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Deli Serdang, untuk memastikan TPS khusus memenuhi standar dan dapat menampung para pemilih dengan aman dan nyaman.

Baca Juga :  Dicurigai Sebagai "Sarang" Narkoba, Kapolsek Saribudolok Pimpin Penyelidikan

“Sosialisasi ini memastikan agar sesuai dengan Denah TPS Khusus dan aturan yang berlaku, karena kami ingin memastikan kelancaran proses penyaluran suara yang akan digelar esok hari,” ujarnya

Kegiatan tersebut dalam rangka sosialisasi persiapan kepada petugas KPPS TPS Khusus Lapas Kelas IIA PAncur Batu terkait Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Sumatera Utara serta Bupati dan Wakil Bupati Deli Serdang yang diselenggarakan pada esok hari. Lapas Pancur Batu memastikan penempatan TPS khusus akan ditempatkan di lokasi yang strategis dan ditunjang dengan fasilitas pendukung sehingga dapat menjamin keamanan dan ketertiban selama proses pemungutan suara berlangsung.’Tutup Kalapas. Pungkasnya.

Baca Juga :  Polda Sumut Tuntut Mati 22 Pengedar Narkoba dan Sita Barang Bukti 1.3 Ton

(Tim Humas Lapanba)
@agusandrianto.id @ditjenpas
@kemenkumhamsumut @divisipemasyarakatansumut29
@kpu_ri @kpuprovsumutofficial
#LapanbaBenar
#LapanbaBerdampak
#lapanbaimpalku
#pilkadaserentak2024

Sumber : Tim Humas Lapanba Impalku

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan
Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN
Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap
Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.
Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau
Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan
Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB

Exit mobile version