Caleg DPR RI Abdul Hafil Fuddin Berkunjung ke Subulussalam

REDAKSI

- Redaksi

Senin, 22 Januari 2024 - 20:36 WIB

20219 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES INEWS|SUBULUSSALAM, Kunjungan Mayjend TNI (Purn) Abdul Hafil Fuddin, Caleg DPR RI dari Partai Perindo no urut 1 ke Subulussalam dalam rangka menjalin silaturahmi.

Acara kunjungan tersebut itu dipelopori oleh Ketua DPD Perindo Kota Subulussalam, Subangun Berutu, yang juga caleg DPRA dapil Aceh 9 dari partai Perindo no urut 1 sekaligus mengadakan silaturahmi bersama sejumlah para tokoh dan tim pemenangannya.

Silaturahmi bersama serta kunjungan itu diadakan di Rumah pemenangan partai Perindo, Jl. T Cik Ditiro No 16, Desa Subulussalam, Kecamatan Simpang Kiri, Kota Subulussalam, Senin, 22 Januari 2024.

Ketua DPD Perindo Kota Subulussalam, Subangun Berutu mengatakan, mengajak rekan-rekan dengan semangat yang luar biasa sama-sama bisa menyamakan visi misi kita bahwasanya di tahun politik ini kita sudah sampai dibatas terakhir kampanye tinggal hitungan minggu lagi kita akan melakukan pencoblosan.

Baca Juga :  Team Patroli Presisi Satsamapta Polres Gayo Lues Gencar Lakukan Patroli Cegah Gangguan Kamtibmas

“Dan ucapan terimakasih atas kunjungan kepada Abdul Hafil Fuddin, caleg DPR RI kita yang sudah menyempatkan diri serta meluangkan waktu untuk hadir di rumah pemenangan partai Perindo Kota Subulussalam.

“Sebelumnya kami juga mendoakan agar perjalanan yang panjang ini caleg DPR RI kami agar diberikan kesehatan dan kemudahan dalam melaksanakan aktivitas kampanyenya ke daerah-daerah selanjutnya,” sampainya.

“Selanjutnya kami juga selaku caleg DPRA dari Partai Perindo yang dari awal sudah melakukan sosialisasi serta membangun jaringan kita dititik titik basis kita untuk pemenang para caleg baik dari DPRA maupun caleg DPR RI,” ujarnya.

Baca Juga :  Satreskrim Polres Aceh Selatan Selesaikan Kasus Penipuan Lewat RJ.

Dalam kesempatan itu juga, Abdul Hafil Fuddin menyampaikan, ucapan terimakasihnya kepada Ketua DPD Perindo Kota Subulussalam, serta sejumlah tokoh dan tim pemenangan yang telah lama menunggu kedatangan kami saat menempuh perjalanan dari Aceh Singkil.

“Melihat dari semangat yang luar biasa saat pertemuan ini semoga apa yang kita rencanakan bersama dapat mewakili suara rakyat Aceh dapil 1 barat selatan berharap agar dapat dukungan dan pilihan terkhusus dari masyarakat Kota Subulussalam,” tutupnya.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut, Ketua DPD Perindo Kota Subulussalam, Subangun Berutu, Simpatisan, Tim Pemenangan Partai Perindo Kota Subulussalam dan Tokoh masyarakat setempat.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polisi Kejar dan Tangkap 6 Tersangka Jaringan Pengedar Kokain Lintas Provinsi
PEKAN OLAHRAGA DAN SENI LAPAS NARKOTIKA SAMARINDA RESMI DIBUKA, KAKANWIL DITJENPAS KALTIM TURUT HADIR DAN BERPARTISIPASI
Lapas Pemuda Langkat Gelar Bakti Sosial Donor Darah Dalam Peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61
Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Gelar Penandatanganan PKS dan Pelatihan Pembuatan Ulos, Wujud Implementasi 13 Program Akselerasi Menteri IMIPAS
Lapas Perempuan Medan Ikuti Audiensi Bersama Pangdam I/BB untuk Tingkatkan Sinergitas dan Pengawasan Wilayah
Kanit Regiden Sat Lantas Polres Simalungun Tingkatkan Keamanan dengan Patroli Blue Light Patrol
Polres Pematangsiantar Tangkap Pengedar Dan Amanakan 13 Paket Sabu Di Jalan Melati

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 10:55 WIB

Polisi Kejar dan Tangkap 6 Tersangka Jaringan Pengedar Kokain Lintas Provinsi

Rabu, 16 April 2025 - 10:02 WIB

Lapas Pemuda Langkat Gelar Bakti Sosial Donor Darah Dalam Peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61

Rabu, 16 April 2025 - 09:27 WIB

Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Gelar Penandatanganan PKS dan Pelatihan Pembuatan Ulos, Wujud Implementasi 13 Program Akselerasi Menteri IMIPAS

Rabu, 16 April 2025 - 09:17 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Audiensi Bersama Pangdam I/BB untuk Tingkatkan Sinergitas dan Pengawasan Wilayah

Selasa, 15 April 2025 - 20:09 WIB

Selasa, 15 April 2025 - 20:03 WIB

Polres Pematangsiantar Tangkap Pengedar Dan Amanakan 13 Paket Sabu Di Jalan Melati

Selasa, 15 April 2025 - 18:34 WIB

Dukung Pembangunan Kota Medan, Pra Musrenbang 2026 dilaksanakan di Pelindo Regional 1

Selasa, 15 April 2025 - 17:31 WIB

TINGKATKAN SINERGITAS ANTAR APH, KALAPAS PANCUR BATU KUNJUNGI POLSEK PANCUR BATU

Berita Terbaru

Exit mobile version