Natal Oikumene Pemkab Toba Tahun 2024, Sukses.

SAHAT HALOMOAN TAMPUBOLON

- Redaksi

Sabtu, 28 Desember 2024 - 10:31 WIB

20197 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TLii|SUMUT|Toba : Perayaan Natal Oikumene Pemerintah Kabupaten Toba (Pemkab Toba) terlaksana dengan sukses. Natal Oikumene dilaksanakan di Lapangan Kompleks Kantor Bupati Toba, pada hari Jumat (27/12/2024)

Perayaan Natal diawali prosesi dari rumah dinas Bupati Toba, dilanjutkan penyalaan lilin oleh 11 orang diawali oleh pengkhotbah Sekjen HKBP, Pdt. Rekson Hutahaean.

Usai penyalaan lilin pertanda terang Natal hinggap di Toba, dilanjutkan berbagai rangkaian ibadah berupa persembahan lagu rohani, liturgi, persembahan koor dan khotbah Natal.

Natal 2024 membawa Tema “Marilah sekarang kita pergi ke Betlehem” (Lukas 2 :15). Dengan Sub Tema”KelahiranNya membawa keberanian melangkah dengan Iman untuk mendukung dan mensukseskan program Pemerintah Kabupaten Toba menuju masyarakat aman, adil dan damai sejahtera”

Baca Juga :  Kunker di Aceh Tamiang, Pangdam IM Beri Arahan Penting

Pdt. Rekson Hutahaean dalam khotbahnya menyampaikan pesan Natal, supaya menjadi pembawa terang dan damai serta turut mendukung program Pemkab Toba.

Bupati Toba, Poltak Sitorus dalam kata sambutannya menyampaikan terima kasih kepada panitia Natal dan kepada seluruh yang hadir. Menurutnya Natal Oikumene terlaksana berkat peran panitia Natal yang berkolaborasi dengan berbagai elemen masyarakat dan elemen keagamaan.

Baca Juga :  Kemenkumham Sumatera Utara Jadwalkan SKD POLTEKIM/POLTEKIP dan Kegiatan Hari Pengayoman

Usai melaksanakan ibadah dan kata kata sambutan, dilanjutkan acara hiburan, makan bersama dan pengundian lucky draw melalui nomor undian yang tercantum di kertas acara.

Terlihat turut menghadiri, beberapa anggota DPRD Toba, Wakil Bupati Toba Tonny Simanjuntak, Dan Ramil Balige, Plt Dan Ramil Parsoburan, Wakil Kapolres Toba, Sekda Toba, tokoh Agama, tokoh masyarakat, organisasi kepemudaan, LSM dan Insan Pers dan undangan lainnya.

(Raju)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Awal Tahun, Polres Langkat Berhasil Gagalkan Peredaran Sabu 95 Gram
Kini hadir mie kocok Bang Ayi di Rungkom city Pidie jaya
Pangdam IM kerahkan Prajurit Bantu Penanganan longsor Di Kab. Bener Meriah.
Dukung Wujudkan Asta Cita, Kapolres Pidie Jaya Tinjau Kesiapan Lahan Jagung
Kalapas Narkotika Samarinda Ikuti Coffee Morning Bersama Kadivpas Kaltim untuk Percepatan Rencana Kerja 2025
Lapas Perempuan Medan Ikuti Ibadah Natal Nasional Bersama Bagi WBP Kristani Serentak Di Seluruh Indonesia
“Kasih Dan Pengampunan Membawa Pemulihan” WBP Lapas Pancur Batu Mengikuti Natal Nasional Bersama Seluruh Indonesia.
Pastikan Progres Pertumbuhan Cabe, Ka’Lapas Kontrol Dan Terjun Langsung Membersihkan Area Batang Cabe

Berita Terkait

Rabu, 8 Januari 2025 - 01:07 WIB

Kini hadir mie kocok Bang Ayi di Rungkom city Pidie jaya

Selasa, 7 Januari 2025 - 23:33 WIB

100 Hari Kerja Prabowo-Gibran Prabowo Mulai Hapus Utang 67.000 UMKM Pekan Depan, Nominalnya Capai Rp 2,5 Triliun

Selasa, 7 Januari 2025 - 23:19 WIB

TNI AU Akan Tempatkan Batalyon Rudal untuk Perkuat IKN

Senin, 6 Januari 2025 - 14:01 WIB

Respon Cepat Polda Aceh dan Polresta Banda Aceh Jemput Korban TPPO di Malaysia

Sabtu, 4 Januari 2025 - 08:57 WIB

Kementerian ATR/BPN Terbitkan 2,4 Juta Sertifikat Elektronik, Efisiensi Waktu Hingga 35%

Kamis, 2 Januari 2025 - 13:01 WIB

KNPI Simlaungun : POLRI Berhasil Tingkatkan Kinerja di Tahun 2024

Rabu, 1 Januari 2025 - 10:20 WIB

Pangdam Iskandar Muda Bersama Forkopimda Tinjau langsung Situasi Malam Pergantian Tahun di Aceh.

Selasa, 31 Desember 2024 - 05:38 WIB

Dirreskrimsus Polda Sumut dan Sejumlah Kapolres Dimutasi

Berita Terbaru

NASIONAL

TNI AU Akan Tempatkan Batalyon Rudal untuk Perkuat IKN

Selasa, 7 Jan 2025 - 23:19 WIB