Binter TNI Kitorang Basudara Memperkokoh Tali Asih Bersama Masyarakat Papua

Zul

- Redaksi

Selasa, 30 Januari 2024 - 16:09 WIB

20189 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 111/KB yang bertugas dibawah Kolakops Korem174/Anim Ti Waninggap melaksanakan Binter Kitorang Basudara bersama masyarakat pedalaman Papua

TIME LINES INEWS | PAPUA

Papua Selatan – Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 111/KB yang bertugas dibawah Kolakops Korem 174/Anim Ti Waninggap melalui Binter Kitorang Basudara perkokoh tali Asih dengan masyarakat Pedalaman Perbatasan Papua Selatan, Selasa (30/01/2024).

Sejak pertama bertugas sampai dengan saat ini Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 111/KB terus menerus melaksanakan giat Binter Kitorang Basudara dengan berbagai program unggulan dalam mengatasi kesulitan masyarakat membantu pemerintah daerah Kabupaten Boven Digoel Papua Selatan, hal ini diterima dengan baik oleh sejumlah tokoh dan masyarakat Perbatasan Papua Selatan.

Baca Juga :  Komsos TNI Ajak Masyarakat Perbatasan Papua Bersama Jaga Keamanan

Dansatgas Letnan Kolonel Inf. Agus Satrio Wibowo S.I.P, Mengatakan, Binter sebagai fungsi utama dalam mendukung tugas pokok Satgas selama bertugas diwilayah Perbatasan untuk merebut hati dan pikiran masyarakat, sehingga dengan Binter kitorang Basudara dapat memperkokoh dan mempererat hubungan antara Anggota Satgas dengan Masyarakat sekitar untuk bersama sama dalam menjaga stabilitas keamanan Wilayah Perbatasan Papua Selatan”, Ujar Dansatgas.

Baca Juga :  3 Hal Ini Jadi Alasan Komnas HAM Papua Apresiasi Rekrutmen Polri

Dengan Kondisi Sosial yang ada diwilayah penugasan anggota Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 111/KB cepat beradaptasi dan menyatu dengan lingkungan Masyarakat yang ada disekitarnya sehingga terjalin hubungan yang harmonis dan baik dengan masyarakat sekitar tempat penugasan dengan tetap memperhatikan kewaspadaan dan pengamanan selama melaksanakan kegiatan didaerah penugasan.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Ciptakan Rasa Aman, Satgas Yonif 112/DJ Bersama Aparat Gabungan Gelar Patroli di Distrik Ilu Puncak Jaya 
Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 112/DJ Kodam IM Bantu Bersihkan Material longsor di Puncak Jaya. 
Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 112/DJ Kodam IM Rayakan Idul Fitri di Puncak Jaya Papua
Ali Kabiay Ajak Warga Papua Perkuat Toleransi Antarumat Beragama di Bulan Ramadan
Lewat Cukur Gratis, Satgas Damai Cartenz Jalin Kedekatan dengan Anak-anak di Lanny Jaya
Gelar Bhakti Sosial, Satgas Yonif 112/DJ Kodam IM Bagikan Sembako Dan Pengobatan Gratis Di Puncak Jaya.
Kericuhan Antar Pendukung Paslon Pilkada. Satgas Yonif 112/DJ Amankan Warga.
Satgas Yonif 112/DJ Bantu Polda Papua Tengah Atasi Kericuhan Di Puncak Jaya.

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 18:36 WIB

KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran

Minggu, 20 April 2025 - 15:46 WIB

Patroli Presisi Rutin, Strategi Humanis Polres Pidie Jaya Jaga Stabilitas Kamtibmas

Minggu, 20 April 2025 - 14:15 WIB

Pisah Sambut Kapolsek Kutapanjang Dari Iptu Syamsuddin, S.H. kepada Iptu Darwandi “Pergi meninggalkan kenangan, datang membawa harapan”

Sabtu, 19 April 2025 - 22:39 WIB

Gebrakan Illiza Dinilai Mampu Bangkitkan Kembali Semangat Penegakan Syariat di Aceh

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Sabtu, 19 April 2025 - 16:37 WIB

Kapolri Ajak Mahasiswa Jaga Persatuan hingga Dukung Program Pemerintah 

Sabtu, 19 April 2025 - 14:53 WIB

Tanggapi Berita Viral, Kepala SDN 5 Pining Jelaskan Kondisi Sebenarnya di Lapangan dan Siap Benahi Fasilitas Pengajaran

Sabtu, 19 April 2025 - 13:29 WIB

Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri

Berita Terbaru