Lapas Pancur Batu Ikuti Halal Bihalal Bersama Dirjen Pemasyarakatan Secara Virtual

RULI SISWEMI

- Redaksi

Kamis, 10 April 2025 - 15:39 WIB

2040 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | LAPAS KLS IIA  PANCUR BATU

10/04/2025

TIMELINES INEWS INVESTIGASI, Pancur Batu Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Pancur Batu Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pemasyarakatan (Ditjenpas) Sumatera Utara mengikuti kegiatan Halal Bihalal 1446 H/2025 M yang diselenggarakan oleh Direktorat Jenderal Pemasyarakatan secara virtual. Kegiatan ini diikuti langsung oleh Kepala Lapas (Kalapas), Tribowo beserta jajaran bertempat di Ruang Aula Saharjo Lantai II Gedung Kantor Lapas Pancur Batu pada Kamis, (10/04/25).

Halal Bihalal yang dilaksanakan secara daring ini menjadi momentum untuk mempererat silaturahmi serta memperkuat sinergi antar insan pemasyarakatan dari seluruh Indonesia, pasca perayaan Idulfitri 1446 H.

Baca Juga :  Lapas Kelas IIA Pancur Batu Ikuti Apel Bersama Awal Tahun 2025 Secara Virtual

Dalam arahannya, Direktur Jenderal Pemasyarakatan, Mashudi mengucapkan Minal Aidin Walfaidzin dan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446H bagi seluruh insan pemasyarakatan serta menyampaikan terima kasih atas seluruh dedikasi petugas pemasyarakatan dalam memberikan pelayanan terbaik selama pelaksanaan kunjungan Idul Fitri 1446H.

Ia juga menekankan pentingnya menjadikan semangat Idul fitri sebagai inspirasi dalam menjalankan tugas dengan integritas, humanis, dan profesional, serta meningkatkan pelayanan pemasyarakatan yang berkeadilan. Selain itu, beliau juga menyampaikan beberapa arahan dalam menyambut Hari Ulang Tahun Pemasyarakatan Ke-61 pada 28 April 2025

Baca Juga :  Perkuat Kesejahteraan Pegawai, Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Gelar RAT Koperasi

Sementara itu, Kalapas Tribowo menyampaikan ucapan terima kasih kepada seluruh petugas Lapas Pancur Batu yang telah bertanggung jawab penuh dalam melaksanakan tugas selama Ramadhan dan Hari Raya Idul fitri 1446H. Beliau juga mengintruksikan kepada seluruh jajaran agar mempersiapkan seluruh hal menyambut Hari Bakti Pemasyarakatan Ke-61,”Ujarny, Tutupnya.

Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan Republik Indonesia
Ditjen Pemasyarakatan
Kanwil Ditjenpas Sumatera Utara

Sumber : Tim Humas Lapanba Impalku

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri
Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar
Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan
Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN
Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap
Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.
Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 13:29 WIB

Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 21:16 WIB

Santroni Toko Kelontong, Pelaku Di Sergap Tim Opsnal Polres Pidie Jaya Di Bekas Kantor Pengadilan.

Jumat, 18 April 2025 - 21:07 WIB

Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Berita Terbaru