Berlimpah Berkat, WBP Nasrani Lapas Perempuan Medan Terima Kunjungan Kasih Dari Gereja Bethel Indonesia

RULI SISWEMI

- Redaksi

Senin, 9 Desember 2024 - 19:07 WIB

2061 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | LAPAS PEREMPUAN KLS IIA MEDAN

09/12/2024

TIMELINES INEWS INVESTIGASI, Lapas Perempuan Medan Dalam rangka menyambut Natal Tahun 2024 Warga Binaan Nasrani Lapas Perempuan Kelas IIA Medan menerima kunjungan kasih dari Gereja Bethel Indonesia Jl. Jamin Ginting KM 11,5 Medan. Bertempat di Gereja Oikumene Lapas Perempuan Kelas IIA Medan dengan dihadiri sebanyak 75 orang Warga binaan yang beragama Nasrani terlihat sangat antusias mengikuti ibadah bersama rombongan dari Gereja Bethel Indonesia Jl. Jamin Ginting KM 11,5 Medan, Senin(09/12/2024).

Dengan diselenggarakannya ibadah bersama ini, para warga binaan pemasyaraktan (WBP) mendapatkan hak kebutuhan spiritual dan kehangatan kekeluargaan dari Tim rombongan Gereja Bethel Indonesia Jl. Jamin Ginting KM 11,5 Medan. Adapun tema yang diambil yaitu dari Lukas 2:14 “Kemuliaan bagi Allah di tempat yang mahatinggi dan damai sejahtera di bumi di antara manusia yang berkenan kepada-Nya.”. Seluruh warga binaan yang beragama Nasrani sangat bersukacita dan merasa sangat terberkati dengan adanya ibadah bersama dan kunjungan kasih dari Gereja Bethel Indonesia Jl. Jamin Ginting KM 11,5 Medan.

Baca Juga :  Program SheInspire “Sinergi Berdaya XL Axiata”  Berdayakan Warga Binaan Pemasyarakatan Lapas Perempuan IIA Medan

Kegiatan ibadah ini berlangsung dengan penuh sukacita dan hikmad dan diakhiri dengan pemberian bingkisan dari Tim Gereja Bethel Indonesia Jl. Jamin Ginting KM 11,5 Medan kepada warga binaan lapas Perempuan Medan yang diserahkan oleh Ibu Yeane Mahooro. Dalam sambutannya Ibu Yeane menyampaikan bahwa kegiatan ini bertujuan untuk melayani, memberi semangat dan dukungan moril bagi Warga Binaan untuk bangkit dan berjuang untuk masa depan yang lebih baik, Terangnya.

Baca Juga :  Pastikan Kesiap siagaan Petugas, Kadiv PAS Kumham Sumut Sidak Di Lapas I Medan dan Rutan I Medan

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polda Sumut Gelar Latihan Pengamanan Unjuk Rasa, Wujudkan Pengamanan Humanis dan Profesional
Polsek Medan Labuhan Amankan Residivis Pelaku Begal Saat Hendak Kabur ke Batam
DIT SIBER POLDA SUMUT UNGKAP KASUS PORNOGRAFI LIVE STREAMING MELIBATKAN ANAK DI BAWAH UMUR
Semangat Hari Bakti Pemasyarakatan, Kalapas Pancur Batu Buka Pekan Olahraga dan Seni dalam Rangkaian HBP ke-61
Kalapas Padangsidimpuan Resmi Buka Pekan Olahraga dan Seni Dalam Rangka Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61
Lapas Pemuda Langkat Gelar Bakti Sosial Donor Darah Dalam Peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61
Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Gelar Penandatanganan PKS dan Pelatihan Pembuatan Ulos, Wujud Implementasi 13 Program Akselerasi Menteri IMIPAS
Lapas Perempuan Medan Ikuti Audiensi Bersama Pangdam I/BB untuk Tingkatkan Sinergitas dan Pengawasan Wilayah

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 20:12 WIB

Polda Sumut Gelar Latihan Pengamanan Unjuk Rasa, Wujudkan Pengamanan Humanis dan Profesional

Rabu, 16 April 2025 - 18:42 WIB

Polsek Medan Labuhan Amankan Residivis Pelaku Begal Saat Hendak Kabur ke Batam

Rabu, 16 April 2025 - 18:25 WIB

DIT SIBER POLDA SUMUT UNGKAP KASUS PORNOGRAFI LIVE STREAMING MELIBATKAN ANAK DI BAWAH UMUR

Rabu, 16 April 2025 - 17:08 WIB

Semangat Hari Bakti Pemasyarakatan, Kalapas Pancur Batu Buka Pekan Olahraga dan Seni dalam Rangkaian HBP ke-61

Rabu, 16 April 2025 - 16:49 WIB

Jepang Sediakan 148 Ribu Lowongan Kerja untuk Indonesia, Jakarta Dapat Jatah 10.000 Kuota

Rabu, 16 April 2025 - 16:41 WIB

Gubernur Aceh Resmikan Instalasi Rehabilitasi Terpadu Kuta Malaka, Harapan Baru Bagi Penyintas Kesehatan Jiwa

Rabu, 16 April 2025 - 15:34 WIB

Serah Terima Jabatan Komandan Kodim 0113/ Gayo Lues

Rabu, 16 April 2025 - 13:42 WIB

Pangdam IM : Kodam Iskandar Muda Siap Bersinergi Dengan Pemerintah Untuk Kemajuan Aceh. 

Berita Terbaru