Polisi Sosialisasi Pengenalan Tentang Pekerjaan Polisi Dan Cinta Negara Kepada Murid Taman Kanak-Kanak

REDAKSI

- Redaksi

Kamis, 5 Oktober 2023 - 18:12 WIB

20335 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Redelong – Bhabinkamtibmas Polsek Bandar sosialisasikan pengenalan tentang Pekerjaan Polisi dan Cinta Negara kepada Murid Taman Kanak-Kanak Islam Terpadu (TK IT) Darul Falah Kampung Purwosari, Kecamatan Bandar, Kabupaten Bener Meriah, Selasa (3/10/2023)

Pada kesempatan tersebut Bhabinkamtibmbmas Polsek Bandar Bripka Junaidi menyampaikan, seluruh murid agar menerapkan pola hidup sehat dari usia dini untuk menggapai cita-citanya dikemudian hari, khususnya bagi yang ingin menjadi Anggota Polri.

Baca Juga :  Polri Raih Kepuasan 87,8%, Legislator PKS Puji Kepemimpinan Kapolri

Kemudian, Personil Polsek juga mengenalkan tugas dan fungsi Polri di tingkat Polsek dan mengenalkan rambu – rambu lalu lintas

Baca Juga :  Disambut Dengan Acara Adat, Kapolres Simeulue Baru Diharapkan Membawa Kesejukan

Selain itu, Bhabinkamtibmas juga Menghimbau kepada murid TK untuk mematuhi aturan sekolah, mempresentasikan tentang Pancasila kepada para murid TK, dan mematuhi nasehat guru di sekolah dan jangan membantah.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kapolres Pidie Jaya Hadiri Penutupan Seleksi MTQ 2025 Wujud Komitmen Dukung Generasi Qur’ani yang Unggul dan Berakhlak
Hangatkan Kebersamaan, Polres Pidie Jaya Gelar Halal Bihalal Penuh Makna
Kanwil Ditjenpas Sumut Bersinar di IPPAFest 2025: Raih Dua Penghargaan Bergengsi
Borong Penghargaan, Kanwil Ditjenpas Sumut Mendapatkan 2 Piagam Sekaligus di Penutupan IPPAFest 2025
Program Pembinaan Kemandirian WBP Berhasil Mendapatkan Perhatian , Lapas Pancur Batu Terima Pesanan Puluhan Kursi
TAMPILKAN PRODUK UNGGULAN, HASIL KARYA WBP LAPAS PEREMPUAN MEDAN HABIS  TERJUAL DI IPPAFEST 2025
Ini Profil Penyanyi Viral di TikTok! Lagu Poso “Magonu Mawoku”
Raker BNNK Gayo Lues: Sinergi Stakeholder Sukseskan Program GDAD Menuju Gayo Lues Bersinar

Berita Terkait

Sabtu, 26 April 2025 - 21:58 WIB

POLRES BINJAI BERHASIL TANGKAP DUA PELAKU PEMBAWA SABU DI JALAN SOEKARNO-HATTA

Sabtu, 26 April 2025 - 21:33 WIB

Polres Pelabuhan Belawan Gelar Pelayanan Kesehatan Gratis untuk Warga

Sabtu, 26 April 2025 - 21:23 WIB

JPU Kejari Belawan Tuntut Hukuman Mati Dua Kurir 20 Kg Sabu di PN Medan

Sabtu, 26 April 2025 - 20:47 WIB

Sat’narkoba Polres Pelabuhan Belawan Kembali Mengamankan Pengedar Narkoba di Komplek UKA Terjun, Medan Marelan

Sabtu, 26 April 2025 - 20:32 WIB

POLSEK MEDAN AREA AMANKAN RESIDIVIS PENCURIAN, BERIKAN TINDAKAN TEGAS DAN TERUKUR

Jumat, 25 April 2025 - 21:34 WIB

Dorong Perlindungan Produk Khas Daerah, Kanwil Kemenkum Sumut dan DJKI Audiensi ke Bupati Samosir Bahas IG Andaliman

Jumat, 25 April 2025 - 21:22 WIB

Sukseskan HBP Ke-61, Lapas Pancur Batu Ikuti Rapat Persiapan dan Tasyakuran Secara Virtual

Jumat, 25 April 2025 - 21:17 WIB

Sambut HBP Ke-61 Lapas Pancur Batu Bersama WBP dan Kecamatan Pancur Batu Laksanakan Gotong Royong Kebersihan

Berita Terbaru