Satukan Komitmen, Lapas Perempuan Medan gelar Penandatanganan Pakta Integritas dan Komitmen Bersama

RULI SISWEMI

- Redaksi

Jumat, 24 Januari 2025 - 20:56 WIB

2040 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | LAPAS PEREMPUAN KLS IIA MEDAN

24/01/2025

TIMELINES INEWS INVESTIGASI, Lapas Perempuan Medan Sebagai langkah awal dalam meningkatkan kualitas kinerja dan pelayanan publik, Lapas Perempuan Medan melaksanakan Penandatangan Pakta Integritas dan Komitmen Bersama dalam Pembangunan Zona Integritas Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) Menuju Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM). Jumat, 24/01/2025.

Bertempat di Aula Lapas Perempuan Medan, kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kalapas Perempuan Medan, Agustinawati Nainggolan yang dihadiri oleh jajaran Pejabat Struktural serta seluruh Pegawai Lapas Perempuan Kelas IIA Medan.

Baca Juga :  Menkopolhukham Yusril Ihza Mahendra Pimpin Apel Awal Tahun 2025, Fokus Wujudkan Indonesia Emas 2045

Kegiatan ini juga merupakan langkah awal di tahun 2025 bukti komitmen bersama seluruh jajaran Lapas Perempuan Medan, dalam rangka mewujudkan zona integritas menuju Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM).

Dalam sambutannya, Agustinawati Nainggolan menyampaikan pentingnya partisipasi dan Kekompakan seluruh pegawai dalam upaya mewujudkan integritas dan transparansi dalam pelayanan publik.

Baca Juga :  Kakanwil Sumut Cek Pengamanan Kanwil Kemenkumham Sumut Saat Libur Nataru

“Penandatanganan Pakta Integritas dan komitmen bersama ini adalah bukti nyata keseriusan kita dalam membangun zona integritas, untuk menjaga integritas dan meningkatkan kualitas layanan publik di Lapas Perempuan Medan,” tuturnya.

Diharapkan, dengan terlaksananya penandatanganan ini, Lapas Perempuan Medan akan semakin maju, bersih, dan profesional dalam memberikan layanan kepada publik, Ujarnya.

Sumber : Humas Laperdan

Redaksi : Ruli Siswemi  

Facebook Comments Box

Berita Terkait

SUKACITA PERAYAAN PASKAH, WBP LAPAS PEREMPUAN MEDAN KHIDMAT IKUTI IBADAH
Polrestra Deli Serdang Terbitkan DPO pelaku Kekerasaan Terhadap Anak
Polri Humanis,Sat Lantas Polres Tanjungbalai Dukung Ketertiban Pedagang
Sat Reskrim Polres Pematangsiantar Amankan Seorang Pelaku Penyalahgunaan Senpi
KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran
Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia
Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”
Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 10:58 WIB

SUKACITA PERAYAAN PASKAH, WBP LAPAS PEREMPUAN MEDAN KHIDMAT IKUTI IBADAH

Senin, 21 April 2025 - 10:49 WIB

Polrestra Deli Serdang Terbitkan DPO pelaku Kekerasaan Terhadap Anak

Senin, 21 April 2025 - 08:38 WIB

Polri Humanis,Sat Lantas Polres Tanjungbalai Dukung Ketertiban Pedagang

Minggu, 20 April 2025 - 18:36 WIB

KRYD Hingga Subuh, Polres Pematangsiantar Amankan Empat Remaja Diduga Hendak Tawuran

Sabtu, 19 April 2025 - 21:01 WIB

Tingkatkan Moralitas WBP, Lapas Pemuda Langkat Melaksanakan Komitmen Kerja Sama Bersama Yayasan Pelatihan Moralitas Budi Pekerti Bangsa Indonesia

Sabtu, 19 April 2025 - 18:18 WIB

Diduga Abai Keselamatan Pekerja, Kepala UPT SDA BMBK Medan Barat Bungkam Soal Transparansi: ‘Mereka Hanya PHL’ — They Are Humans Too”

Sabtu, 19 April 2025 - 13:29 WIB

Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Berita Terbaru