Anjungan Aceh Selatan Mendapat Penghargaan sebagai Anjungan Paling Kreatif dan Inovatif Bhayangkara Fest 2024

Edi Marcell

- Redaksi

Rabu, 10 Juli 2024 - 15:13 WIB

2093 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMELINES INEWS>>Tapaktuan  – Anjungan Pemerintah Daerah Kabupaten Aceh Selatan dan Polres Aceh Selatan terpilih sebagai anjungan Paling Kreatif dan Inovatif dalam acara Bhayangkara Fest 2024 yang diselenggarakan di Taman Sulthanah Safiatuddin Banda Aceh dari tanggal 5 – 8 Juli 2024.

 

Disamping itu Anjungan Aceh Selatan juga terpilih sebagai kategori Anjungan Dekorasi terbaik.

Anjungan Aceh Selatan Mendapat Penghargaan sebagai Anjungan Paling Kreatif dan Inovatif Bhayangkara Fest 2024

Kegiatan Bhayangkara Fest ini diadakan dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-78 Tahun 2024 dengan mengusung semboyan “Dari Aceh Untuk Indonesia”.

 

Kapolres Aceh Selatan AKBP Mughi Prasetyo Habrianto, melalui Ketua Panitia Kasat Reskrim AKP Fajriadi, S.H.,menyampaikan rasa bangganya atas pencapaian ini.

Baca Juga :  Kapolda Sumut Raih Penghargaan CNN Indonesia Awards 2024 untuk ‘Best Leadership in Law & Crime Prevention

 

“Penghargaan ini adalah hasil kerja keras dan dedikasi seluruh anggota Polres Aceh Selatan bersama Pemerintah Daerah Kabupaten Aceh Selatan dan Bhayangkari yang telah bekerja keras dalam mengikuti acara Bhayangkara Fest 2024 ini.”Ujar Fajriadi

 

Bhayangkara Fest 2024 merupakan sebuah perayaan tahunan yang bertujuan untuk meningkatkan kedekatan antara kepolisian dan masyarakat.

 

Acara ini diisi dengan berbagai kegiatan menarik seperti pameran, lomba, dan pertunjukan seni yang melibatkan partisipasi aktif dari berbagai elemen masyarakat.

Baca Juga :  Polri Bangun Fasilitas Air Bersih hingga Perbaiki Tempat Ibadah Sambut Hari Bhayangkara ke-78

 

Tahun ini, anjungan Pemerintah Kabupaten Aceh Selatan dan Polres Aceh Selatan berhasil menarik perhatian dan animo pengunjung dengan keaktifannya dalam menyelenggarakan berbagai kegiatan interaktif dan edukatif.

 

Acara Bhayangkara Fest 2024 di Taman Sulthanah Safiatuddin ini berlangsung meriah dan mendapat sambutan positif dari masyarakat. Diharapkan melalui kegiatan ini, sinergi antara kepolisian dan masyarakat akan semakin erat, dan semangat Bhayangkara akan terus terjaga dalam melayani dan melindungi segenap bangsa dan negara.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kapolri Ajak Mahasiswa Jaga Persatuan hingga Dukung Program Pemerintah 
Tanggapi Berita Viral, Kepala SDN 5 Pining Jelaskan Kondisi Sebenarnya di Lapangan dan Siap Benahi Fasilitas Pengajaran
Kapolresta Banda Aceh Pimpin Razia, 30 Sepmor dan 10 Botol Miras Diamankan
Lembaga PERISAI PUTEH INDATU ATJEH Kembali membuka Perwakilan di Wilayah Kuta Cot Glie Aceh Besar.
Polres Pidie Jaya Sergap Pelaku Saat Kembali ke Lokasi Sembunyi Barang Curian
Pemerintah Aceh Lakukan Pertemuan Tindak Lanjut dengan Kemenko Infrastruktur dan Pembangunan Wilayah RI
Wagub Aceh Bahas Rencana Investasi dengan Dubes UEA
Wakil Gubernur Aceh Bertemu Direktur Islamic Development Bank: Perkuat Komitmen Pembangunan Ekonomi dan SDM

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Sabtu, 19 April 2025 - 18:18 WIB

Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”

Sabtu, 19 April 2025 - 13:29 WIB

Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 21:07 WIB

Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Berita Terbaru

Exit mobile version