ANTUSIAS PENUTUPAN SANLAT SMANSA SIMBA

PUTRI RAHMAWATI

- Redaksi

Kamis, 4 April 2024 - 23:10 WIB

20194 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES,INEWS

Oleh :Rara octavia dan Putri Simba

Simpang Rimba -SMAN 1 Simpang Rimba Yang beralamat di Jalan Batin Tikal Kecamatan Simpang Rimba Kepulauan Bangka Belitung Kabupaten Bangka Selatan melaksanakan kegiatan sholat Dhuha berjamaah pukul 08.15 WIB. Dalam Rangka penutupan pesantren kilat Smansa Simba yang bertema”Meraih manisnya iman dibulan penuh berkah( Kamis 4/4/2024).

Kegiatan sholat Dhuha berjamaah ini biasanya di lalukan secara rutin disetiap adanya acara acara penting seperti maulid nabi, bulan puasa,dan lain -lain. Biasanya sholat Dhuha berjamaah ini di laksanakan di lapangan, tetapi untuk kali ini dilaksanakan nya di mushola SMAN 1 SIMPANG RIMBA.Yang diikuti oleh para guru,siswa-siswi Smansa Simba dari kelas X hingga kelas XII.

Baca Juga :  Hangatnya Kebersamaan! TKN 1 Simpang Rimba Berbagi Takjil di Bulan Ramadhan

Sesudah sholat Dhuha, di lanjutkan dengan khataman Alqur’an yang sudah di selesaikan oleh setiap kelas dan dilaksanakan pada awal bulan puasa dengan 2 juz oleh masing masing kelas, khataman Alqur’an ini di wakilkan oleh 1 murid per kelas.

Bukan hanya hanya itu saja tetapi aja juga pembagian doorprize kepada para siswa-siswi yang bisa menjawab pertanyaan tentang seputar bulan puasa.Dan juga ada kegiatan bansos (bantuan sosial) seperti beras, mie, telur, gula dan lain-lain untuk membantu para siswa kurang mampu di bulan puasa yang penuh barokah ini.

Setiap kegiatan ini tak luput dari semangat kepala sekolah baru Smansa Simba yaitu Nasir S,kom dan juga para guru yang tak kalah semangat ditamba juga dengan dukungan para murid yang begitu antusias.

Baca Juga :  ANTUSIAS PAwAI TA'ARUF SAMBUT RAMADHAN

Dengan adanya acara ini juga diajarkan kepada para siswa untuk saling berbagi kepada yang membutuhkan, meningkatkan rasa empati atau kepedulian terhadap kondisi sosial orang lain dan juga termaksud kedalam keutamaan bersedekah di bulan ramadhan yang bisa membantu mendapatkan pengampunan dan menghapus dosa.

Acara kegiatan pesantren kilat hari terakhir ini berjalan lancar penuh semarak antusias tinggi tampak para siswa mengikuti kegiatan ini dengan penuh senyuman bahagia. Yang mana kegiatan ini juga ditutup dengan saling ber salaman meminta maaf satu sama lain sebelum hari raya idul fitri 1445 H.

Simpang Rimba 4 April 2024.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

DARI LAPAK NASI GORENG DI CIBALIUNG KE HARVARD UNIVERSITY
Lolos Jalur Prestasi ke Presiden University, Shafira Putri Buktikan Dampak Nyata Program Duta Inisiatif Indonesia
Meriah Penuh Semangat, Welcoming Party Dan Pembekalan Duta Literasi Indonesia 2025 Resmi Digelar
Dulu Dibully, Kini Halena Jadi Wajah Perlawanan Terhadap Perundungan
Wujudkan Ketahanan Pangan Nasional,Polda Babel Kunjungi Kebun Perubahan BBM
Generasi Literasi Bangkit! Duta Literasi Indonesia Batch IV Arunika Baswara Tahun 2025 Resmi Dilantik
Langkah Awal Perubahan: Pelepasan Duta Inisiatif Indonesia 2025 Penuh Haru dan Semangat”
Senator Bahar Buasan,Hadiri Halal Bihalal Keluarga Besar PASI Provinsi Kepulauan Bangka Belitung

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Sabtu, 19 April 2025 - 18:18 WIB

Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 21:07 WIB

Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Berita Terbaru