Polda Aceh: AKBP Jatmiko Masih dalam Pemeriksaan Divpropam Polri

Edi Marcell

- Redaksi

Senin, 10 Maret 2025 - 14:40 WIB

2013 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Aceh: AKBP Jatmiko Masih dalam Pemeriksaan Divpropam Polri

Polda Aceh: AKBP Jatmiko Masih dalam Pemeriksaan Divpropam Polri

TLII>>Banda Aceh — Kabid Humas Polda Aceh, Kombes Joko Krisdiyanto menyampaikan bahwa Kapolres Bireuen, AKBP Jatmiko, sedang dalam proses oleh Divpropam Polri. Bahkan, Inspektorat Khusus (Irsus) Itwasum Polri turut menangani dalam proses tersebut. Namun, terkait hasil pemeriksaan, Polda Aceh masih menunggu keputusan dari Mabes Polri.

 

“Intinya, AKBP Jatmiko sedang dalam proses oleh Divpropam Polri. Bahkan, Irsus Itwasum Polri juga turut menangani. Karena kewenangan untuk menangani Kapolres ada di Mabes Polri. Namun untuk hasilnya, Polda Aceh masih menunggu dari Mabes,” kata Joko dalam rilisnya, Minggu, 9 Maret 2025.

Baca Juga :  Kapolda Aceh Cek Kapal Patroli Antareja 7007 BKO Baharkam Mabes Polri
Polda Aceh: AKBP Jatmiko Masih dalam Pemeriksaan Divpropam Polri

Joko juga menjelaskan bahwa, karena Kapolres Bireuen sedang dalam proses pemeriksaan, maka untuk sementara waktu, Polres Bireuen secara otomatis dikendalikan oleh Wakapolres. Hal itu sesuai Peraturan Kepolisian Negara Republik Indonesia Nomor 2 Tahun 2021 tentang Susunan Organisasi dan Tata Kerja (SOTK) pada Tingkat Kepolisian Resor (Polres) dan Kepolisian Sektor (Polsek). Di mana pada Pasal 8 Ayat (2) Huruf b disebutkan bahwa Wakapolres mengendalikan Polres Bireuen dalam batas kewenangannya apabila Kapolres berhalangan.

Baca Juga :  Golok Ciomas: Warisan Budaya Khas Banten dengan Nilai Sejarah dan Keagamaan

 

Selain itu, berdasarkan Surat Perintah Kapolda Aceh, memerintahkan AKBP Charlie Syahputra Bustaman, yang saat ini menjabat sebagai Wadansat Brimob Polda Aceh, untuk melaksanakan asistensi di Polres Bireuen.

 

“Saat ini, karena Kapolres sedang dalam proses pemeriksaan, Polres Bireuen dikendalikan oleh Wakapolres. Hal itu diatur dalam Perpol Nomor 2 Tahun 2021 tentang SOTK pada Tingkat Kepolisian Resor atau Polres,” demikian, ujar Joko.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Tegaskan Transparansi, Polda Sumut Ungkap Fakta di Balik Isu Setoran Narkoba
Warga Desa Mbak Sako Ucapkan Terimakasih Kepada Pangdam IM Atas Bantuan Keramik Meunasah.
Lapas Kelas I Medan Ikuti Zoom Meeting Penguatan Tugas dan Fungsi Pembinaan Narapidana dan Anak Binaan
Lapas Pancur Batu Ikuti Penguatan Tugas Dan Fungsi Pembinaan Narapidana Dan Anak Secara Virtual
HIMABIS Unimal Berbagi di Hari Ke-10 Ramadan, Wujud Kepedulian di Bulan Penuh Berkah
Pembukaan Pesantren Kilat Ramadhan Bagi Warga Binaan Rutan Kelas I Medan
Bank Aceh Semarakkan “Gampong Ramadhan” dengan Program “Bank Aceh Ramadhan in Action”
Lapas Perempuan Medan Perkuat Pembinaan Narapidana dan Anak Binaan melalui Rapat Secara Virtual

Berita Terkait

Senin, 10 Maret 2025 - 18:28 WIB

Lagi, Kapolres Pidie Jaya dan Polsek Bandar Dua Berbagi Takjil, Wujudkan Ramadhan yang Penuh Kepedulian

Senin, 10 Maret 2025 - 11:27 WIB

Kapolres Pidie Jaya Safari Subuh di Masjid Bersejarah, Masjid Tgk Di Pucok Krueng Beuracan,: Pererat Silaturahmi dan Jaga Kamtibmas di Bulan Suci

Senin, 10 Maret 2025 - 01:41 WIB

Kepala Desa Ulun Tanoh dan Masyarakat Kuta Panjang Sambut TIM Safari Ramadhan Pemkab Gayo Lues

Minggu, 9 Maret 2025 - 18:56 WIB

Berkah di Bulan Suci: Kapolsek Ulim dan Bhayangkari Bagikan Ratusan Paket Takjil untuk Masyarakat

Sabtu, 8 Maret 2025 - 23:53 WIB

Wakapolres Pidie Jaya dan Wakil Bupati Gelar Buka Puasa Bersama & Safari Tarawih di Mesjid Baitul Muqarram

Jumat, 7 Maret 2025 - 20:04 WIB

Perkuat Sinergi dengan Tokoh Agama, Kapolres Pidie Jaya Silaturrahmi ke Dayah Babul Hijrah Al-Munawarah.

Jumat, 7 Maret 2025 - 16:20 WIB

Bupati Gayo Lues Resmi Membuka Karantina Qur’an Tahap 5 di Rumah Tahfidz Adhyaksa

Jumat, 7 Maret 2025 - 13:58 WIB

Pandangan Pastoral Terhadap Judi Online: Peringatan Bagi Umat Kristen

Berita Terbaru