Awali Tahun 2025, Door To DoorJajaran Petugas Lapas Pemuda Langkat Beserta Tim Medis Rutin Laksanakan Kontrol Kesehatan Seluruh WBP

RULI SISWEMI

- Redaksi

Rabu, 1 Januari 2025 - 17:47 WIB

2033 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT LAPAS PEMUDA KLS III LANGKAT

01/01/2025

Timeline INEWS INVESTIGASI, Lapas Pemuda
Langkat Lembaga Pemasyarakatan Pemuda Kelas III langkat mengawali Tahun 2025 melaksanakan Kontrol Keliling kesehatan bagi warga binaan (WBP) ke blok hunian. Rabu (01 Januari 2025)

Kegiatan ini sejalan dengan arahan dari Direktur Perawatan, Kesehatan dan Rehabilitasi Direktorat Pemasyarakatan bahwa petugas Lapas dan Rutan wajib melaksanakan Kontrol Keliling Ke Blok hunian mengecek kesehatan setiap hari guna memastikan Pelayanan Kesehatan dapat terjaga dengan Baik.

Kontrol Keliling kesehatan yang dilakukan ini sebagai kegiatan Rutin dan Insidentil yang dilakukan Tim Medis Klinik Pratama Lapas Pemuda Langkat bersama Jajaran Petugas Pengamanan guna untuk memastikan kesehatan WBP terjaga.

Baca Juga :  Seorang Mayat Pria Bertatto Ditemukan Mengambang di Sungai Serdang

Tujuan kegiatan kontrol kesehatan ke blok hunian adalah antara lain  untuk Mengetahui kondisi kesehatan WBP, Memetakan penyakit yang dialami WBP, Memberikan edukasi kepada WBP tentang pentingnya menjaga kesehatan, Memberikan langkah-langkah preventif, Menyampaikan informasi kesehatan kepada WBP.
Ujar anto salah satu Petugas Medis.

Selain itu, kegiatan kontrol kesehatan juga bertujuan untuk: Menjaga kebersihan lingkungan, Mencegah penyebaran penyakit, Mendukung program pembinaan WBP. Tambahnya.

Disamping itu juga Kegiatan Kontrol Kesehatan ini memastikan seluruh Penghuni Lapas mendapatkan pelayanan kesehatan secara Gratis ,

Baca Juga :  Lapas Perempuan Medan menerima Kunjungan dari Pengadilan Negeri Medan

Adapun hal yang dilaksanakan dalam kontrol kesehatan ke blok hunian antara lain Memeriksa kesehatan WBP,
Memantau kebersihan blok hunian,
Mengedukasi WBP tentang pentingnya menjaga kebersihan diri dan lingkungan,
Memberikan informasi jika ditemukan gejala penyakit yang memerlukan penanganan lebih lanjut.

Senada dengan itu, kalapas Pemuda Langkat Raymon Andika Girsang menyampaikan Kegiatan Kontrol Keliling dari Tim Medis Klinik Pratama Lapas Pemuda Langkat ini sebagai Wujud pemberian Pelayanan Prima Terhadap Kesehatan bagi WBP, dengan harapan Kesehatan WBP pun dapat terjaga dengan Baik hingga selesai menjalani Pidana, Tandasnya.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Unit Reskrim Polsek Medan Baru Tangkap Dua Pelaku Pencurian Kabel Tanam PT Telkom
Pelanggaran Anggota Polda Sumut Menurun Drastis di 2024, Berikut Penyebabnya
Kapolda Sumut Melayat Wakapolres Pelabuhan Belawan: Kehilangan Sosok Perwira Teladan
Pelindo Regional I Belawan Siap Operasikan Gate 3 untuk Tingkatkan Layanan Pelabuhan
Peningkatan Aktivitas Transportasi Udara, Bandara Kualanamu Layani 468.967 Penumpang Di Nataru 2024/2025
Jabatan Kasat Lantas Polresta Deli Serdang Diserahterimakan Kepada AKP Johan Kurniawan, SIK, MH, MIK
Menkopolhukham Yusril Ihza Mahendra Pimpin Apel Awal Tahun 2025, Fokus Wujudkan Indonesia Emas 2045
Rutan Kelas I Medan Ikuti Apel Bersama Awal Tahun 2025

Berita Terkait

Selasa, 7 Januari 2025 - 00:50 WIB

Unit Reskrim Polsek Medan Baru Tangkap Dua Pelaku Pencurian Kabel Tanam PT Telkom

Selasa, 7 Januari 2025 - 00:38 WIB

Pelanggaran Anggota Polda Sumut Menurun Drastis di 2024, Berikut Penyebabnya

Selasa, 7 Januari 2025 - 00:23 WIB

Kapolda Sumut Melayat Wakapolres Pelabuhan Belawan: Kehilangan Sosok Perwira Teladan

Selasa, 7 Januari 2025 - 00:05 WIB

Pelindo Regional I Belawan Siap Operasikan Gate 3 untuk Tingkatkan Layanan Pelabuhan

Senin, 6 Januari 2025 - 23:12 WIB

Peningkatan Aktivitas Transportasi Udara, Bandara Kualanamu Layani 468.967 Penumpang Di Nataru 2024/2025

Senin, 6 Januari 2025 - 22:25 WIB

Menkopolhukham Yusril Ihza Mahendra Pimpin Apel Awal Tahun 2025, Fokus Wujudkan Indonesia Emas 2045

Senin, 6 Januari 2025 - 21:52 WIB

Apel Terakhir Wakapolresta Bersama Personel, Ini Arahannya

Senin, 6 Januari 2025 - 20:43 WIB

Rutan Kelas I Medan Ikuti Apel Bersama Awal Tahun 2025

Berita Terbaru

Exit mobile version