Beri Dukungan Moril ,Kapolres Pematangsiahtar Jenguk Dua Personil yang Sakit

SAHAT HALOMOAN TAMPUBOLON

- Redaksi

Senin, 20 Januari 2025 - 14:37 WIB

2019 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|SUMUT|SIANTAR| Kapolres Pematangsiantar AKBP Yogen Heroes Baruno SH. SIK bersama Para Pejabat Utama (PJU) dan Ketua Bhayangkari Cabang Pematangsiahtar Ny. Sandra Yogen menunjukkan kepedulian dan perhatian dengan menjenguk dua personil yang sakit, pada hari Senin 20 Januari 2025 siang pukul : 11.00 WIB.

AKBP Yogen beserta rombongan mengawali menjenguk Aparat Sipil Negara (ASN) Mukhlis Siregar yang sedang dirawat inap (Opname) di Rumah Sakit (RS) Tentara Pematang Siantar, kemudian dilanjutkan menjenguk personel Polsek Siantar Utara, AIPTU Beta Sinambela, yang opname dirumahnya di Jalan J. Wismar Saragih, Pematangsiantar.

Baca Juga :  Polsek Medan Timur Jalin Kemitraan dengan Sekolah, Antisipasi Tawuran dan Bahaya Narkoba

Kegiatan sosial ini merupakan program Polres Pematangsiantar yang salah satunya menjenguk anggota, maupun keluarganya yang mengalami sakit baik rawat jalan maupun opname di rumah sakit.

Selain itu juga sebagai wujud kepedulian sosial kepada anggota,sekaligus menjalin hubungan tali silaturahmi dan kebersamaan antara pimpinan dan anggota.

Dengan menjenguk anggota yang sedang sakit, diharapkan bisa memberi motivasi dan semangat kepada kelurga dan kita juga mendoakan agar yang sakit cepat diberi kesembuhan.

Baca Juga :  Pelindo Multi Terminal Tingkatkan Implementasi K3 di Pelabuhan Melalui Safety Talk

Para PJU Polres Pematangsiahtar yang ikut rombongan Kapolres Pematangsiantar tersebut yakni Kabag SDM AKP Maralidang Harahap, Kasat Binmas AKP Jahrona Sinaga S.H, Kapolsek Siantar Martoba AKP Restuadi S.H, Kapolsek Utara AKP Nelson Aritonang S.H, Kasi Humas IPTU Agustina Triyadewi dan Kasi Dokkes Selfi Diana AMd./Humas P Siantar

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Akibat Terperosok Mobil Masuk Jurang
Sat Reskrim Polres Pelabuhan Belawan Tangkap Pelaku Kekerasan Seksual di Tanah 600
Polres Sibolga Tangkap Residivis Pengedar Sabu, Polisi Dalami Jaringan Narkotika
Bhabinkamtibmas Polsek Medan Baru Dampingi P2TL PLN di Jalan Sei Muara Baru
Polsek Medan Timur Gencarkan Sambang ke Satpam untuk Tingkatkan Kewaspadaan dan Kamtibmas
Polsek Medan Timur Perketat Pengamanan Ibadah Minggu di Gereja-Gereja
Pelantikan Pimpinan Anak Cabang IPK Medan Polonia Berlangsung Aman, Polsek Medan Baru Lakukan Pengamanan
Kadis Sumber Daya Air, Bina Marga, dan Bina Konstruksi Deli Serdang Hadiri Musrenbang di STM Hilir

Berita Terkait

Rabu, 5 Februari 2025 - 10:11 WIB

Akibat Terperosok Mobil Masuk Jurang

Rabu, 5 Februari 2025 - 09:38 WIB

Sat Reskrim Polres Pelabuhan Belawan Tangkap Pelaku Kekerasan Seksual di Tanah 600

Rabu, 5 Februari 2025 - 08:47 WIB

Polres Sibolga Tangkap Residivis Pengedar Sabu, Polisi Dalami Jaringan Narkotika

Rabu, 5 Februari 2025 - 05:26 WIB

Polsek Medan Timur Gencarkan Sambang ke Satpam untuk Tingkatkan Kewaspadaan dan Kamtibmas

Rabu, 5 Februari 2025 - 05:21 WIB

Polsek Medan Timur Perketat Pengamanan Ibadah Minggu di Gereja-Gereja

Rabu, 5 Februari 2025 - 04:50 WIB

Pelantikan Pimpinan Anak Cabang IPK Medan Polonia Berlangsung Aman, Polsek Medan Baru Lakukan Pengamanan

Rabu, 5 Februari 2025 - 04:38 WIB

Kadis Sumber Daya Air, Bina Marga, dan Bina Konstruksi Deli Serdang Hadiri Musrenbang di STM Hilir

Rabu, 5 Februari 2025 - 04:22 WIB

Polda Sumut Pecat 3 Polisi dan Demosi 4 Anggota Terkait Kasus Budianto Sitepu

Berita Terbaru

DAERAH

Akibat Terperosok Mobil Masuk Jurang

Rabu, 5 Feb 2025 - 10:11 WIB