Bina Kerohanian WBP, Lapas Perempuan Kls IIA Medan Adakan Tausiyah Bersama Ustadz Haris Yuanda

RULI SISWEMI

- Redaksi

Rabu, 13 November 2024 - 20:12 WIB

20101 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | LAPAS PEREMPUAN KLS IIA MEDAN

13/11/2024

Medan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Medan Kanwil Kemenkumham Sumut menyelenggarakan kegiatan Tausiyah/Ceramah rutin untuk warga binaan. Kegiatan ini diadakan dalam rangka meningkatkan Iman dan Taqwa, serta sebagai implementasi dari peningkatan kualitas program pembinaan kepribadian. Kegiatan ini dilaksanakan di Masjid At-Taubah Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Rabu (13/11/2024).

Tausiyah yang diselenggarakan ini dipimpin oleh Ustadz Haris Yuanda dan diikuti sebanyak 74 orang warga binaan yang dengan  penuh semangat mengikuti Tausiyah ini. Selain penyampaian materi agama, kegiatan Tausiyah ini juga menyediakan sesi konseling bagi para warga binaan. Hal ini sebagai bentuk dukungan psikologis dan pemberian motivasi agar mereka dapat melihat masa depan dengan lebih positif.
Kegiatan Tausiyah ini berlangsung dengan kondusif dan lancar, menciptakan atmosfer yang mendukung bagi para warga binaan. Acara ditutup dengan pembacaan doa bersama, sebagai bentuk harapan bersama untuk masa depan yang lebih baik.
Lapas Perempuan Kelas IIA Medan berkomitmen untuk terus memberikan fasilitas dan kegiatan positif kepada warga binaan, sebagai bagian dari upaya pembinaan untuk refleksi kehidupan dan koreksi diri. Melalui kegiatan ini, diharapkan para warga binaan dapat menemukan kekuatan baru dalam menghadapi hari esok yang lebih baik, Pungkasnya.

Baca Juga :  Personel Gabungan Polda Sumut Lakukan Grebek Kampung Narkoba di Medan Sunggal

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Walikota Dan Wakil Walikota Tanjungbalai Terima Kunjungan Kerja Banggar DPRD Sumut
Kapolres Pematangsiantar Bersama Kompol Sandra Siska S.I.K Berbagi Kasih ke Panti Asuhan Yayasan Islamic Centre
Kapolres Pelabuhan Belawan Berikan Penghargaan kepada Personel dan Masyarakat Berprestasi dalam Apel Jam Pimpinan
Polda Sumut Kerahkan Ribuan Personel Amankan Ibadah Paskah 2025
Lagi Santai Menunggu Pembeli, Polres Pematangsiantar Ringkus Pengedar Sabu Jalan Pisang
Kapolres Pematangsiantar Bersama Walikota Dampingi Ketua TP PKK Sumut Kunker di Dua Posyandu
BREAKING NEWS: Gunakan Pekerja Harian Lepas, Kepala UPT Diduga Abaikan Aturan K3
Jalin Silaturahmi, Kalapas Padangsidimpuan Koordinasi Dengan Walikota Padangsidimpuan

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 18:53 WIB

Kurang dari 24 Jam, Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan di Aceh Utara

Senin, 21 April 2025 - 18:36 WIB

Dibakar Emosi, Pria di Nisam Antara Bacok Warga Saat Mediasi

Senin, 21 April 2025 - 18:16 WIB

Walikota Dan Wakil Walikota Tanjungbalai Terima Kunjungan Kerja Banggar DPRD Sumut

Senin, 21 April 2025 - 17:30 WIB

Kapolres Pematangsiantar Bersama Kompol Sandra Siska S.I.K Berbagi Kasih ke Panti Asuhan Yayasan Islamic Centre

Senin, 21 April 2025 - 17:02 WIB

Polda Sumut Kerahkan Ribuan Personel Amankan Ibadah Paskah 2025

Senin, 21 April 2025 - 16:10 WIB

Lagi Santai Menunggu Pembeli, Polres Pematangsiantar Ringkus Pengedar Sabu Jalan Pisang

Senin, 21 April 2025 - 16:04 WIB

Kapolres Pematangsiantar Bersama Walikota Dampingi Ketua TP PKK Sumut Kunker di Dua Posyandu

Senin, 21 April 2025 - 15:11 WIB

BREAKING NEWS: Gunakan Pekerja Harian Lepas, Kepala UPT Diduga Abaikan Aturan K3

Berita Terbaru

KEPULAUAN BANGKA BELITUNG

Diskusi bersama kalangan Muda : Bahar Buasan janji perjuangkan Aspirasi Masyarakat

Senin, 21 Apr 2025 - 19:39 WIB

ACEH UTARA

Dibakar Emosi, Pria di Nisam Antara Bacok Warga Saat Mediasi

Senin, 21 Apr 2025 - 18:36 WIB