Bupati Poso, Dr. Verna Inkiriwang, Laporkan Kekayaan Senilai 12 Miliar Rupiah

STENLLY LADEE

- Redaksi

Selasa, 19 Maret 2024 - 22:58 WIB

20485 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tlii|POSO SULTENG- Kabupaten Poso saat ini dipimpin oleh sosok bupati cantik yang ternyata eks Noni Sulawesi Utara. Sosok wanita cantik berdarah Manado yang jabat bupati Poso tersebut tidak lain adalah dr Verna Inkiriwang.

Pemilik nama lengkap dr Verna Gladies Merry Inkiriwang, merupakan perempuan pertama yang jabat bupati di Kabupaten Poso, Sulawesi Tengah.

Wanita kelahiran 27 November 1983 ini, merupakan putri dari Almarhum bupati Poso dua periode 2005/2015  piet Inkiriwang dan Ketua DPC Partai Demokrat Kabupaten Poso Ellen Palealu.

Verna Juga Di Ketahui Merupakan alumni SMAN 1 Manado dan Fakultas Kedokteran Universitas Sam Ratulangi (Unsrat) ini pernah menyandang gelar Noni Sulawesi Utara.

Baca Juga :  Kepala Kantor Wilayah menghadiri Undangan Malam Anugerah Paralegal Justice Award Tahun 2024

Bahkan bupati cantik ini pernah menjadi runner up dalam kontes Miss Indonesia pada tahun 2007 lalu.

Sebagai bagian dari kewajibannya sebagai bupati, Dr. Verna Inkiriwang telah melaporkan harta kekayaannya kepada negara, sesuai dengan Undang-Undang yang berlaku. Melalui penulusuran di halaman LHKPN KPK, diketahui bahwa laporan terakhir harta kekayaannya diajukan pada 28 Maret 2023 untuk periodik 2022.

Dalam laporan tersebut, terungkap bahwa bupati cantik ini memiliki kekayaan yang mencapai 12 miliar rupiah, secara tepatnya sebesar Rp. 12.389.323.864. Harta kekayaan ini terdiri dari berbagai aset, termasuk tanah dan bangunan sebanyak 7 unit yang tersebar di Kota Manado, Minahasa Utara, Poso, dan Palu dengan total nilai mencapai Rp. 8.948.000.000.

Baca Juga :  Kakanwil Kemenkumham Sulteng Pastikan Layanan Kunjungan Natal di Rutan Poso Berjalan Lancar

Selain itu, Dr. Verna juga memiliki satu kendaraan, yakni Toyota Vellfire Minibus tahun 2009 senilai Rp. 250.000.000. Selain itu, harta bergerak lainnya yang dimilikinya mencapai Rp. 246.000.000, serta kas dan setara kas senilai Rp. 2.945.323.864.

 

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pertanyakan Dana Pinjaman Rp80 Miliar untuk RSUD yang Belum Rampung. Empat LSM di Poso Akan Gelar Aksi Damai.
Artis Biduan Palopo Guncang Pasir Putih di Malam Pembukaan Pasar Malam “Pesta Panen Durian Rakyat Pamona Selatan”
Polsek Mori Atas Tangkap Dua Pelaku Pembunuhan di Mori Utara
“Pesta Panen Raya Durian! Pasar Malam Pamona Selatan Hadir dengan Hiburan, Lomba, dan Doorprize Menarik!”
Banjir Melanda Dusun Bahulu Desa Pasir Putih, Puluhan Rumah Terenda
Sulawesi Tengah Alami Hari Tanpa Hujan Pendek, Waspada Curah Hujan Tinggi
Kanwil Kemenkum Sulteng Dorong Optimalisasi JDIH di Daerah
Gubernur Sulteng Tekankan RPJMD sebagai Solusi Nyata bagi Pembangunan Daerah

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 16:29 WIB

Pemerintah Aceh Lakukan Pertemuan Tindak Lanjut dengan Kemenko Infrastruktur dan Pembangunan Wilayah RI

Jumat, 18 April 2025 - 16:27 WIB

Wagub Aceh Bahas Rencana Investasi dengan Dubes UEA

Jumat, 18 April 2025 - 16:23 WIB

Wakil Gubernur Aceh Bertemu Direktur Islamic Development Bank: Perkuat Komitmen Pembangunan Ekonomi dan SDM

Jumat, 18 April 2025 - 16:00 WIB

Kepala BPKA: Pemerintah Aceh Dukung Digitalisasi Keuangan Daerah

Jumat, 18 April 2025 - 15:57 WIB

Marlina Muzakir Tanam Murbei, Dorong Kebangkitan Sutera Aceh

Jumat, 18 April 2025 - 15:29 WIB

Panen Perdana Di Nusakambangan: Bangun Lumbung Ketahanan Pangan Dan Berikan Kesempatan Bagi Warga Binaan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Jumat, 18 April 2025 - 00:48 WIB

Konferensi Pers: Polres Pidie Jaya Tuntaskan Kasus Pembunuhan

Berita Terbaru

Keterangan Foto: Wagub Aceh, Fadlullah dan Duta Besar Uni Emirat Arab (UEA) untuk Indonesia, Abdulla Salem Al Dhaheri, berbincang hangat Kamis, 17 April 2025. (Foto: Humas BPPA)

ACEH

Wagub Aceh Bahas Rencana Investasi dengan Dubes UEA

Jumat, 18 Apr 2025 - 16:27 WIB

Exit mobile version