Cek Situasi Dan Kondisi Pasca Hujan Deras, Ka’Lapas Kontrol Blok Hunian

RULI SISWEMI

- Redaksi

Rabu, 27 November 2024 - 21:56 WIB

2039 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | LAPAS PEREMPUAN KLS IIA MEDAN

27/11/2024

TIMELINE INEWS INVESTIGASI, Lapas Perempuan Medan Kepala Lembaga Pemasyarakatan Perempuan Kelas II A Medan, Agustinawati Nainggolan melakukan kontrol blok hunian untuk memeriksa kondisi dan situasi blok hunian pasca hujan deras selama beberapa hari terakhir, Rabu (27/11/24).

Seperti yang kita ketahui, hujan deras yang mengguyur Kota Medan selama beberapa hari terakhir mengakibatkan banjir yang menggenangi beberapa wilayah Kota Medan, tak terkecuali Lapas Perempuan Medan. Banjir terlihat sudah menggenang di area depan Lapas, namun pada area blok hunian terlihat situasi masih aman dari banjir.

Baca Juga :  19.491 WBP Di Lingkungan Kanwil Kemenkumham Sumut Terima Remisi Umum HUT Kemerdekaan Ri Ke-79

Untuk mengurangi risiko masuknya banjir ke blok hunian, Agustina mengajak petugas lpengamanan dan beberapa warga binaan untuk memeriksa saluran air untuk memastikan tidak ada yang tersumbat.

Baca Juga :  Kapolres Mandailing Natal Buka Puasa Bersama Keluarga Tuna Netra Di Kecamatan Panyabungan

Dalam kegiatan tersebut, Agustina juga menyampaikan kepada warga binaan agar menjaga kebersihan kamar dan blok hunian, Ujarnya.

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polsek sei tualang raso Laksanakan Jum’at Curhat mendengarkan Aspirasi Warga di warung Kopi
Tuding Pemilihan Kepling Cacat Hukum dan Sarat Pungli, Puluhan Warga Demo Kantor Camat Medan Denai
Serahkan Kasus Kepada Pihak Berwenang, Ini Langkah Tegas BRI Ciptakan Lingkungan Kerja Bebas Fraud
Rutan Kelas I Medan Ikuti Pengarahan Direktur Jenderal Pemasyarakatan Secara Virtual
500 Paket Bantuan Sosial Menteri Imipas Kepada Keluarga WBP Dan Masyarakat Sekitar Disalurkan Lapas Perempuan Medan
Dugaan Petunjuk Jaksa Tak Masuk Akal, Berkas Kasus Oknum Dosen Bunuh Suami Masih P-19
Lapas Perempuan Medan Siap Laksanakan Arahan Dirjen Pemasyarakatan
Satukan Arah Tujuan, Lapas Pemuda Langkat Ikuti Arahan Direktur Jenderal Pemasyarakatan RI secara Virtual

Berita Terkait

Jumat, 10 Januari 2025 - 21:12 WIB

Polsek sei tualang raso Laksanakan Jum’at Curhat mendengarkan Aspirasi Warga di warung Kopi

Jumat, 10 Januari 2025 - 20:19 WIB

Tuding Pemilihan Kepling Cacat Hukum dan Sarat Pungli, Puluhan Warga Demo Kantor Camat Medan Denai

Jumat, 10 Januari 2025 - 18:57 WIB

Rutan Kelas I Medan Ikuti Pengarahan Direktur Jenderal Pemasyarakatan Secara Virtual

Jumat, 10 Januari 2025 - 18:45 WIB

500 Paket Bantuan Sosial Menteri Imipas Kepada Keluarga WBP Dan Masyarakat Sekitar Disalurkan Lapas Perempuan Medan

Jumat, 10 Januari 2025 - 16:57 WIB

Dugaan Petunjuk Jaksa Tak Masuk Akal, Berkas Kasus Oknum Dosen Bunuh Suami Masih P-19

Jumat, 10 Januari 2025 - 14:48 WIB

Lapas Perempuan Medan Siap Laksanakan Arahan Dirjen Pemasyarakatan

Jumat, 10 Januari 2025 - 14:34 WIB

Satukan Arah Tujuan, Lapas Pemuda Langkat Ikuti Arahan Direktur Jenderal Pemasyarakatan RI secara Virtual

Jumat, 10 Januari 2025 - 14:16 WIB

Sat’narkoba Polres Pelabuhan Belawan Gerebek Kampung Narkoba Di Marelan, Tiga Orang Di Tangkap.

Berita Terbaru

Exit mobile version