Sambut Bulan Suci Ramadhan,Polres Aceh Besar Gelar Baksos Polri Presisi Bersama Mahasiswa,Aliansi BEM, Insan Pers Dan Masyarakat 

Edi Marcell

- Redaksi

Kamis, 27 Februari 2025 - 22:53 WIB

20113 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sambut Bulan Suci Ramadhan,Polres Aceh Besar Gelar Baksos Polri Presisi Bersama Mahasiswa,Aliansi BEM, Insan Pers Dan Masyarakat 

Sambut Bulan Suci Ramadhan,Polres Aceh Besar Gelar Baksos Polri Presisi Bersama Mahasiswa,Aliansi BEM, Insan Pers Dan Masyarakat 

TLII>>Aceh Besar,- Kapolres Aceh Besar AKBP Sujoko S.I.K.,M.H., melaksanakan pembagian Baksos Polri Presisi kepada mahasiswa,  Aliansi BEM, Insan Pers dan masyarakat yang berlangsung di Aula Satya Haprabu Polres Aceh Besar, Kamis (27/02/2025).

Kegiatan Pembagian Paket Baksos Polri Presisi yang berjumlah 100 Paket Sembako tersebut dipimpin langsung oleh Kapolres Aceh Besar dan di dampingi oleh para PJU serta di ikuti oleh Personel Polres Aceh Besar.

Sambut Bulan Suci Ramadhan,Polres Aceh Besar Gelar Baksos Polri Presisi Bersama Mahasiswa,Aliansi BEM, Insan Pers Dan Masyarakat

Baksos Polri Presisi ini bertujuan untuk mempererat hubungan kekeluargaan antara Polri dengan masyarakat,Insan Pers dan Mahasiswa “dengan kegiatan Baksos inilah Polri menjadi lebih akrab dan akan menimbulkan rasa kekeluargaan” ujar Kapolres.

Baca Juga :  Patroli Polres Pidie Jaya Koordinasi Tindak Lanjut Informasi Pengungsi Rohingya di Perairan Aceh

 

Selanjutnya kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian Polri terhadap masyarakat dan generasi muda yang merupakan masa depan bangsa. “Kami ingin menunjukkan bahwa Polri hadir untuk semua lapisan masyarakat, termasuk mahasiswa dan pemuda. Melalui baksos ini, kami berharap dapat meringankan beban dan memberikan motivasi kepada adik-adik mahasiswa serta masyarakat,” ujarnya.

Sambut Bulan Suci Ramadhan,Polres Aceh Besar Gelar Baksos Polri Presisi Bersama Mahasiswa,Aliansi BEM, Insan Pers Dan Masyarakat

Kegiatan Baksos Polri Presisi ini juga diharapkan dapat menjadi momentum untuk meningkatkan sinergi antara Polri, mahasiswa, dan masyarakat dalam menjaga keamanan dan ketertiban,.”Kami berharap kegiatan ini dapat terus berlanjut dalam membangun hubungan yang harmonis dengan masyarakat,” tambah Kapolres.

Baca Juga :  Wahyu Nurjamil Mundur dari Kontestasi Pilkada Kota Serang 2024

 

Sebagai penutup, Kapolres Aceh Besar mengajak seluruh elemen masyarakat, khususnya generasi muda, untuk bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban serta mendukung Program-program Polri yang bertujuan untuk kesejahteraan masyarakat. “Mari kita jaga kebersamaan dan sinergi ini demi terwujudnya Kamtibmas yang aman,nyaman, dan sejahtera,” tutupnya.

 

Sementara itu, para penerima paket Baksos Polri Presisi menyampaikan ucapan terima kasih atas kepedulian dan perhatian yang diberikan oleh Polres Aceh Besar kepada mereka dengan diberikannya paket sembako,semoga dapat balasan dari Allah Swt.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan
Lembaga PERISAI PUTEH INDATU ATJEH Kembali membuka Perwakilan di Wilayah Kuta Cot Glie Aceh Besar.
Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN
Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap
Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.
Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau
Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 23:17 WIB

Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Jumat, 18 April 2025 - 14:05 WIB

Polseķ Siantar Timur Amankan Jalan Salib Memperingati Hari Paskah

Kamis, 17 April 2025 - 23:25 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Kegiatan Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan dalam Rangka HBP ke-61

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB