Kapolda Aceh Hadiri Acara Tanam Jagung Perdana Program “I’m Jagong”

REDAKSI

- Redaksi

Rabu, 24 Mei 2023 - 00:54 WIB

20168 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lhoksukon – Kapolda Aceh Irjen Ahmad Haydar beserta sejumlah Forkopimda menghadiri acara tanam jagung perdana program “I’m Jagong” di Kecamatan Sawang, Kabupaten Aceh Utara, Selasa, 23 Mei 2023.

Kabid Humas Polda Aceh Kombes Joko Krisdiyanto mengatakan, tanam jagung perdana program I’M Jagong secara serentak dilaksanakan di tiga wilayah Provinsi Aceh, yaitu di Aceh Utara, Aceh Barat, dan Aceh Besar. Penanaman jagung perdana di Aceh Utara dilakukan langsung oleh Pangdam IM Mayor Jenderal TNI Novi Helmy Prasetya, yang dihadiri Kapolda Aceh dan sejumlah Forkopimda.

Baca Juga :  Kabid Humas Polda Aceh : Seluruh Anggota Polri Adalah Mengemban Fungsi Humas

Joko menjelaskan, program I’M Jagong memiliki tujuan penting di Aceh dan dianggap sebagai langkah strategis untuk meningkatkan produksi pangan dalam rangka mencapai kemandirian pangan.

Selain itu, sambung Joko, program ini juga bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan petani, mengatasi stunting, serta mensukseskan program lumbung pangan nasional dan turut berkontribusi pada pembangunan mandiri di sektor Pertanian dan Industri.

Kemudian, tahapan program I’M Jagong ini terdiri dari beberapa langkah rinci yang diawali dengan dilakukannya finalisasi materi yang meliputi perencanaan dan persiapan teknis.

Baca Juga :  Kompolnas Puji Kapolri, Harap Casis Bintara Korban Begal Jadi Polisi Humanis

“Selanjutnya, dilakukan riset dan pengumpulan data mengenai kondisi tanah untuk menentukan lokasi tanam awal. Untuk mendukung program ini juga dilakukan langkah bersama untuk rembuk pembiayaan,” kata Joko, dalam rilisnya, Selasa, 23 Mei 2023.

Setelah penanaman tersebut juga akan dilakukan pendampingan, pelatihan, dan pengawasan agar petani dapat mengoptimalkan hasil panen nantinya.

“Tahapan terakhir adalah panen dan Penanganan pascapanen dengan menyiapkan off taker, guna memastikan hasil produksi jagung dapat terserap dengan baik di pasar,” demikian, kata Joko.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah
Pusat Riset Ilmu Kepolisian USK Gelar Seminar Nasional Bahas RUU KUHAP
Ciptakan Rasa Aman, Satgas Yonif 112/DJ Bersama Aparat Gabungan Gelar Patroli di Distrik Ilu Puncak Jaya 
Pangdam Iskandar Muda Terima Kunjungan Silaturahmi Wakapolda Aceh di Makodam IM
Polda Sumut Gelar Latihan Pengamanan Unjuk Rasa, Wujudkan Pengamanan Humanis dan Profesional
Wanita ODGJ di Syiah Kuala Ini Tinggal bersama Jasad Suaminya yang Telah Membusuk Beberapa Hari
Polisi Kejar dan Tangkap 6 Tersangka Jaringan Pengedar Kokain Lintas Provinsi
Kanit Regiden Sat Lantas Polres Simalungun Tingkatkan Keamanan dengan Patroli Blue Light Patrol

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Kamis, 17 April 2025 - 19:35 WIB

Kapolres Pelabuhan Belawan Berikan Bantuan kepada Korban Kebakaran di Marelan V

Kamis, 17 April 2025 - 19:07 WIB

Pelindo Multi Terminal Terima Kunjungan Mahasiswa UNIKA St. Thomas

Kamis, 17 April 2025 - 15:40 WIB

Kafe Bambu Yang Berada Dijalan Kamboja Desa Laut Dendang Diduga Jual Miras Tanpa Izin, Dan Memperkerjakan Wanita Dibawah Umur

Kamis, 17 April 2025 - 14:16 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gelar Donor Darah dan Pemekrisaan Kesehatan Pegawai

Kamis, 17 April 2025 - 13:40 WIB

Polres Pematangsiantar Ringkus 2 Pria Di Tanjung Tonga ,Sita 6,35 Gram Sabu

Rabu, 16 April 2025 - 20:12 WIB

Polda Sumut Gelar Latihan Pengamanan Unjuk Rasa, Wujudkan Pengamanan Humanis dan Profesional

Berita Terbaru

PEMATANG SIANTAR

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Jumat, 18 Apr 2025 - 14:05 WIB