Sat Lantas Polres Tanjungbalai Laksanakan pengaturan Arus Lalulintasn

REDAKSI

- Redaksi

Jumat, 24 Januari 2025 - 18:11 WIB

2042 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii // Tanjungbalai // Sumut

Satuan Lalulintas (Sat Lantas) Polres Tanjungbalai melaksanakan pengaturan arus lalulintas didepan Mesjid sebelum dan sesudah pelaksanaan Sholat Jumat.

Kegiatan dilaksanakan BRIPKA P.Nainggolan, BRIPKA R.Pangabean dan BRIPTU Alfindo dengan tujuan agar situasi lalu lintas aman tertib dan lancar.

Kapolres Tanjungbalai AKBP. Yon Edi Winara SH. SIK. MH melalui Kasat Lantas AKP. Banjarnahor saat ditemui menerangkan, “Kegiatan ini bertujuan agar tercipta situasi arus lalu lintas yang tertib dan lancar di jalan umum depan lokasi mesjid saat berlangsungnya ibadah, mencegah terjadinya laka lantas dan kemacetan.

Baca Juga :  Pakar Hukum Dukung RUU KUHAP Dievaluasi

“Kegiatan yang dilaksanakan menghasilkan para jemaah yang melaksanakan Ibadah Salat Jumat dan pengguna jalan lainnya merasa aman. “Ucap Kasat.

Baca Juga :  Hari ke-8 Operasi Keselamatan Toba 2025: Polda Sumut Gencarkan Edukasi, Pencegahan, Dan Penindakan

“Pada saat dilaksanakannya kegiatan tersebut situasi arus lalu lintas tertib dan lancar, hingga berakhirnya kegiatan ibadah sholat Jumat situasi arus lalu lintas dala. keadaan aman tertib lancar kondusif. “Pungkas Kasat, (RR)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polda Sumut Gelar Latihan Pengamanan Unjuk Rasa, Wujudkan Pengamanan Humanis dan Profesional
Polsek Medan Labuhan Amankan Residivis Pelaku Begal Saat Hendak Kabur ke Batam
DIT SIBER POLDA SUMUT UNGKAP KASUS PORNOGRAFI LIVE STREAMING MELIBATKAN ANAK DI BAWAH UMUR
Semangat Hari Bakti Pemasyarakatan, Kalapas Pancur Batu Buka Pekan Olahraga dan Seni dalam Rangkaian HBP ke-61
Kalapas Padangsidimpuan Resmi Buka Pekan Olahraga dan Seni Dalam Rangka Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61
Lapas Pemuda Langkat Gelar Bakti Sosial Donor Darah Dalam Peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61
Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Gelar Penandatanganan PKS dan Pelatihan Pembuatan Ulos, Wujud Implementasi 13 Program Akselerasi Menteri IMIPAS
Lapas Perempuan Medan Ikuti Audiensi Bersama Pangdam I/BB untuk Tingkatkan Sinergitas dan Pengawasan Wilayah

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 20:12 WIB

Polda Sumut Gelar Latihan Pengamanan Unjuk Rasa, Wujudkan Pengamanan Humanis dan Profesional

Rabu, 16 April 2025 - 18:42 WIB

Polsek Medan Labuhan Amankan Residivis Pelaku Begal Saat Hendak Kabur ke Batam

Rabu, 16 April 2025 - 17:08 WIB

Semangat Hari Bakti Pemasyarakatan, Kalapas Pancur Batu Buka Pekan Olahraga dan Seni dalam Rangkaian HBP ke-61

Rabu, 16 April 2025 - 12:50 WIB

Kalapas Padangsidimpuan Resmi Buka Pekan Olahraga dan Seni Dalam Rangka Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61

Rabu, 16 April 2025 - 10:02 WIB

Lapas Pemuda Langkat Gelar Bakti Sosial Donor Darah Dalam Peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61

Rabu, 16 April 2025 - 09:27 WIB

Lapas Perempuan Kelas IIA Medan Gelar Penandatanganan PKS dan Pelatihan Pembuatan Ulos, Wujud Implementasi 13 Program Akselerasi Menteri IMIPAS

Rabu, 16 April 2025 - 09:17 WIB

Lapas Perempuan Medan Ikuti Audiensi Bersama Pangdam I/BB untuk Tingkatkan Sinergitas dan Pengawasan Wilayah

Rabu, 16 April 2025 - 08:30 WIB

Kanit Regiden Sat Lantas Polres Simalungun Tingkatkan Keamanan dengan Patroli Blue Light Patrol

Berita Terbaru