Cegah Aksi Kriminalitas Personel Polsek Danau Paris Lakukan Patroli Kamtibmas Rutin

REDAKSI

- Redaksi

Selasa, 12 Maret 2024 - 09:28 WIB

20240 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

 

TLii-Singkil – Personel Polsek Danau Paris melaksanakan patroli Kamtibmas untuk memastikan keamanan dan ketertiban di wilayah hukum Kecamatan Danau Paris. Minggu, 10 Maret 2024.

Patroli ini dilakukan sebagai bagian dari upaya Polsek Danau Paris untuk menjaga stabilitas keamanan di wilayah ini, terutama pada malam hari.

Dalam patroli tersebut, personel Polsek Danau Paris melakukan pengecekan rutin terhadap aktivitas Warga pada malam hari, pihak Kepolisian juga mengintensifkan patroli di sekitar area banyak masyarakat guna mencegah potensi tindakan kriminal dan memastikan kelancaran lalu lintas.

Baca Juga :  Kasdam IM Ikuti Vidcon Bersama Panglima TNI dan Kapolri dalam Rangka Bakti Sosial TNI Peringatan HUT ke-79 di Banda Aceh

Kapolsek Danau Paris, IPDA Ardiansyah menyatakan, “bahwa patroli rutin seperti ini merupakan bagian dari komitmen Polsek Danau Paris untuk memberikan rasa aman kepada masyarakat, terutama di tempat-tempat strategi dan ami selalu siap dan waspada untuk menjaga keamanan warga Danau Paris khususnya di malam hari,” kata Ardiansyah

Selain itu, personel Polsek Danau Paris juga menghimbau kepada masyarakat setempat untuk selalu bekerja sama dalam menjaga keamanan dan melaporkan segala aktivitas mencurigakan yang dapat mengganggu ketertiban umum.

Baca Juga :  Ukp Periode 01 Januari 2025,39 Personil Polres Pematangsiantar Ikuti Ujian Beladiri Polri

Patroli Kamtibmas ini merupakan bagian dari upaya Polsek Danau Paris untuk mewujudkan wilayah yang aman, damai, dan nyaman bagi warga. Polsek Danau Paris akan terus melakukan patroli rutin demi mewujudkan tujuan tersebut.

Dengan adanya patroli Kamtibmas ini, diharapkan keamanan di kecamatan Danau Paris akan semakin terjamin, dan masyarakat dapat merasa tenang saat beraktivitas di wilayah ini pada malam hari.

Sumber berita: Kamtibmas.com

Redaksi Khairuddin

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Perangi Premanisme! Polres Pidie Jaya dan Brimob Gelar Simulasi Tim Khusus Anti Preman*
ksi Humanis Polsek Bandar Dua: Bantu Warga Kurang Mampu dengan Sembako*
Pidie Jaya Tegaskan Komitmen Antikorupsi di Rakor KPK Wilayah Sumatera I
Amnesti untuk Separatis Papua: Jalan Damai atau Ancaman Disintegrasi ?
Kondisi Prima, Pelayanan Maksimal: Polres Pidie Jaya Gelar Pemeriksaan Kesehatan Berkala
Bupati Pidie Jaya Kukuhkan Ketua dan Pengurus TP PKK Kabupaten Pidie Jaya Periode 2025–2030
Polres Pidie Jaya Respon Cepat Vidio Dugaan Kekerasan Pelajar, Utamakan Perlindungan Anak
Microsleep Sebabkan Laka Tunggal, Satlantas Polres Pidie Jaya dan Polsek Bandar Baru Tanggap Amankan Lalu Lintas

Berita Terkait

Kamis, 8 Mei 2025 - 21:03 WIB

Kejari Belawan Tuntut Hukuman Mati Dua Terdakwa Kasus Narkoba

Kamis, 8 Mei 2025 - 20:33 WIB

Perwakilan Konsulat Jenderal Malaysia Silaturahmi dengan Karutan Kelas I Medan

Kamis, 8 Mei 2025 - 20:26 WIB

Kanwil Kemenkum Sumut Laksanakan Rapat Persiapan Analisis dan Evaluasi Hukum TA. 2025

Kamis, 8 Mei 2025 - 20:15 WIB

Lapas Kelas I Medan Tingkatkan Pengawasan Penyimpanan dan Pengontrolan Bahan Medis Habis Pakai

Kamis, 8 Mei 2025 - 19:17 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Pembahasan Tindak Lanjut Temuan BPK RI, Terkait Penggunaan Gas LPG Pada Lapas / Rutan.

Kamis, 8 Mei 2025 - 19:11 WIB

Tingkatkan Sinergitas, Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Terima Kunjungan Kakanwil HAM Sumatera Utara

Kamis, 8 Mei 2025 - 19:06 WIB

Tawuran di Belawan Diduga Kuat Dikendalikan oleh Jaringan Pebisnis Gelap, Masyarakat Desak Penindakan Tegas.

Kamis, 8 Mei 2025 - 19:04 WIB

Lapas Pancur Batu Ikuti Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Kemenimipas Secara Virtual

Berita Terbaru