Kapolres Aceh Selatan Cek Kendaraan Dinas, Pastikan Kesiapan Operasional Anggota

Edi Marcell

- Redaksi

Selasa, 22 April 2025 - 16:15 WIB

2011 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolres Aceh Selatan Cek Kendaraan Dinas, Pastikan Kesiapan Operasional Anggota

Kapolres Aceh Selatan Cek Kendaraan Dinas, Pastikan Kesiapan Operasional Anggota

TLII>>Tapaktuan – Dalam rangka memastikan kesiapan operasional dan mendukung pelaksanaan tugas kepolisian, Kapolres Aceh Selatan, AKBP T. Ricki Fadlianshah, S.I.K., melakukan pengecekan langsung terhadap kendaraan dinas yang digunakan oleh jajaran Polres Aceh Selatan. Kegiatan tersebut dilaksanakan di lapangan apel Mapolres Aceh Selatan, Selasa, 22 April 2025.

 

Pengecekan ini mencakup kendaraan roda enam, roda empat maupun roda dua yang digunakan oleh berbagai satuan fungsi, termasuk kendaraan patroli Sat Samapta, Patroli Sat Lantas serta unit lainnya. Kapolres secara teliti memeriksa kondisi fisik kendaraan, kelengkapan surat-surat, serta kelayakan teknis kendaraan.

Baca Juga :  Kapolres Aceh Selatan Himbau Warga Serentak Kibarkan Bendera Merah Putih,sambut Hut RI 79
Kapolres Aceh Selatan Cek Kendaraan Dinas, Pastikan Kesiapan Operasional Anggota

Dalam arahannya, Kapolres menekankan pentingnya perawatan kendaraan dinas agar selalu dalam kondisi prima dan siap digunakan kapan saja. “Kendaraan dinas adalah salah satu sarana utama dalam menunjang tugas-tugas kepolisian di lapangan. Oleh karena itu, wajib bagi anggota untuk merawat dan menjaga kebersihan serta kelengkapan kendaraan tersebut,” tegas Kapolres.

 

Kapolres juga menyampaikan bahwa pengecekan kendaraan ini akan rutin dilakukan sebagai bentuk pengawasan langsung terhadap kesiapan personel dan sarana penunjang tugas. Ia berharap seluruh personel memiliki rasa tanggung jawab terhadap kendaraan dinas yang digunakan agar operasional kepolisian dapat berjalan maksimal dan pelayanan terhadap masyarakat semakin optimal.

Baca Juga :  Polantas Aceh Hadir, Berikan Sosialisasi Tertib Lalu lintas
Kapolres Aceh Selatan Cek Kendaraan Dinas, Pastikan Kesiapan Operasional Anggota

Kegiatan ini menunjukkan komitmen Polres Aceh Selatan dalam menjaga profesionalitas dan kesiapan seluruh jajaran, demi mewujudkan keamanan dan ketertiban masyarakat yang lebih baik.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Imigrasi Kelas II TPI Belawan Gelar Halal Bil Halal dan Perkenalkan Pejabat Baru
Kapolres Pelabuhan Belawan Kunjungi Rumah Duka Korban Tawuran, Sampaikan Belasungkawa dan Tali Asih
Satres Narkoba Polres Binjai Tangkap Pemuda 19 Tahun, Diduga Edarkan Sabu
Polresta Deli Serdang Intensifkan “Blue Light Patrol” Demi Cegah Kejahatan Jalanan
BNCT Catat Lonjakan 14 % Volume Bongkar‑Muat pada Kuartal I‑2025
BNCT Catat Lonjakan 14 % Volume Bongkar‑Muat pada Kuartal I‑2025
Dukung Pembinaan Kemandirian Warga Binaan, Disnaker Kota Samarinda Lakukan Monitoring LPK G-Lasusda Lapas Narkotika Samarinda
Terima Bantuan Buku dari Perpustakaan Daerah, Daftar Buku Perpustakaan Lapas Pancur Batu Bertambah

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 23:04 WIB

Imigrasi Kelas II TPI Belawan Gelar Halal Bil Halal dan Perkenalkan Pejabat Baru

Selasa, 22 April 2025 - 22:49 WIB

Kapolres Pelabuhan Belawan Kunjungi Rumah Duka Korban Tawuran, Sampaikan Belasungkawa dan Tali Asih

Selasa, 22 April 2025 - 22:37 WIB

Satres Narkoba Polres Binjai Tangkap Pemuda 19 Tahun, Diduga Edarkan Sabu

Selasa, 22 April 2025 - 22:11 WIB

Polresta Deli Serdang Intensifkan “Blue Light Patrol” Demi Cegah Kejahatan Jalanan

Selasa, 22 April 2025 - 21:53 WIB

BNCT Catat Lonjakan 14 % Volume Bongkar‑Muat pada Kuartal I‑2025

Selasa, 22 April 2025 - 18:01 WIB

Terima Bantuan Buku dari Perpustakaan Daerah, Daftar Buku Perpustakaan Lapas Pancur Batu Bertambah

Selasa, 22 April 2025 - 16:34 WIB

Kapolres Pematangsiantar Silaturahmi ke Kantor Kejari,Perkuat Sinergitas

Selasa, 22 April 2025 - 16:29 WIB

Polres Dairi Salurkan Bantuan untuk Korban Angin Puting Beliung di Siempat Nempu Hulu

Berita Terbaru