Bhabinkamtibmas Teladan Bersihkan Ranting Melintang di Jalan Simbolon

SAHAT HALOMOAN TAMPUBOLON

- Redaksi

Jumat, 3 Mei 2024 - 12:14 WIB

20137 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|SUMUT|SIANTAR| ,Polsek Siantar Barat melalui Bhabinkamtibmas Kelurahan Teladan Bripka Irwan Surya Darma ikut kegiatan gotong royong (Gotroy) membersihkan ranting pohon yang melintang di Jalan Simbolon Kelurahan Teladan Kecamatan Siantar Barat Kota Pematangsiantar tepatnya depan Wisma Tuluy, pada Jumat, 3 Mei 2024 pukul : 08.00 Wib.

Baca Juga :  CPO PT. PP Lonsum Masuk Gudang CPO ILEGAL, CCTV Pabrik Bocor ke Gudang Cpo ILEGAL, Wartawan Terancam.

Kegiatan gotroy itu dilaksanakan Lurah Teladan bersama Perangkat Kelurahan bergabung dengan Kecamatan Siantar Barat.

Melintangnya ranting pohon tersebut dapat mengganggu kepentingan umun.

Dalam kegiatan tersebut Bripka Irwan Surya Darma bertemu dengan masyarakat dan menyampaikan himbauan agar saling menjaga keamanan dan ketentraman lingkungan sekitar.

Baca Juga :  PENYULUHAN HUKUM WARGA BINAAN OLEH LBH TRISILA BERSAMA TIM DIVISI YANKUM KANWIL KEMENKUMHAM SUMUT DI LAPAS TANJUNGBALAI

Bripka Irwan Surya Darma juga memberikan pemahaman tentang program pemerintah saat sekarang ini.

Para warga masyarakat setuju dengan Penyampaian Bhabinkamtibmas.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Menyambut Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61, Rutan Kelas 1 Medan Adakan Razia Kamar Hunian
Polres Pelabuhan Belawan Bentuk Tim Khusus Buru Pelaku Tawuran yang Tewaskan Remaja
Polres Pelabuhan Belawan Tangkap Dua Pelaku Premanisme dan Pemerasan di Lokasi Proyek
SUKACITA PERAYAAN PASKAH, WBP LAPAS PEREMPUAN MEDAN KHIDMAT IKUTI IBADAH
Polrestra Deli Serdang Terbitkan DPO pelaku Kekerasaan Terhadap Anak
Polri Humanis,Sat Lantas Polres Tanjungbalai Dukung Ketertiban Pedagang
Sat Reskrim Polres Pematangsiantar Amankan Seorang Pelaku Penyalahgunaan Senpi
KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 13:01 WIB

Menyambut Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61, Rutan Kelas 1 Medan Adakan Razia Kamar Hunian

Senin, 21 April 2025 - 12:53 WIB

Polres Pelabuhan Belawan Bentuk Tim Khusus Buru Pelaku Tawuran yang Tewaskan Remaja

Senin, 21 April 2025 - 12:48 WIB

166 Calon Jamaah Haji Pidie Jaya Ikuti Bimbingan Menasik. Bupati: Siapkan Pengetahuan dan Kesehatan Fisik.

Senin, 21 April 2025 - 12:36 WIB

Polres Pelabuhan Belawan Tangkap Dua Pelaku Premanisme dan Pemerasan di Lokasi Proyek

Senin, 21 April 2025 - 10:58 WIB

SUKACITA PERAYAAN PASKAH, WBP LAPAS PEREMPUAN MEDAN KHIDMAT IKUTI IBADAH

Senin, 21 April 2025 - 08:38 WIB

Polri Humanis,Sat Lantas Polres Tanjungbalai Dukung Ketertiban Pedagang

Senin, 21 April 2025 - 00:55 WIB

25 Mahasiswa dan 6 Dosen FDK UIN Ar-Raniry Ikuti KPM-PKM Kolaborasi Internasional di Malaysia

Minggu, 20 April 2025 - 22:25 WIB

Satgas Yonif 112/DJ Kodam IM Bersama Masyarakat Bersihkan Material Longsor di Jalan Trans Papua Puncak Jaya. 

Berita Terbaru