Teguhkan Jiwa Patriotisme dan Nasionalisme, Rutan Labuhan Deli Gelar Upacara Kesadaran Berbangsa dan Bernegara Bagi Warga Binaan

RULI SISWEMI

- Redaksi

Kamis, 23 Januari 2025 - 10:26 WIB

2037 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii | SUMUT | RUTAN KLS 1 LABUHAN DELI

23/01/2025

TIMELINES INEWS INVESTIGASI, Rutan kls l Labuhan Deli Guna mewujudkan warga binaan yang cinta tanah air dan berjiwa nasionalisme, Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas I Labuhan Deli Kanwil Kemenkumham Sumut kembali menggelar Upacara Kesadaran Berbangsa dan Bernegara bagi warga binaan, bertempat di lapangan upacara Rutan Labuhan Deli, Senin (20/01/25)

Upacara ini diikuti oleh beberapa warga binaan yang ditunjuk sebagai perwakilan, dengan dihadiri langsung oleh Kepala Rutan mewakili Kepala Seksi Pengelolaan, Boniek Juventus sebagai inspektur upacara dan diikuti oleh pejabat struktural serta jajaran seksi pelayanan tahanan.

Baca Juga :  Kanwil Kemenkumham Sumut Borong Penghargaan dari KPPN Medan I Award

Inspektur Upacara, Boniek Juventus menyampaikan Upacara Kesadaran Berbangsa dan Bernegara ini dilaksanakan satu kali setiap bulannya guna menanamkan rasa nasionalisme dan cinta tanah air pada seluruh warga binaan Rutan Kelas I Labuhan Deli, menghargai arti penting cinta tanai air, dan selalu berlandaskan Pancasila.

Menutup amanat, Pawer menyampaikan kami himbau agar seluruh warga binaan Rutan Labuhan Deli turut aktif dalam mengikuti dan melaksanakan upacara kesadaran berbangsa kedepannya, jauhi narkoba dan tetap semangat menjadi Masyarakat yang baik dan diterima di kalangan Masyarakat. Kasi. Lola juga akan memberikan reward kepada warga binaan bagi siapa yang mampu menghafal dan menyampaikan UUD 1945 pada pelaksanaan upacara berikutnya.

Baca Juga :  Penanganan Overcrowding, Plt Kalapas Pancur Batu Ikuti Rapat Koordinasi Dilkumjakpol Plus Tahun 2024

Kegiatan ditutup dengan foto bersama, yang berjalan dengan tertib dan kondusif, Pungkasnya.

#Kemenimipaspasti
#Kemenimipas
#KUSUMA
#LabdelAHOI
#BerAKHLAK
#BanggaMelayaniBangsa
#rbkunwas

Sumber : Humas Rutan Labdel News

Pewarta : Yeni Erikah

Redaksi : Ruli Siswemi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri
Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar
Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan
Semarak HBP Ke-61, Lapas Kelas I Medan Ikuti Bakti Sosial Donor Darah dan Pemeriksaan Kesehatan
NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN
Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap
Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.
Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 13:29 WIB

Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pemuda Langkat Gelar Gotong Royong  Wujudkan Lingkungan Berseri

Sabtu, 19 April 2025 - 13:21 WIB

Dalam Rangka HBP Ke-61, Lapas Padangsidimpuan Gotong Royong ‘Pemasyarakatan Bersih-Bersih’ Bersama Masyarakat Sekitar

Sabtu, 19 April 2025 - 01:52 WIB

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Jumat, 18 April 2025 - 21:18 WIB

NUSAKAMBANGAN PANEN PERDANA, BANGUN LUMBUNG KETAHANAN PANGAN DAN BERI KESEMPATAN WARGA BINAAN

Jumat, 18 April 2025 - 21:07 WIB

Sambut HBP Ke-61, Lapas Perempuan Medan Gelar Upacara Pembukaan Porsenap

Jumat, 18 April 2025 - 20:19 WIB

Kapolresta Deli Serdang Tinjau Langsung Pengamanan Ibadah Jumat Agung Lubuk Pakam.

Jumat, 18 April 2025 - 20:08 WIB

Tim Macan Polres Pelabuhan Belawan Amankan Remaja Terduga Pelaku Tawuran di Yong Panah Hijau

Jumat, 18 April 2025 - 19:54 WIB

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman Pekerja Migran Ilegal ke Malaysia, Seorang Agen Diamankan

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Medan Baru Tangkap Pelaku Curanmor, di Sebuah Hotel Penginapan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 01:52 WIB