Troling Blok Hunian di Rutan Poso: Menjaga Keamanan dan Kenyamanan

STENLLY LADEE

- Redaksi

Senin, 27 Januari 2025 - 10:20 WIB

20106 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|Sulteng – Kepala Kesatuan Pengamanan ( KPR ) Rutan Poso, Rudisantoso bersama jajarannya melaksanakan kontrol keliling ( Troling ) blok hunian di Rutan Kelas IIB Poso, Senin (26/01).

Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan kondisi Rutan tetap aman dan kondusif, serta mencegah gangguan keamanan dan ketertiban.

Kontrol ini dilakukan di sekitar lingkungan Rutan, termasuk area rawan, di bawah pengawasan langsung Kepala Kesatuan Pengamanan Rutan Poso, Rudisantoso dan arahan Kepala Rutan Kelas IIB Poso, Agung Sulistyo.

Baca Juga :  Serah Terima Jabatan di Jajaran Polres Poso Dipimpin Kapolres AKBP Arthur Sameaputy

” Berbagai upaya, seperti rutin razia atau sidak kamar hunian, perawatan sarana pengamanan seperti senjata dan gembk, kontrol keliling ( trolling ) ditingkatkan guna mencegah timbulnya gangguan kamtib. Semoga Rutan Poso selalu dalam keadaan aman dan terkendali,” jelas Agung Sulistyo.

Baca Juga :  Panwascam Pamona Selatan, Polsek, dan Koramil Gelar Patroli Malam Jelang Pilkada 2024

Dengan kegiatan ini, diharapkan dapat menjadi langkah deteksi dini untuk mencegah gangguan yang dapat mengancam kenyamanan dan keamanan di dalam dan sekitar Rutan. Terus berkomitmen untuk menjaga ketertiban dan memastikan lingkungan Rutan Poso tetap aman.

Sumber : Humas Rutan Poso

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pertanyakan Dana Pinjaman Rp80 Miliar untuk RSUD yang Belum Rampung. Empat LSM di Poso Akan Gelar Aksi Damai.
Artis Biduan Palopo Guncang Pasir Putih di Malam Pembukaan Pasar Malam “Pesta Panen Durian Rakyat Pamona Selatan”
Polsek Mori Atas Tangkap Dua Pelaku Pembunuhan di Mori Utara
“Pesta Panen Raya Durian! Pasar Malam Pamona Selatan Hadir dengan Hiburan, Lomba, dan Doorprize Menarik!”
Banjir Melanda Dusun Bahulu Desa Pasir Putih, Puluhan Rumah Terenda
Sulawesi Tengah Alami Hari Tanpa Hujan Pendek, Waspada Curah Hujan Tinggi
Kanwil Kemenkum Sulteng Dorong Optimalisasi JDIH di Daerah
Gubernur Sulteng Tekankan RPJMD sebagai Solusi Nyata bagi Pembangunan Daerah

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 22:22 WIB

Polisi Serahkan 6 Tersangka Penganiayaan yang Berujung Kematian di Tibang ke Jaksa

Senin, 21 April 2025 - 18:53 WIB

Kurang dari 24 Jam, Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan di Aceh Utara

Senin, 21 April 2025 - 18:36 WIB

Dibakar Emosi, Pria di Nisam Antara Bacok Warga Saat Mediasi

Senin, 21 April 2025 - 18:16 WIB

Walikota Dan Wakil Walikota Tanjungbalai Terima Kunjungan Kerja Banggar DPRD Sumut

Senin, 21 April 2025 - 17:30 WIB

Kapolres Pematangsiantar Bersama Kompol Sandra Siska S.I.K Berbagi Kasih ke Panti Asuhan Yayasan Islamic Centre

Senin, 21 April 2025 - 17:22 WIB

Kapolres Pelabuhan Belawan Berikan Penghargaan kepada Personel dan Masyarakat Berprestasi dalam Apel Jam Pimpinan

Senin, 21 April 2025 - 17:02 WIB

Polda Sumut Kerahkan Ribuan Personel Amankan Ibadah Paskah 2025

Senin, 21 April 2025 - 16:10 WIB

Lagi Santai Menunggu Pembeli, Polres Pematangsiantar Ringkus Pengedar Sabu Jalan Pisang

Berita Terbaru