Apresiasi Kinerja Karyawan, PTPN IV Regional I Berangkatkan Peserta Umroh Ke Tanah Suci

H²Mc

- Redaksi

Jumat, 6 Desember 2024 - 11:24 WIB

2082 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | MEDAN | Hal tersebut disampaikan Region Head PTPN IV Regional I Medan Ahmad Gusmar Harahap dalam rangkaian kegiatan Do’a Selamat Calon Peserta Umroh Keluarga Besar PTPN IV Regional I, Jum’at 06 Desember 2024 di Kantor PTPN IV Regional I Jl. Sei Batanghari No. 2 Medan. Acara yang dirangkai dengan kegiatan keagamaan tersebut merupakan wujud PTPN IV Regional I terhadap Karyawan yang dianggap memenuhi persyaratan untuk menjadi Peserta Umroh Keluarga Besar PTPN IV Regional I ke Tanah Suci.

Tujuan kegiatan ini adalah untuk memotivasi serta meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada Allah SWT yang nantinya diharapkan dapat meningkatkan kinerja pada Perusahaan sehingga Perusahaan selalu mendapat keberkahan dari Allah SWT dan menjadi Perusahaan yang bisa meningkatkan kesejahteraan bagi Karyawan. Acara ini secara konsisten dilaksanakan di PTPN IV Regional I, dimana setiap tahunnya dilaksanakan sesuai dengan anggaran Perusahaan. Tambah Gusmar Harahap.

Pada kesempatan tersebut Ahmad Gusmar Harahap mengucapkan selamat bagi peserta yang telah lulus seleksi sebagai Peserta Umroh, dimana pelaksanaan ibadah umroh di tanah suci Makkah merupakan ibadah bagi Kaum Muslimin dan Muslimat, sehingga Peserta Umroh harus benar-benar khusuk dan ikhlas dalam menjalankan ibadah tersebut. “Jaga kondisi dan kesehatan mengingat kondisi cuaca di tanah suci Makkah yang sangat berbeda jauh dengan cuaca ditanah air, sehingga jangan sampai kondisi kesehatan Peserta Umroh menghalangi pelaksanaan rangkaian Ibadah, kemudian Peserta Umroh agar tetap mengikuti apa yang telah ditetapkan oleh Panitia dalam pelaksanaan ibadah untuk menghindari terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan dan mengganggu pelaksanaan ibadah”. Pungkas Gusmar Harahap.

Baca Juga :  Polda Aceh Pastikan Transparansi dalam Menanggapi Dugaan Penyalahgunaan Wewenang di Polres Bireuen  

Christian Orchard Perangin-Angin selaku Kepala Bagian Sekretariat & Hukum PTPN IV Regional I menambahkan kepada media dalam siaran persnya bahwa kegiatan seleksi Umroh ini diikuti oleh Karyawan Pelaksana dari seluruh Bagian/Distrik/Kebun/Unit PTPN IV Regional I. Acara seleksi umroh tersebut dilaksanakan pada bulan Juli 2024 dengan jumlah Peserta sebanyak 264 orang dengan hasil seleksi yang berhasil lulus berjumlah 43 orang dan pendamping 4 orang total berjumlah 47 orang. Seleksi yang dimaksudkan tersebut di atas dilakukan oleh PTPN IV Regional I dengan melibatkan Tim Penilai Independen yang merupakan ahli di bidang Agama Islam yang sudah pasti dapat dipercaya integritasnya, dengan 3 (tiga) Kriteria penilaian, pertama Ujian tertulis, kedua Ujian Membaca Al-Qur’an dan yang ketiga Wawancara.

Baca Juga :  Pemerintahan Desa Sena Bersama Forkopincam,Tokoh Agama Dan Masyarakat Sukseskan Zikir Akbar

Tahun ini PTPN IV Regional I memberangkatkan peserta Umroh sebanyak 60 orang dengan rincian 47 orang yang dibiayai oleh Perusahaan, dan 13 orang biaya Mandiri dari keluarga Batih Karyawan dan direncanakan berangkat ketanah Suci Makkah pada tanggal 09 Desember 2024 serta kembali pada tanggal 18 Desember 2024. Tambah Christian.

“Kedepannya mari kita doakan agar PTPN IV Regional I semakin lebih baik sehingga dapat memberikan kontribusi maksimal serta apresiasi bagi Karyawan, Keluarganya dan Masyarakat”, tutup Christian mengakhiri wawancara.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pangdam Iskandar Muda Terima Kunjungan Silaturahmi Wakapolda Aceh di Makodam IM
Dongkrak Ekonomi Hijau Wilayah Pesisir, PTPN IV Regional VI Gelar Pelatihan Pakan Udang Berbasis Mangrove di Kota Langsa
Polda Sumut Gelar Latihan Pengamanan Unjuk Rasa, Wujudkan Pengamanan Humanis dan Profesional
Polsek Medan Labuhan Amankan Residivis Pelaku Begal Saat Hendak Kabur ke Batam
DIT SIBER POLDA SUMUT UNGKAP KASUS PORNOGRAFI LIVE STREAMING MELIBATKAN ANAK DI BAWAH UMUR
Semangat Hari Bakti Pemasyarakatan, Kalapas Pancur Batu Buka Pekan Olahraga dan Seni dalam Rangkaian HBP ke-61
Jepang Sediakan 148 Ribu Lowongan Kerja untuk Indonesia, Jakarta Dapat Jatah 10.000 Kuota
DPRA Tetapkan 12 Raqan Prioritas 2025, Gubernur Tegaskan Komitmen Jawab Kebutuhan Masyarakat

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 20:12 WIB

Polda Sumut Gelar Latihan Pengamanan Unjuk Rasa, Wujudkan Pengamanan Humanis dan Profesional

Rabu, 16 April 2025 - 18:42 WIB

Polsek Medan Labuhan Amankan Residivis Pelaku Begal Saat Hendak Kabur ke Batam

Rabu, 16 April 2025 - 17:08 WIB

Semangat Hari Bakti Pemasyarakatan, Kalapas Pancur Batu Buka Pekan Olahraga dan Seni dalam Rangkaian HBP ke-61

Rabu, 16 April 2025 - 12:50 WIB

Kalapas Padangsidimpuan Resmi Buka Pekan Olahraga dan Seni Dalam Rangka Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61

Rabu, 16 April 2025 - 10:02 WIB

Lapas Pemuda Langkat Gelar Bakti Sosial Donor Darah Dalam Peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61

Rabu, 16 April 2025 - 09:27 WIB

Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Gelar Penandatanganan PKS dan Pelatihan Pembuatan Ulos, Wujud Implementasi 13 Program Akselerasi Menteri IMIPAS

Rabu, 16 April 2025 - 09:17 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Audiensi Bersama Pangdam I/BB untuk Tingkatkan Sinergitas dan Pengawasan Wilayah

Rabu, 16 April 2025 - 08:30 WIB

Kanit Regiden Sat Lantas Polres Simalungun Tingkatkan Keamanan dengan Patroli Blue Light Patrol

Berita Terbaru

Exit mobile version